AL-FURQAN
Vol 4 No 2 (2016): Edisi September 2015-Februari 2016

Motivasi Kerja dalam Organisasi Berbasis Manajemen Pendidikan

Syatriadin Syatriadin (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Feb 2016

Abstract

Pemenuhan kebutuhan individu dalam organisasi menjadikan pekerjaan memotivasi seseorang menjadi rumit namun penting. Motivasi dimaknai sebagai dorongan yang mendasari kemampuan seseorang dalam memenuhi kebutuhannya. Tiap orang sangat termotivasi untuk berperilaku dalam cara yang dapat memenuhi kebutuhannya dan kunci keberhasilan pemimpin terletak pada kemampuan memotivasi anggota organisasi.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

alfurqan

Publisher

Subject

Education

Description

AL-FURQAN: Jurnal studi Pendidikan Islam adalah jurnal nasional bermitra bestari yang diterbitkan dua kali setahun dalam bentuk cetak dan online oleh Program Studi Pendidikan Agama Islam pada Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Amin Dompu ...