Journal Governance and Politics (JGP)
Vol 1 No 2 (2021): Journal Governance and Politics (JGP)

Pengembangan Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Pelayanan Akademik Di Universitas Puangrimaggalatung Sengkang

Darmawan Sanusi (Universitas Negeri Makassar)
Andi Agustang (Universitas Negeri Makassar)
Andi Muhammad Idkhan (Universitas Negeri Makassar)



Article Info

Publish Date
22 Nov 2021

Abstract

Pengembangan Sumber Daya Manusia sangat diharapkan oleh suatu Lembaga termasuk di Universitas Puangrimaggalatung Sengkang. Penelitian ini bertujuan untuk mengdeskripsikan pembembangan sumber daya manusia dalam meningkatkan pelayanan publik di Universitas Puangrimaggalatung Sengkang. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui kajian pustaka. Hasil penelitian menunjukkan pengembangan sumber daya mansusia di Universitas Puangrimmagalatung Sengkang belum berjalan dengan baik, oleh karena itu perlu ada pengembangan dengan melakukan; 1) Training & Development, 2) Organization Devlopment, 3) Intervensi Organization Devlopment.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jgp

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Journal Governance and Politics (JGP) (e-ISSN 2776-3471) adalah jurnal ilmiah yang menerbitkan artikel tentang kajian tata kelola pemerintahan, kebijakan publik, politik dan kajian sosial dalam perspektif multidisiplin ilmu. Jurnal ini merupakan wadah untuk para akademisi, praktisi, dan masyarakat ...