The world of education is increasingly developing with various innovations, but standardization is needed to assess the degree of educational quality of an educational institution. By introducing ISO (International Organization for Standardization) quality management, you can maintain the quality of your educational institution. The aim of this research is to analyze faculty performance in implementing ISO 9001:2015 quality management. This research use desciptive qualitative approach. The research location is one of the schools in Jakarta that has obtained the ISO 9001:2015 quality management certificate. Based on the survey results, ISO 9001:2015 certified madrasas evaluate faculty performance through internal and external placement test processes and improve competency and performance through quality management training and workshops based on ISO 9001:2015. This is done to consistently meet customer needs. Abstrak Dunia pendidikan semakin berkembang dengan berbagai inovasi, namun tetap harus ada standarisasi untuk menilai sejauh mana mutu pendidikan sebuah lembaga. Dengan penerapan manajemen mutu ISO (International Standardization Organization) dapat menjaga mutu lembaga pendidikan. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis kinerja tenaga pendidik dan kependidikan dalam menerapkan manajemen mutu ISO 9001:2015. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Lokasi penelitian pada salah satu sekolah di Jakarta yang sudah mendapatkan sertifikat manajemen mutu ISO 9001:2015. Hasil penelitian menunjukkan Madrasah penerima sertifikat ISO 9001:2015 telah melaksanakan evaluasi terhadap kinerja tenaga pendidik dan kependidikan melalui proses placement test internal dan eksternal, peningkatan kompetensi dan kinerja melalui pelatihan dan workshop manajemen mutu berbasis ISO 9001:2015. Hal ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan pelanggan secara konsisten.
Copyrights © 2024