cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota samarinda,
Kalimantan timur
INDONESIA
ADMINISTRASI PUBLIK
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal ILmu Hukum dan Sosial
Arjuna Subject : -
Articles 519 Documents
PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA UPT. PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN KEBAKARAN DINAS PEKERJAAN UMUM KABUPATEN KUTAI TIMUR Mugni Baharuddin Suhardi
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 2 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (64.136 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh yang positif antara Pengawasan dengan Kinerja Pegawai pada UPTD. Pencegahan Penanggulangan Kebakaran Dinas Pekeraan Umum Kabupaten Kutai Timur.        Populasi pada penelitian ini adalah seluruh Pegawai yang jumlahnya sebanyak 20 orang, mengingat jumlah yang diambil relatif sedikit maka penelitian ini menggunakan metode sensus, yaitu seluruh populasi dijadikan sebagai responden.        Berdasarkan uraian diatas, maka alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Koefesien Korelasi Product moment. Dari hasil perhitungan menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan antara Pengawasan terhadap Kinerja Pegawai pada UPTD. Pencegahan Penanggulangan Kebakaran Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Kutai Timur. Hal ini didasarkan pada  hasil perhitungan yang menyatakan bahwa rhitung lebih besar dari rtabel yaitu 0,982 > 0,561 untuk nilai kritis pada n = 20 dengan tarif signifikansi = 0,01.  Untuk n = 20 maka kedua variable  mempunyai tingkat hubungan yang sangat kuat.        Setelah r hitung didapat, maka selanjutnya penulis mengadakan pengujian hipotesis dengan menggunakan uji t dari hasil pengujian hipotesis ini, nilai thitung  sebesar 22,058 sementara itu untuk harga-harga keritis dari nilai ttabel adalah 2,552 yang berati bahwa ttest >  ttabel yaitu 22,058 > 2,552 dengan nilai kritis n - 20 dengan taraf signifikansi 0,01 artinya dengan demikian. Dapat dikatakan bahwa terdapat pengaruh  yang sangat kuat dari variabel pengawasan terhadap variabel kinerja pegawai pada UPTD. Pencegahan Penanggulangan Kebakaran Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Kutai Timur.
AKUNTABILITAS KINERJA PEGAWAI TERHADAP PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR KECAMATAN SANGATTA UTARA KABUPATEN KUTAI TIMUR Rohandi Yusuf Palandrai Salasiah
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (109.271 KB)

Abstract

The Purpose of this research is to find out the factors that affect the implementation of the accountability employees performance in providing public services. To obtain the data authors do the research.     The results showed that the performance of a good officer and a good accountability process can be implemented. Then the last factor is the employment period. The presence of some employees with a relatively minimal working period makes the cause of the lack of understanding of the benefits of accountability to change the pattern of performance for the better. However, the existence of a workforce with experience of employee employment is considered much expected to guide employees who have a relatively minimal working period.     The need to increase understanding of the importance of accountability in an organization will be better if started early.In addition, socialization is required regularly to the performance patterns based on the principle of accountability that makes understanding of accountability can be improved along with the employment period of employment. 
PENGARUH DISIPLIN PEGAWAI TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN KUTAI TIMUR Fl. Sudiran Martunas Purba
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (90.49 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan ingin mengetahui pengaruh disiplin terhadap prestasi kerja pegawai di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur, oleh karena itu maka peneliti merumuskan hipotesa “Diduga disiplin memiliki pengaruh terhadap prestasi kerja di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur”.Waktu pelaksanaan penelitian dilaksanakan pada bulanAgustus 2016 sampai dengan bulan November 2016 selama 3 (tiga) bulan.Metode penelitianpada penelitian ini adalah kuantitatif , data didapatkan melalui pengamatan langsung ke lapangandan menyebarkan kuisioner kepada para narasumberdenganjumlahsampelyaitu20 (dua puluh) responden.Berdasarkan perhitungan analisa regresi sederhana diketahui terdapat korelasi antara disiplin dengan prestasi kerja pegawai dengan angka 0,842. Angka ini di interpretasikan sebagai korelasi yang sangat kuat antara disiplin dengan prestasi kerja pegawai.Sedangkan uji hipotesis menghasilkan angka thitungv ariabel disiplin sebesar = 6,609, signifikan pada tingkat 0,000, ini berarti variable disiplin pegawai secara statistic sangat signifikan pengaruhnya terhadap prestasi kerja karena 0,000 < 0,05. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa ada hubungan positif antara variabel disiplin  (X) dan variabel prestasi kerja (Y) pegawai di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur.
KINERJA PEGAWAI DALAM OPTIMALISASI PELAYANAN UMUM DI DESA SEKERAT KECAMATAN BENGOLAN KABUPATEN KUTAI TIMUR Armadin Armadin
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 2 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.173 KB)

