Proletarian : Community Service Development Journal
Vol 2 No 2 (2024): November 2024

Pendampingan Pengelolaan Daging Hewan Qurban secara Syar’i bagi Desa Binaan di Kabupaten Tangerang

Istajib Kulla Himmy'azz (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Winanti winanti (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Joni Iskandar (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Dwi Ferdiyatmoko Cahya Kumoro (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Jaka suwita (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Nurasiah Nurasiah (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Shofwatun Hasna (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Ahmad Yani (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Gusli Chidir (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Karnawi Kamar (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Sucipto Basuki (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Asmin Asmin (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Nursidin Nursidin (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Yusuf Yusuf (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)
Muhammad Yunus (Universitas Insan Pembangunan Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2024

Abstract

Kendala selama ini di masyarakat di sekitar kampus bahwa tidak semua yagn beragama islam memahami dan pengetahui mengenai tata cara penyembelihan dan pengelolaan daging qurban termasuk pendistirusian kepada yang berhak mendapat daging qurban. Sehingga kegiatan pendampingan ini sangat cocok dan dibutuhkan dalam moment sebelum Idul Adha. Tujuan kegiatan pendampingan ini untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada masyarakat di sekitar kampus terutama masyarakat di desa binaan Universitas Insan Pembangunan Indonesia. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini dengan memberikan pengertian melalui diskusi kepada masyarakat langsung. Pendampingan ini diharapkan dapat membantu masyarakat dalam memahami penyembelihan dan pengelolaan daging qurban secara benar sesuai dengan syariat islam yang diajarkan oleh Nabi. Kegiatan berlangsung dua hari dan berjalan dengan lancar serta aprisiasi masyarakat cukup baik dengan kegiatan ini

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Proletariancomdev

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Proletarian : Community Service Development Journal (Proletariancomdev) is dedicated to publishing and disseminating research results and theoretical discussions, applied analysis, and literature studies in the fields of information technology, computer science, and information systems. The scope of ...