cover
Contact Name
Putu Indra Christiawan
Contact Email
indra.christiawan@undiksha.ac.id
Phone
+6281805329239
Journal Mail Official
-
Editorial Address
Fakultas Ilmu Sosial, Jalan Udayana Singaraja Bali
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Media Komunikasi FPIPS
ISSN : 14128683     EISSN : 27147800     DOI : http://dx.doi.org/10.23887/mkfis
Media Komunikasi FPIPS publishes and disseminates lecturers’ research results and analyses, teachers, and academic community research from various colleges/universities in Indonesia. The results of research and study contained in the journal accommodate manuscripts on integrated elementary to high education in social sciences, history, economics, sociology, geography, and other relevant social sciences.
Articles 320 Documents
Transformasi Budaya Akibat Alih Fungsi Lahan Di Desa Candikuning II ., Ropiyatin
Media Komunikasi FPIPS Vol 15, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v15i1.22725

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis alih fungsi lahan yang terjadi diDesa Bedugul, faktor-faktor apa sajalah yang menyebabkan alih fungsi lahandi Desa CandikuningII Bedugul dan mengsintesis solusi alih fungsi lahan diDesa Candikuning Bedugul. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptifkualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alih fungsi lahan pertanianmengakibatkan menurunnya ketahanan pangan yang ada di DesaCandikuning II. Adapun tindakan preventif yang dapat di lakukan olehpemerintah dan masyarakat dalam menjaga keberlanjutan pertanian di desacandikuning yaitu dengan cara melakukan berbagai macam sosialisasi kepadamasyarakat mengenai pentingnya lahan pertanian kaitannya dengankeberlanjutan kebutuhan pangan penduduk.
Industri Rumah Tangga Catring Bu Nur Di Kota Singaraja Suparmi, Ni Wayan Ayu
Media Komunikasi FPIPS Vol 16, No 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v16i2.22741

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui promosi yang dilakukan IbuNur terkait dengan perkembangan usaha catering yang dimilikinya,menganalisis pengorganisasian tenaga kerja dalam catering ibu Nur danmengkaji perkembangan catering ibu Nu. Penelitian ini merupakan penelitiandeskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelola cateringIbu Nur Hazanah hanya melakukan promosi dari mulut ke mulut. Promosidari mulut ke mulut dapat memberikan efek seperti bola salju. Dimanaawalnya hanya sedikit masyarakat yang mengetahui keberadaan catering IbuNur kemudian dengan kelebihan dan inovasi yang disajikan oleh Ibu Nur,menjadikan banyak orang yang membicarakannya dan akhirnya merekapenasaran untuk mencoba dan memesan di catering Ibu Nur. Selain itu,promosi yang dilakukan oleh Ibu Nur yaitu dengan mencantumkan namausaha cateringnya di bungkus makanan. Hal ini juga efektif untukmengingatkan konsumen pada usaha catering Ibu Nur.
KARAKTERISTIK OBJEK WISATA AIR TERJUN COLEK PAMOR DESA GITGIT Algunadi, I Gede; D., Ni Luh Desy Dwi Anike
Media Komunikasi FPIPS Vol 13, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v13i1.22704

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang eksistensi objekwisata air terjun colek pamor di desa gitgit yaitu terkait identifikasikarakteristik objek wisata, karakteristik wisatawan yang berkunjung dananalisis SWOT objek wisata. Metode yang digunakan adalah deskriptifkualitatif. Hasil dari kajian tersebut adalah indentifikasi terhadap karakteristikdaya Tarik objek wisata dapat ditinjau dari aspek atraksi, variasi bentang alam, dan fasilitas penunjang.Atraksi yang terdapat pada objek wisata tersebut adalah Canyoning yaitu olahraga dengan memanfaatkanair terjun, kemudian bentang alamnya berupa deretan air terjun pada daerah perbukitan denudasional dandidukung oleh panorama hutan yan masih asri, fasiltitas pendukungnya mulai dari ketersediaan parker,informasi wisata, keamanan, artshop, tempat sampah, pura, restaurant, penginapan, perlengkapancanyoning. Sementara melihat kunjungan wisatawannya, terlihat wisatawan yang dating dariberbagaidaerah, ada wisatawan local, domestic, dan mancanegara yang semuanya berbaur dalam nuansa harmoniuntuk menikmati keindahan air terjun Colek Pamor.
KEBERADAAN PERMUKIMAN LIAR DI RT 07 KELURAHAN KAMPUNG BUGIS Dewi, Ni Putu Mas Puspita; Putra, I Putu Agus Suhendra Adi
Media Komunikasi FPIPS Vol 14, No 2 (2015)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v14i2.22720

