Jurnal Komprehenshif
Vol 3 No 2 (2025)

Desain Penelitian Fenomenology: Kajian Literatur Penelitian Kualitatif

Leswarie, Alhikha (Unknown)
Zainun, Anisa (Unknown)
Aurilie, Ukhti Hafnida (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2025

Abstract

Penelitian fenomenologi merupakan salah satu pendekatan utama dalam penelitian kualitatif yang bertujuan untuk memahami makna mendalam dari pengalaman subjektif individu. Artikel ini bertujuan untuk mengkaji secara konseptual desain penelitian fenomenologi, karakteristik utamanya, serta penerapannya dalam konteks penelitian kualitatif. Dengan pendekatan deskriptif-analitis, artikel ini menyimpulkan bahwa fenomenologi menawarkan kontribusi signifikan dalam memahami realitas sosial dari perspektif individu yang mengalaminya secara langsung. Teknik utama seperti wawancara mendalam dan analisis tematik menjadi instrumen penting dalam menggali esensi pengalaman hidup yang diteliti.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

komprehensif

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal Komprehensif is Published by CV. Edu Tech Jaya. This journal aims to publish and disseminate original works and current issues on the subject of research and studies in the field of education. Articles published in journals are the result of research or ideas in the field of education ...