Jurnal Penelitian Pendidikan
Vol 14 No 1 (2022): Jurnal Penelitian Pendidikan

NYA PENTINGNYA PENDIDIKAN ANTI BULLYING di SEKOLAH MENENGAH ATAS: PENTINGNYA PENDIDIKAN ANTI BULLYING di SEKOLAH MENENGAH ATAS

Arsita Wulan Cahyani (Unknown)
Slamet Widodo (STKIP AL-HIKMAH SURABAYA)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2022

Abstract

Bullying kerap terjadi di Indonesia bahkan di dalam ranah pendidikan. Bullying menjadi permasalahan krusial bagi pelajar di Indonesia. Oleh karenanya, penelitian ini ditulis agar pelajar sekolah menengah atas memiliki pemahaman dan upaya pencegahan mengenai bullying. Metode kajian pustaka dengan cara mengumpulkan data melalui analisis sumber-sumber terkait seperti buku, jurnal, dan sejenisnya. Hal tersebut menghasilkan upaya preventif dalam menganai kasus ini. Pendidikan anti-bullying menjadi bagian dari kurikulum dengan variasi gaya pembelajaran dengan implementasi asesmen formatif. Setiap elemen terkait penting dalam upaya yang dilakukan secara sadar membentuk pendidikan anti-bullying agar tercipta koordinasi yang baik dalam mencapai tujuan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpp

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

This journal is media for strenghtening communication, research and revelopment of educational sciences. High quality open access peer reviewed research journal in field of education focusing on learning innovations, social science education, linguistics education, sport science education, ...