Variable Research Journal
Vol. 1 No. 02 (2024): JULI 2024

REFLEKSI SOSIAL DALAM NOVEL LAUT PASANG 1994 KARYA LILPUDU KAJIA SOSIOLOGI SASTRA SWINGEWOOD

Mutiara, Mutiara (Unknown)
Irma Satriani (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jul 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini berupaya untuk mengidentifikasi refleksi sosial dalam novel Laut Pasang 1994 karya Lilpudu yang diterbitkan pada tahun 1994, menggunakan pendekatan sosiologi sastra Alan Swingewood. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif, dengan cara mengutip dan mendeskripsikan isi dari sumber penelitian tersebut. Novel Laut Pasang 1994 menjadi sumber utama data dalam penelitian ini. Hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya refleksi sosial yang mencakup beberapa aspek, yaitu nilai refleksi sosial dalam konteks sejarah Indonesia, refleksi sosial terkait kekerasan terhadap anak, refleksi sosial mengenai moral masyarakat, serta refleksi sosial yang berkaitan dengan kelas sosial dalam masyarakat dalam novel Laut Pasang 1994 yang isinya menggambarkan perjuangan keluarga dalam menghadapi tragedi dan kehilangan yang mendalam, yaitu menghadapi perubahan dalam dinamika keluarga mereka sendiri.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

VRJ

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

This journal is dedicated to exploring and disseminating the results of various creative and innovative thoughts based on scientific research and thought processes. This journal focuses on: Humanities: Arts, History, Languages, Literature, Music, Philosophy, Religion, Theatre, etc. Social Sciences: ...