MERDEKA: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Vol. 3 No. 2 (2025): Desember

PERSEPSI GURU PAUD TERHADAP PENTINGNYA PEMAHAMAN NEUROSAINS

Wulandari Fia Rahayu (Unknown)
Siti Romjana (Unknown)
Shinta Aprilia (Unknown)
Dita Lestari (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Dec 2025

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkap persepsi guru PAUD tentang pentingnya memahami neurosains. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Yaitu dengan menggunakan metode penelitian survei. Dalam penelitian kualitatif, ciri terpenting berasal dari metode kualitatif alami/nyata pada tahap wawancara dengan bantuan guru di TK Hang Tuah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar guru memahami apa itu neurosains dan bagaimana cara menstimulasi perkembangan otak anak. Dari 7 guru PAUD di IK Hang Bua, 5 guru PAUD memahami pentingnya neurosains bagi anak usia dini. Selain itu, terdapat 2 guru PAUD yang masih belum memahami neurosains dan pentingnya bagi anak usia dini serta belum mengetahui cara menstimulasi perkembangan otak anak karena banyaknya perubahan yang sering terjadi pada tahap pembelajaran saat ini.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

merdeka

Publisher

Subject

Other

Description

MERDEKA: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Jurnal ini merupakan jurnal ilmiah multidisiplin yang bersifat peer-review dan terbuka. Jurnal ini terbit 6 kali dalam setahun yaitu pada bulan Februari, April, Juni, Agustus, Oktober dan Desember. Fokus dan ruang lingkupnya meliputi: Ilmu Sosial, Humaniora, ...