Abstract

Dalam rangka mempercepat peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat Desa guna perwujudan kesejahteraan umum sesuai dengan kewenangan Desa, olehnya itu pemerintah memandang perlu menetapkan Standar Pelayanan Minimal Desa yaitu Peraturan Mentri Dalam Negreri Nomor 2 Tahun 2017 tentang Satandar Pelayanan Minimal Desa. Dalam konteks penyelenggaraan pemerintahan desa yang terpenting adalah bagaimana pemerintahan desa mampu meningkatkan kesejahteraan rakyatnya, mampu memberikan pelayanan kepada masyarakat desa, dan mampu meningkatkan daya saing desanya. Olehnya itu, penulis memilih titik fokus penelitian yaitu apakah ada pengaruh positif dan signifikan Kinerja Pegawai dalam Optimalisasi Pelayanan Umum. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, dengan lokasi penelitian berada di Desa Sekerat Kecamatan Bengolan Kabupaten Kutai Timur yang telah dilakukan selama bulan Januari dan Fenruari 2017. Sampel yang digunakan sebanyak 30 responden yang dipilih dari seluruh pegawai pada kantor desa yaitu 11 orang, dan sebagian masyarakat sebanyak 19 orang. Sebagai kesimpulan dari hasil perhitungan regresi diperoleh nilai koefisien regresi kinerja pegawai sebesar 0,541, selain itu sig 0,000< 0,05 sehingga dapat dikatakan bahwa  variabel disiplin kerja mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan.Hasil pengujian uji t (parsial) variabel kinerja pegawai terhadap variabel optimalisasi pelayanan menunjukkan nilai t-hitung 6,570 lebih besar dibandingkan t-tabel 2,042 dan nilai sig 0,000 yang jauh lebih kecil dari 0,05. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa berpengaruh signifikan kinerja pegawai dengan optimalisasi pelayanan umum  pada Kantor Desa Sekerat kabupaten Kutai Timur. Adapuan sebagai saran, terkhusus kepada pemerintah Desa Sekerat agar tetap menjaga dinamisasi antar sesama pegawai dan warganya serta saling mendukung (mensupport); bahu membahu atau menerapkan kerja kolektif kolegial sehingga pelayanan umum di kantor desa dapat berjalan dengan baik. 
PENGARUH KUALITAS PEGAWAI TERHADAP PRESTASI KERJA PADAKANTOR DINAS TATA RUANG KABUPATEN KUTAI TIMUR Paisal Paisal
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (52.512 KB)

