SENEMA
Vol 1 No 2 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN MASYARAKAT (SENEMA)

UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DI LINGKUNGAN SEKOLAH DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA KOTA DENPASAR

Ni Wayan Eka Mitariani (Universitas Mahasaraswati Denpasar)
I Gusti Putu Pradnyana Putra (Universitas Mahasaraswati Denpasar)



Article Info

Publish Date
11 Jan 2023

Abstract

Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga Kota Denpasar merupakan salah satu Dinas yang ada di Kota Denpasar yang berlokasi di Jalan Mawar, No. 6 - Denpasar Bali. Pada tahun 2019 ini. Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga Kota Denpasar saat ini berkecimpung dalam dunia Pendidikan, Kepemudaan, dan Olah raga. Bekerjasama dengan Rekanan, Consultant, maupun Contractor dan Spesialist lainnya untuk mewujudkan suatu objek yang sesuai dengan lingkungan dan image yang ingin ditampilkan oleh objek tersebut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

seminarfeb

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat (SENEMA) sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Indonesia. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat (SENEMA) merupakan hasil program pengabdian ...