Natural Science Education Research (NSER)
Vol 8, No 2 (2025): Natural Science Education Research

ANALISIS PROFIL KETERAMPILAN PROSES SAINS DALAM PEMBELAJARAN KIMIA

Rahmawati, Laily (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Aug 2025

Abstract

Keterampilan Proses Sains identik dengan keterampilan yang mendukung pada penguasaan konsep dan pemikiran reflektif dalam pemecahan masalah sehingga memungkinkan individu untuk berkembang secara kreatif dan berdaya saing. Penelitian ini bertujuan untuk memetakan tingkat KPS pe kelas XI SMA Negeri 16 Semarang. Penilaian dilakukan hanya mencakup enam indikator KPS. Sejumlah 40 siswa menjadi subjek penelitian. Penelitian ini menerapkan metode penelitian deskriptif kuantitatif. Data diperoleh melalui tes keterampilan proses sains. Hasil tes menunjukkan bahwa nilai rata-rata KPS yang dimiliki siswa masih terklasifikasi sebagai kurang memadai, karena nilai nilai rata-rata sebesar 27,6. Berdasarkan analisis data dideskripsikan kemampuan analisis siswa pada indikator mengamati 30, klasifikasi 13.75, menginterpretasi 23.75, mengajukan pertanyaan 36.88,  menerapkan konsep 25, serta menggunakan alat dan bahan 36.25 dengan keseluruhan termasuk kriteria kurang memadai.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

nser

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education Physics

Description

Natural Science Education Research atau NSER adalah sarana publikasi ilmiah yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan IPA, Universitas Trunojoyo Madura. Publikasi yang meliputi artikel ilmiah hasil dari penelitian. NSER tebit 3 kali dalam satu tahun yang meliputi: 1) NSER Jorrnal yang terbit pada ...