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pembentukanpermukiman liar di RT 07 Kelurahan Kampung Bugis, pengaruhkeberadaan permukiman liar di RT 07 Kelurahan Kampung Bugisterhadap permukiman di sekitarnya dan pengaruh permukiman liarsecara umum di Kota Singaraja. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif yaitu denganmemberikan deskripsi secara rinci mengenai karkateristik objek wisata kajian. Hasil dari kajian tersebutproses terbentuknya permukiman liar di RT 07 Kampung Bugis di Kota Singaraja diawali dengankedatangan Suku Bugis ke Singarja setelah dibangunnya pelabuhan dagang di Kota Singaraja olehpemerintah Belanda. Adapun pengaruh dari keberadaan permukiman liar di RT 07 KelurahanKampung Bugis terhadap permukiman di sekitarnya antara lain yaitu (1) garis sempadan pantaiyang ada di sana berkurang, (2) terciptanya permukiman kumuh di daerah tersebut, dan (3)mengganggu keindahan panorama pantai yang ada di sana. Keberadaan permukiman liar secaraumum memberi dampak negatif terhadap tata ruang Kota Singaraja, dampak yang diakibatkanadalah degradasi lingkungan hidup dan degradasi kehidupan sosial.
Analisis Aspek Fisik Permukiman Umum Rumah Kost Di Jalan Teleng Timur No.20x Singaraja Wiguna, I Kadek Alit
Media Komunikasi FPIPS Vol 16, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v16i1.22736

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi permasalahan aspekfisik permukiman umum di kos-kosan jalan teleng timur no. 20x Singarajadan menganalisis solusi permasalahan aspek fisik permukiman umum di koskosanjalan teleng timur no. 20x Singaraja . Penelitian ini merupakanpenelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwaPermasalahan yang terdapat pada permukiman umum di jalan teleng timurini adalah masalah kontruksi bangunannya. Solusi untuk mengatasimasalah kontruksi bangunan yang rusak, pengelola harus merenovasi bagianbagianbangunan yang sudah mulai rusak. Begitu juga dengan drainase yangrusak harus segera diperbaiki demi kenyamanan penghuni kos terutama saatmasuk musim penghujan.
PENGARUH TERBATASNYA LAHAN TERHADAP INTENSITAS PEMBANGUNAN RUMAH SUSUN DI DKI JAKARTA Putrajaya, I Ketut; Antara, I Gede Made Yudi
Media Komunikasi FPIPS Vol 14, No 1 (2015)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v14i1.22715

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui faktor-faktor yangmenyebabkan terbatasnya lahan di DKI Jakarta, efektivitaspembangunan rumah susun sebagai tempat tinggal, dan pengaruhkeberadaan rumah susun terhadap kualitas hidup penghuninya. Metodeyang digunakan adalah deskriptif kualitatif yaitu dengan memberikan deskripsi secara rinci mengenaikarkateristik objek wisata kajian. Hasil dari kajian tersebut adalah faktor-faktor yang menyebabkanterbatasnya lahan di DKI Jakarta adalalah sebagai tempat tujuan pertama penduduk yang inginberurbanisasi di Indonesia, sehingga menyebabkan meningkatnya kebutuhan akan rumah tinggal,di samping untuk membangun fasilitas-fasilitas kota. Hal inilah yang menyebabkan semakinterbatasnya lahan. Efektivitas pembangunan rumah susun sebagai tempat tinggal yaitu untukmengatasi lahan yang terbatas pembangunan rumah susun untuk menampung penduduk dalamjumlah yang banyak. Akan tetapi, penduduk susah beradaptasi dimana yang dulunya tinggal dilingkungan yang sepi penduduk, kemudian tinggal di rumah susun yang padat penghuni, tempattinggal masyarakat yang pada mulanya memiliki pola bangunan berbentuk horizontal menjadipola bangunan rumah susun yang berbentuk vertikal. Pengaruh keberadaan rumah susunterhadap kualitas hidup penghuninya, dimana untuk mengkur kualitas hidup digunakan indikatorsanitasi, keindahan, keamanan, penataan, sarana dan prasarana.
Hilangnya Budaya Membajak Sawah Dengan Menggunakan Sapi Akibat Perkembangan Teknologi Traktor Sudiksa, I Gede Yoga
Media Komunikasi FPIPS Vol 15, No 2 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v15i2.22731

