Jurnal Abdimas Bencoolen
Vol. 2 No. 1 (2024)

PENDAMPINGAN GURU DALAM PENGEMBANGAN INSTRUMEN TES LITERASI NUMERASI BERBASIS HOTS BERBANTUAN APLIKASI KAHOOT BAGI GURU SMP NEGERI 6 KOTA BENGKULU

Yusnia, Yusnia (Unknown)
Stiadi, Elwan (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2024

Abstract

Kegiatan pendampingan guru SMP Negeri 6 Kota Bengkulu dalam mengembangkan instrumen tes literasi numerasi berbasis HOTS dengan bantuan aplikasi Kahoot bertujuan meningkatkan pemahaman guru dalam penyusunan instrumen tersebut. Kegiatan ini dilakukan melalui ceramah, demonstrasi, dan pendampingan. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa kegiatan berjalan baik, dengan capaian peserta 80%, tujuan workshop 75%, ketercapaian materi 80%, dan penguasaan materi oleh peserta sebesar 80%.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

abdimas

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Public Health Social Sciences Other

Description

Jurnal Abdimas Bencoolen (JAB) a scientific multidisciplinary journal published by Mathematics Education Program, University of Bengkulu. The purpose of this journal publication is to disseminate conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the field of service to the ...