Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar
Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Terbit

THE EFFECT OF HIGH ORDER THINKING SKILL (HOTS) TOWARDS STUDENT’S READING SKILL AT THE ELEVENTH GRADE OF SMAN 10 PANDEGLANG IN ACADEMIC YEAR 2025/2026

Siti Rahmawati (Unknown)
Ade Sudirman (Unknown)
Rizdki Elang Gumelar (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh High Order Thinking Skills (HOTS) terhadap kemampuan membaca siswa kelas XI SMAN 10 Pandeglang pada tahun ajaran 2025/2026. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode quasi-eksperimen dan desain kelompok kontrol. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas XI SMAN 10 Pandeglang, dengan jumlah sampel 60 siswa yang dibagi menjadi dua kelompok: kelas eksperimen dan kelas kontrol. Instrumen penelitian berupa tes kemampuan membaca berbasis HOTS yang diberikan dalam bentuk pretest dan posttest. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata skor posttest kelas eksperimen adalah 68,17, sedangkan rata-rata skor posttest kelas kontrol adalah 66,83. Analisis data menggunakan uji-t independen menunjukkan adanya perbedaan hasil kemampuan membaca antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penerapan HOTS berpengaruh terhadap kemampuan membaca siswa kelas XI SMAN 10 Pandeglang.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pendas

Publisher

Subject

Other

Description

Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar is a journal published twice a year, namely in June and December that aims to be a forum for scientific publications to pour ideas and studies complemented with the results of research related to primary school education. To achieve this, basic education ...