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bentuk-bentuk transformasiteknologi pembajak sawah, mengidentifikasi proses tranformasi teknologipembajak sawah dan mengidentifikasi faktor–faktor pembajak sawah.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa bajak adalah alat yang digunakan dalam pertanian awaluntuk budidaya di tanah untuk persiapan penanaman bibit atau tanaman.Perkembangan teknologi traktor mengakibatkan penggunaan bajak semakinrendah.
KONSEP GEOGRAFI PERKOTAAN:LOKASI DAN PERGERAKAN (SUATU KAJIAN TEORITIS) Utomo, Novan Dhika Jodi; Dewi, Putu Siska Krisna
Media Komunikasi FPIPS Vol 13, No 2 (2014)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v13i2.22710

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang konsepgeografi perkotaan khususnya tentang lokasi dan pergerakan yaitu terkaitkarakteristik kota, mobilitas, dan global city. Metode yang digunakan adalahdeskriptif kualitatif yaitu dengan memberikan deskripsi secara rinci mengenaikonsep geografi perkotaan pada aspek lokasi dan pergerakan. Hasil dari kajiantersebut adalah kota tidak dipandang sebagai tempat permukiman, tetapi sebagai pelayanan. Sentralitas initerkait dengan pertumbuhan kota yang meliputi pertumbuhan kota berkembang secara sentrifugal dansentripetal, meliputi : (1) kota berkembang dari daerah pusat ke daerah pinggiran yang prosesnya bersifatexpansi; (2) daerah pinggiran kota yang menentukan pusat kota; (3) kota merupakan daerah bisnis atauperdagangan. Mobility (pergerakan), mobiltas ini tidak akan terlepas dari urbanisasi, yang keduanya inisaling berkaitan. Mobitas merupakan pergerakan (pergerakan) Pergerakan yang dimaksud adalahpergerakan yang meliputi pergerakan orang, informasi, material, barang dan sampah. Global city adalahtempat yang menjadi sebuah pusat / titik pertemuan dari sebuah system aktivitas perekonomian dunia.Global City muncul sebagai sebuah kota yang mampu menampug berbagai macam kegiatan ekonomi,struktur sosial dan politik.
Transformasi Budaya Organisasi Truna Truni Di Desa Pegayaman Sarah, Anna
Media Komunikasi FPIPS Vol 15, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v15i1.22726

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bentuk transformasi budaya yangterjadi di Desa Pegayaman, proses perubahannya dan faktor- yangmenyebabkan transformasi budaya di Desa Pegayaman. Penelitian inimerupakan penelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkanbahwa organisasi yang mulai mencolok mengalami perubahan terjadi dalamorganisasi truna truni di Desa Pegayaman. Transformasi tersebut yangberjalan dengan lambat dan butuh waktu. Adanya faktor-faktor yangmempengaruhi sehingga mempengaruhi tranformasi budaya di dalamorganisasi, terutama oleh perkembangan teknologi.
Studi Geologi Pariwisata Pada Jejak Arkeologi Objek Wisata Goa Gajah Sebagai Salah Satu Limpasan Erupsi Gunung Batur Purba Putra, I Kadek Adiana; Wijayanti, Ni Wayan Eka
Media Komunikasi FPIPS Vol 19, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/mkfis.v19i1.23190

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengaplikasikan peran geowisata dalam eksplorasi informasi sehingga wisatan mendapatkan informasi yang menyeluruh tentang objek wisata Goa Gajah. Metode pengolahan data meliputi morfogi yang dianalisis dari data contur hasil pengolahan citra SRTM, jenis batuan, kandungan mineral yang dianalis dengan parameter fisik data ini di elaborasi dengan sumber informasi pariwisata yang sudah ada, sehingga objek wisata goa gajah memiliki informasi yang detail dan konperhensif. Objek wisata Goa Gajah tersusun atas batuan andesit sebagai batuan basal terletak pada bagian atas, lapilli tuff, dan breksi vulkanik dari depan goa sampai dasar Sungai Petanu. Arca-arca atau peninggalan sejarah yang ditemukan pada lembah sungai atau pada penataran sebagai besar terbentuk dari batuan piroklastik khsusnya ignimbrite. Peran geowisata terlihat sangat signifikan dalam mengungkap peran geologi dalam pengembangan pariwisata khususnya pada objek wisata Gowa Gajah. Lokasi ini dijadikan media karena memiliki sedimen yang keras tidak tembus air (porositas rendah) ini mengindikasikan jika dibangun maka bangunan tidak mudah lapuk atau tahan terhadap korosi.

Page 2 of 32 | Total Record : 320