JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 1 (2025)

Peran Perencanaan dalam Meningkatkan Efisiensi Operasional PT PLN UP3 Gresik dan Bojonegoro

Dwiridotjahjono, Jojok (Unknown)
Elvarreta, Clarissa Diva (Unknown)
Putri, Danisa (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2025

Abstract

Kegiatan program magang mandiri ini bertujuan untuk mengkaji dan menganalisis implementasi perencanaan berbasis analisis kebutuhan dalam meningkatkan efisiensi operasional di PT. PLN UP3 Gresik dan Bojonegoro. Kegiatan program magang ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan partisipatif, dimana semua pihak yang terkait terlibat langsung dalam kegiatan optimalisasi perencanaan dalam meningkatkan efesiensi operasional di PT. PLN UP3 Gresik dan Bojonegoro. Hasil dari program magang ini memberikan rekomendasi strategis, antara lain penerapan teknologi berbasis cloud untuk integrasi data antar divisi, pengembangan aplikasi seluler untuk mendukung survei lapangan, dan pelatihan berkelanjutan bagi karyawan untuk meningkatkan keterampilan mereka dalam perencanaan dan pengelolaan sumber daya. Diharapkan, penerapan rekomendasi ini dapat mendukung perbaikan berkelanjutan dalam efisiensi operasional, serta meningkatkan daya saing perusahaan dalam menghadapi tuntutan pasar yang terus berkembang.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...