Walada: Journal of Primary Education
Vol. 4 No. 1 (2025): Walada: Journal of Primary Education

PENGARUH PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING BERBANTUAN MEDIA SCRAPBOOK TERHADAP HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI SISTEM TATA SURYA KELAS VI DI MIS AS'ADIYAH NO. 140 ONGKOE

Nurul Qalbi (Unknown)
Muhammad Yaumi (Unknown)
Fajri Basam (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 May 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1) Mendeskripsikan hasil belajar IPA kelas VI sebelumpenerapan model Quantum Teaching berbantuan media Scrapbook di MIS As’adiyah No. 140 Ongkoe. 2) Mendeskripsikan hasil belajar IPA kelas VI setelah penerapan model Quantum Teaching berbantuan media Scrapbook di MIS As’adiyah No. 140 Ongkoe. 3) Menguji adakah pengaruh positif penerapan model Quantum Teaching berbantuan media Scrapbook Terhadap Hasil Belajar IPA pada Materi Sistem Tata Surya Kelas VI di MIS As’adiyah No. 140 Ongkoe. Jenis penelitian adalah Pre-experimental dengan desain One Group Pretest Posttest dengan populasi 26 peserta didik. Data dikumpulkan menggunakan tes soal dengan instrumen berupa lembar soal pilihan ganda sebanyak 10 soal. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar IPA peserta didik kelas VI MIS As’adiyah No. 140 Ongkoe sebelum penerapan model Quantum Teaching berbantuan media Scrapbook diperoleh pretest nilai minimum 0 dan maximum 60 dengan nilai rata-rata 29,62 termasuk kategori “rendah”, standar deviasi 14,277, dan varians 203,846. Sementara berdasarkan hasil belajar IPA peserta didik setelah penerapan model Quantum Teaching berbantuan media Scrapbook diperoleh posttest nilai tertinggi minimum 80 dan maximum 100 dengan rata-rata 84,23 termasuk kategori ”tinggi”, standar deviasi 6,433, dan varians 41,385. Kemudian berdasarkan analisis data inferensial dari hasil perhitungan uji Wilcoxon Rank-Test diperoleh lebih kecil dari

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

wjpe

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Focus and Scope Walada: Journal of Primary Education with P-ISSN: 2962-2662 dan E-ISSN: 2963-0037 mainly focuses on learning in primary schools, teacher education or primary school. Detailed scopes of articles accepted for submission to Jurnal walada are: Learning Theory Curriculum and Technology in ...