JURNAL KESEHATAN, SAINS, DAN TEKNOLOGI (JAKASAKTI)
Vol. 4 No. 1 (2025): JURNAL KESEHATAN, SAINS, DAN TEKNOLOGI (JAKASAKTI)

Analisis Kepuasan Pengguna Fitur Pendaftaran Pelayanan (Antrean) Online BPJS pada Aplikasi Mobile JKN dengan Metode Technology Acceptance Model di Rumah Sakit Ciremai Kota Cirebon Tahun 2025

Sanjaya, Nirmaya Tri (Unknown)
Mohammad, Maula Ismail (Unknown)
Khasanah, Lina (Unknown)
Karmanto, Bambang (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 May 2025

Abstract

Perkembangan teknologi informasi mendorong digitalisasi di sektor kesehatan. BPJS Kesehatan meluncurkan aplikasi Mobile JKN untuk memudahkan akses layanan, termasuk fitur pendaftaran antrean online. Namun, studi pendahuluan di RS Ciremai Kota Cirebon mengidentifikasi kendala teknis, seperti kegagalan sistem check-in, yang berpotensi mempengaruhi kepuasan pengguna. Penelitian kuantitatif dengan desain cross-sectional ini melibatkan 100 responden dari 8.434 pengguna aplikasi di RS Ciremai. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan dianalisis dengan uji korelasi Rank Spearman. Hasil penelitian menunjukkan semua variabel TAM (Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, Attitude Toward Using, Behavioral Intention to Use, dan Actual System Use) memiliki hubungan signifikan dan positif dengan kepuasan pengguna (p < 0,05).

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jakasakti

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Computer Science & IT Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Journal on Health, Science, and Technology (JAKASAKTI) is an national journal published by the Research and Community Service Institute of Universitas Dhyana Pura, Bali. The Journal of Jakasakti is an open access and peer-reviewed journal, which is a dissemination medium for research result from ...