Babasal Agromu Journal
Vol. 3 No. 1 (2025)

Pengaruh Pemberian Konsentrasi Berbeda Zpt Air Kelapa Terhadap Pertumbuhan Tanaman Seledri (Apium graveolens L.): The Effect of Giving Different Concentrations of Coconut Water ZPT on Celery Plant Growth (Apium graveolens L.)

Taiya, Magfirawati (Unknown)
Laode, Bahidin (Unknown)
Ramlan, Winarto (Unknown)
Lasamadi, Rahman Dani (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jul 2025

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian kosentrasi air kelapa yang berbeda terhadap daya pertumbuhan tanaman seledri serta untuk mengetahui pemberian kosentrasi air kelapa yang berbeda terhadap pertumbuhan tanaman seledri, tempat penelitian dilaksanakan Di Desa Tangkiang Kecamatan Kintom waktu pelaksanaan penelitian di mulai pada bulan Juli sampai dengan bulan September 2024. Rancangan penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap 2 faktor dengan 3x3= 9 perlakuan, yakni M0 = Tanpa pemberian air kelapa muda, M1 = Pemberian air kelapa muda 15%, M2= Pemberian air kelapa muda 30%, T0= Tanpa perlakuan air kelapa Tua, T1= Pemberian air kelapa tua 15%, T2= Pemberian air kelapa tua 30%. Hasil penelitian memberikan hasil pengaruh berbeda terhadap perlakuan pemberian kosentrasi berbeda zpt air kelapa muda M0, M1, M2 terhadap tingkat Tinggi tanaman, Jumlah daun, Jumlah anakan pada tanaman seledri memberikan hasil yang tidak berbeda nyata. Demikian pula pengaruh perbedaan terhadap perlakuan pemberian kosentrasi berbeda zpt air keelapa tua T0, T1, T2, terhadap tingkat Tinggi tanaman, Jumlah daun dan Jumlah anakan pada tanaman seledri memberikan hasil yang berbeda nyata. Semakin tinggi pemberian zpt air kelapa muda dan kelap tua maka semakin memberikan hasli yang maksimal.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

BAJ

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Babasal Agromu Journal adalah jurnal open akses yang didedikasikan untuk publikasi penelitian baru dalam semua aspek ilmu pertanian terapan, dengan fokus pada budidaya sampai pengolahan hasil panen dan pemanfaatan tumbuhan dalam bidang peternakan. Jurnal ini bertujuan khusus untuk publikasi makalah ...