Jurnal Wacana Kinerja: Kajian Praktis-Akademis Kinerja dan Administrasi Pelayanan Publik
Vol 5, No 4 (2002)

Konflik Sosial Di Indonesia (Suatu Tinjauan Sosiologis Terhadap Proses Disintegrasi Elit Politik Di Era Reformasi)

Pratiwi, Arundina Dijah Retno (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Mar 2020

Abstract

Artikel ini menyajikan tinjauan sosiologis tentang konflik sosial secara horizontal yang marak terjadi di kalangan elit politik Indonesia akhir-akhir ini. Pengalaman Indonesia menunjukan bahwa konsep masyarakat yang selama ini dianggap harmonis tengah meghadapi tantangan disintegrasi bangsa (pepecahan bangsa). Penulis beranggapan bahwa akumulasi kesenjangan sosial-budaya , yang selanjutnya menggambarkan suatu fenomena dimana masyarakat Indonesia cenderung “keluar” dari akar budayanya.

Copyrights © 2002






Journal Info

Abbrev

jwk

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

This journal focuses on disseminating problems and issues in public administration and public policy. Published journal article of Jurnal Wacana Kinerja covers areas, including: Public sector human resource management; Public sector organization; Public sector management; Public sector innovation; ...