Jurnal Ilmu Pendidikan Islam
Vol 23 No No.1 (2025): JIPI: Jurnal Ilmu Pendidikan Islam, Maret 2025

HUBUNGAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH PADA PEMBELAJARAN IPA DI SMP IT KHAIRUNNAS KOTA BENGKULU

Iqbal, Moch. (Unknown)
Cahya Tri, Okta (Unknown)
Putriana, Delvi (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Mar 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan antara kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dengan kemampuan mereka dalam menyelesaikan masalah pada pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) di SMP IT Khairunnas Kota Bengkulu. Fokus utama penelitian adalah pada kemampuan siswa dalam memahami konsep matematis yang berkaitan dengan materi IPA dan bagaimana pemahaman tersebut mempengaruhi cara mereka menyelesaikan soal-soal dalam pembelajaran IPA. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan analisis korelasi. Data diperoleh melalui tes pemahaman konsep matematis dan tes kemampuan menyelesaikan masalah IPA, yang kemudian dianalisis menggunakan statistik korelasi Pearson. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan positif yang signifikan antara kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dengan kemampuan mereka dalam menyelesaikan masalah pada pembelajaran IPA.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jipi

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

The focus of JIPI Elementary School Teacher Education includes all aspects of scientific discussions about education at madrasah or school, educational innovations, and educational ideas covering: 1) research article, 2) conceptual idea, 3) review of the literature, and 4) practical ...