JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 3 (2024)

Pengaruh Media Poster terhadap Hasil Belajar Siswa dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di Kelas III MI Tahfizh Assalam Bangkinang

Damanik, Leoniy Defitri Lumongga (Unknown)
Mahardi, Hendri (Unknown)
Erlisnawati, Erlisnawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Dec 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini mengetahui dampak yang diberikan oleh media poster terhadap hasil belajar siswa pada pelajaran Bahasa Indonesia dikelas III MI Tahfizh Assalam Bangkinang. Penelitian ini menggunakan ekperimen dengan jenis One Gruop pretest dan post test. Subjek penelitian seluruh kelas III, jumlah siswa kelas III ini sebanyak 35 siswa. Keefektifan media poster ini dilihat dengan analisi spss dengan uji paired sample t test. Dari hasil analisis statistik terlihat bahwa hasil nilai sig 0,000 < 0,05 dengan ini dapat dikatakan bahwa H0 tidak diterima dan Ha diterima. Hal ini menunjukkan bahwa media poster memberikan pengaruh dalam upaya meningkatkan hasil akhir dalam proses pembelajaran atau hasil belajar di kelas III di MI Tahfizh Assalam Bangkinang.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...