BIMA Jurnal Bisnis dan Manajemen
Vol 4 No 1 (2025): Jurnal Bisnis dan Manajemen

THE ROLE OF INFORMATION TECHNOLOGY IN HUMAN RESOURCES DEVELOPMENT AT THE KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN

Agus (Unknown)
Hasanah, Nurlaila (Unknown)
Khuzaini, Khuzaini (Unknown)
Shaddiq, Syahrial (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2025

Abstract

Saat ini kehidupan masyarakat berada dalam genggaman era digital. Hampir semua sendi kehidupan berubah lebih moderen dan canggih. Modernitas kehidupan masyarakat ditandai fenomena serba digital. Di dunia bisnis, pandemi Covid-19 memicu inisiatif digital bagi sebagian besar pelaku usaha. Agar dapat terus unggul, para pengusaha dituntut tak sekadar mampu merumuskan kembali metode bekerja, namun juga mampu menciptakan nilai. Begitupun dalam dunia birokrasi, salahsatunya Manajemen Sumber Daya Manusia pada Kantor Pertanahan Kabupaten Hulu Sungai Selatan tidak bisa terlepas dari era digital, semua aspek manajemen Sumber Daya Manusia seperti sistem penggajian, absensi, surat menyurat sampai dengan pengembangan kemampuan pada saat ini beralih dari cara manual kepada penggunaan aplikasi tertentu dengan tujuan untuk meningkatkatkan kinerja serta memanfaatkan waktu dan biaya yang lebih efektif dan efisien.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JBM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Financial Management Marketing Management Human Resource Management Organizational Behavior Corporate Governance Strategic Management Operations Management Change Management Management Information Systems Management Education Tourism Management ...