Abstract

Tokknow whether the quality of civil employees have positive and significant impact on the achievements of the work Dinas Pengendalian Lahan dan tata Ruang  Kabupaten Kutai Timur. The data collected through the questioner by 40 respondents servants of Dinas Pengendalian lahan Dan tata Ruang Kabupaten Kutai Timur. The data collected were analyzed by simple Linear Regression tests using the program SPSS for windows.         Data analysis results show that the quality of government employees have positive and significant impact on the achievements of the work in Dinas Pengendalian Lahan Dan tata Ruang Kabupaten Kutai Timur, after known R count 0,604 > R table of 0,312, and the value of the significance of 0.000 smaller than 0.05.           The value of R Square of 36.5 percent, it means that the quality of the employees could affect the achievements of Work of Dinas Pengendalian Lahan dan tata Ruang Kabupaten Kutai Timur 36.5 percent, while the remaining $63.5 percent influenced by other variables which are not examined in this research.
PENGARUH KOMUNIKASI PIMPINAN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA UNIT PENGELOLA TEKNIS (UPT) PEMADAM KEBAKARAN KABUPATEN KUTAI TIMUR Ahmad Jubaidi Hasanuddin
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (116.224 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menggambarkan pengaruh komunikasi pimpinan terhadap efektivitas kerja pegawa pada Unit Pengelola Teknis (UPT) Pemadam Kebakaran Kabupaten Kutai Timur.Berdasarkan hasil analisa data diperoleh dari hasil perhitungan rumus korelasi product moment, lebih besar dibandingkan r able korelasi product moment (0,402 > 0,328), dengan demikian dapat dikatakan bahwa terdapat hubungan yang positif antara variable komunikasi pimpinan terhadap variable efektivitas kerja pegawai pada Unit Pengelola Teknis (UPT) Pemadam Kebakaran Kabupaten Kutai Timur, dengan demikian dapat dikatakan bahwa semakin baik komunikasi  yang dilakukan oleh pimpinan  maka semakin baik pula efektivitas kerja pegawai tersebut.
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN TENGGARONG KABUPATEN KUTAI KARTA NEGARA Mugni Baharuddin Maya Putri Kinasih
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.688 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap semangat kerja pegawai pada kantor Kecamatan Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif  dan signifikan antara variabel Lingkungan Kerja dengan variabel Semangat kerja pegawai pada Kantor Kecamatan tenggarong Kabupaten Kutai kartanegara. Hal lain dapat diketahui dari hasil uji statistic dimana Regresi Linier ( r ) adalah sebesar 0,680 yang berarti terdapat hubungan yang kuat dan positif diantara kedua variabel.Sementara itu Hasil uji t (Tabel Coefficients) diperoleh nilai t hitung sebesar 1.830.Sedangkan statistik tabel (t tabel) diperoleh dari Tabel t (terlampir) sebesar 4.978 artinya t hitung > t tabel (4,978>1,830).Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa, variabel bebas Lingkungan Kerja (X) secara parsial memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap Semangat Kerja (Y).Dengan demikian maka dapat dikatakan pula bahwa tujuan penelitian ini dapat tercapai, permasalahan dapat terpecahkan dan hipotesis dapat dibuktikan.
PERANAN LURAH DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN DI WILAYAH KELURAHAN RAPAK DALAM KECAMATAN LOA JANAN ILIR SAMARINDA SEBERANG Marsuq Yustina Dimut
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 2 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.139 KB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peranan lurah dalam meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pembangunan di wilayah kelurahan rapak dalam kecamatan loa janan ilir samarinda seberang. metode deskriptif kualitatif, yaitu setiap data-data dan fakta-fakta yang diperoleh selama penelitian di lapangan dideskriptifkan atau digambarkan sebagaimana adanya yang diiringi dengan penafsiran dan analisis yang rasional. Untuk itu analisa data dalam penelitian ini adalah menggambarkan dan menjelaskan variabel-variabel yang berkaitan dengan peranan Lurah untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pembangunan.Melalui penyajian data yang telah diperoleh selama melakukan penelitian di Kelurahan Rapak Dalam ,baik dengan melakukan wawancara dengan lurah, sekretaris Kelurahan sebagai informan kunci dan tokoh masyarakat sebagai informan utama serta studi kepustakaan,maka akan dilakukan analisa terhadap setiap data dan fakta-fakta yang telah didapat melalui interpretasi dan penguraian masalah-masalah yang terjadi.
PENGARUH KEPIMPINAN TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI BAGIAN UMUM, PERLENGKAPAN DAN KEPEGAWAIAN SEKRETARIAT DPRD KABUPATEN KUTAI TIMUR Bayaq, Ahmad Jubaidi Yosep
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (49.006 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahui dan menggambarkan pengaruhkepemimpinanterhadapmotivasi kerja Pegawai Bagian Umum, Perlengkapan, danKepegawaian Sekretariat DPRD Kabupaten Kutai Timur.               Hasil analisadata korelasi diperoleh rhit= 0,471, hasil perhitungan tersebutlebihbesarjika dibandingkan dengan tabel harga-harga kritis dari koefisien korelasiproduct moment (Pearson) untuk n = 38padatingkat signifikansi 5%, yaitu 0,320.ataudapat dikatakan pulabahwa rhit = 0,471 > rtab = 0.320. Terdapat adanya hubunganyangpositifantaravariable kepemimpinan dengan motivasikerja pegawai padabagian umum, perlengkapan, kepegawaian Sekretariat DPRD Kabupaten KutaiTimur.               Berdasarkan perhitungan hasiluji-t adalahsebesar 4,707, dibandingkandengan nilaipada tabel harga-harga kritis t-student ternyata lebih besar, yaitu thit =4,707> ttab= 1,688pada tingkatsignifikasi 0,05 untuk n – 2 = 36(38 - 2 = 36)dengandemikian dapat dikatakan bahwa terdapat hubungan dan pengaruh yangpositif dan signifikan antara variabel kepemimpinan dengan motivasikerja pegawai. 
ANALISIS KEPUASAN KERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN DINAS PERTAMBANGAN KABUPATEN KUTAI TIMUR Marjoni Rachman Esther Tri Oktora Situmorang
ADMINISTRASI PUBLIK Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : ADMINISTRASI PUBLIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.208 KB)

Abstract

This study aims to find and describe Job Satisfaction in the Mining Service Offices of East Kutai Regency. The approach used in this research is qualitative descriptive approach. In this research will be a description of three indicators, namely Compensation, Job Placement and Work Environment.The results showed that Job Satisfaction Level of Employees in Mining Service Area of East Kutai Regency obtained a score of 71% and this is included in the category quite well. Thus the formulation of problems and hypotheses in this study have been answered and proven well.  

Page 6 of 52 | Total Record : 519