Abdimasku : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 8, No 1 (2025): JANUARI 2025

Pelatihan Analisa Pemilihan Lokasi Usaha Baru Dengan Data Mining Pada Himpunan Mahasiswa Pengelolaan Perhotelan

Setiawan, Aries (Unknown)
Suharnawi, Suharnawi (Unknown)
Purwatiningsih, Aris Puji (Unknown)
Kurniawati, Neni (Unknown)
Prayitno, Agus (Unknown)
Pamungkas, Natalinda (Unknown)
Safitri, Maria (Unknown)
Ratnawati, Juli (Unknown)
Widyatmoko, Karis (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2025

Abstract

Mahasiswa Pengelolaan Perhotelan merupakan salah satu program studi termuda di lingkungan Universitas Dian Nuswantoro. Sesuatu yang masih belum dimiliki oleh mahasiswa program studi Pengelolaan Perhotelan adalah kemampuan mereka untuk menganalisa sesuatu yang baru, seperti halnya menciptakan peluang usaha baru sampai dengan penentuan wilayah usaha. Tujuan dari pelaksanaan program kemitraan masyarakat ini adalah memberikan dukungan pengetahuan kepada mahasiswa tentang kemampuan melakukan analisa terhadap pemilihan lokasi atau wilayah usaha baru sebagai bekal bagi mahasiswa ketika nanti lulus perkuliahan. Hasil akhir yang diperoleh adalah Mahasiswa mampu melakukan Analisa data lokasi yang akan dipertimbangan sebagai lokasi baru dalam melakukan usaha .

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jurnalabdimasku

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

Jurnal ABDIMASKU adalah jurnal multidisiplin yang diterbitkan oleh LPPM, Universitas Dian Nuswantoro Semarang yang berfokus pada hasil-hasil karya pengabdian masyarakat. Pengiriman artikel tidak dipungut biaya, kemudian artikel yang diterima akan diterbitkan secara online dan dapat diakses secara ...