Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran
Vol 3, No 2 (2015): Juli

PENGEMBANGAN PAKET PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DENGAN MODEL DEGENG UNTUK SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 5 SAWOO KABUPATEN PONOROGO

Ambiro Puji Asmaroini (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Apr 2016

Abstract

Penelitian pengembangan bertujuan untuk menghasilkan (1) paket pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan sesuai dengan kondisi siswa, (2) paket pembelajaran yang dikembangan mampu memenuhi kelayakan atau valid untuk digunakan dalam pembelajaran. Penelitian ini menggunakan desain pembelajaran model Degeng. Langkah-langkah yang diterapkan dalam penelitian ini meliputi pengumpulan informasi awal, perencanaan dan pengembangan draf produk yang dilanjutkan dengan uji validitas produk, uji coba produk, dan revisi. Hasil dari penelitian ini adalah: (1) paket pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik pebelajar, (2) paket pembelajaran tersebut valid digunakan dalam proses belajar mengajar. Kesimpulan: Setelah melewati proses revisi, produk akhir pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan kelas VIII semester I di SMP Negeri 5 Sawoo dapat diselesaikan dengan baik. Menghasilkan paket pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik pebelajar. Paket pembelajaran tersebut valid/layak digunakan dalam proses belajar mengajar.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

dimensi

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran is a peer-reviewed, open access journal that provides publication of articles in all areas of educational research. It aims to promote excellence through the dissemination of high-quality research findings and provide a platform for scientists and ...