Strength : Jurnal Penelitian Teknik Mesin
Vol. 2 No. 1 (2025): April 2025

RANCANG BANGUN MESIN MILLING CNC MINI 3 AXIS PERHITUNGAN KOMPONEN ELEKTRIK, WIRING DAN KOMPONEN SPINDLE

Wahid Hasim (Unknown)
Jamam Rizqi Robbi (Unknown)
Juanly Morten Purba (Unknown)
Adi Ramadhani (Unknown)
Ahmad Lutfi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2025

Abstract

Rancang bangun yang akan di lakukan bertujuan untuk merancang dan membuat sebuah mesin CNC mini 3-axis yang biasa di sebut mesin CNC milling.Karena begitu kompleksnya dalam merancang sebuah mesin CNC, maka pada proses perancangan di bagi menjadi 4 bagian (section). Di mana pada bagian ini hanya membahas masalah kelistrikan (electric).Perhitungan komponen kelistrikan yang tepat dapat membuat sebuah rancangan mesin menjadi efisien dan aman. Efisien di sini berarti tidak membuat sebuah rancangan yang berlebihan (overspec) dari spesifikasi awal yang berujung pada pemborosan biaya dan aman yang berarti semua komponen yang ada sudah memenuhi standard minimal yang di perlukan sehingga ketahanan dan kemanan mesin dapat maksimal. Kata Kunci : Prototype CNC milling mini 3 axis, Spindle, Electric motor.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

strg

Publisher

Subject

Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

Jurnal STRENGTH Teknik Mesin merupakan jurnal pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memuat publikasi hasil kegiatan Penelitian Prodi Teknik Mesin, model atau konsep dan atau implementasinya dalam rangka peningkatan partisipasi Mahasiswa dan Dosen dalam pembangunan, ...