DEIKTIS: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra
Vol. 5 No. 1 (2025)

Analisis Nilai pada Lagu "Sandaran Hati" Karya Letto

Suparman Suparman (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Besse Herdiana (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Muhammad Nuruahmad (Universitas Muhammadiyah Makassar)



Article Info

Publish Date
05 Feb 2025

Abstract

Lagu "Sandaran Hati" yang diciptakan oleh grup musik Letto merupakan salah satu karya yang memiliki makna mendalam dan kaya akan nilai-nilai yang dapat dianalisis melalui pendekatan semiotika. Dalam jurnal ini, penulis akan membahas berbagai aspek yang terkandung dalam lagu tersebut, termasuk nilai religius, budaya, sosial, dan estetik. Melalui analisis semiotika, diharapkan dapat ditemukan pemahaman yang lebih dalam mengenai pesan yang ingin disampaikan oleh pencipta lagu serta dampaknya terhadap pendengar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pengumpulan data melalui studi literatur dan analisis lirik lagu.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

deiktis

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

DEIKTIS: Journal of Language and Literature Education is an academic journal published in April, August and December by the Indonesian Muslim Lecturer Association. This journal presents scientific articles on Learning, Education, Literature, Linguistics, ...