Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI)
Vol. 2 No. 4 (2025): Juli

I’JAZ AL-QUR’AN DAN RELEVANSINYA DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI

Afnita Khusnun Niyah (Unknown)
Dwi Nailatus Syarifah (Unknown)
Nurul Fivtyaningsih (Unknown)
Muhammad Ali Musthofa Kamal (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2025

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa hakikat dari i’jaz AlQur‟an adalah ilmu Al-Qur'an yang membahas mengenai kekuatan dari susunan lafal dan kandungan Al-Qur'an, hingga dapat mengalahkan ahli-ahli bahasa Arab dan ahli-ahli lain. Signifikansinya semakin memperkokoh keorisinalan AlQur‟an, memperkokoh keyakinan umat Islam dalam beragama dan membuka hati para non muslim, menyelami luasnya lautan ilmu di dalam Al-Qur‟an, menunjukkan bahwa Al-Qur‟an tidak hanya cocok untuk masa Nabi saja melainkan relevan sampai kapanpun. Relevansinya dengan ilmu pengetahuan dan teknologi adalah Al-Qur‟an bukanlah buku ilmu pengetahuan dan teknologi namun mengandung isyarat ilmiah yang dapat dijadikan dasar dalam pegembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jppi

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI) adalah jurnal peer-review akses terbuka, yang diterbitkan oleh Publikasi Inspirasi Indonesia. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia adalah platform bagi para peneliti, akademisi, profesional, praktisi, dan mahasiswa untuk menyebarkan dan berbagi ...