cover
Contact Name
Vina Septiana Windyasari,
Contact Email
vswindyasari@unis.ac.id
Phone
+6281296010871
Journal Mail Official
jutis@unis.ac.id
Editorial Address
Gd. LPPM UNIS . Jl. Maulana Yusuf Babakan Kota Tangerang. No.10 Kota Tangerang
Location
Kota tangerang,
Banten
INDONESIA
JUTIS : Jurnal Teknik Informatika
ISSN : 22525351     EISSN : 26560860     DOI : -
Core Subject : Science,
Jurnal yang terbit dua kali dalam satu tahun, bulan april dan nopember, ruang lingkup jurnal pada informatika dan komputer.
Arjuna Subject : -
Articles 149 Documents
Aplikasi Augmented Reality Sebagai Media Pembelajaran Tempat Bersejarah Berbasis Android Di Kota Tangerang: History Learning Using Augmented Reality Nugraha, Panji; Ridwan, Mohammad; Sukrim, Sukrim
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3778

Abstract

Information technology is currently developing rapidly, especially in the field of mobile technology, cell phones are now used for various activities outside of communication, especially in the field of online learning. Mobile learning is online learning that uses information technology in the learning process, such as using smartphones as an easy-to-use learning media. learning media applied in children's learning places generally use books, children's magazines, pictures and others. For example, when children learn to read, count, learn to recognize things such as pictures of monuments, heroes or historical places, they use picture books, photos or props that make students bored. Augmented reality can make the unreal can enter the real world through augmented reality by pointing the smartphone camera at the marker or marker that has been provided then on the smartphone screen will appear 3D objects. This learning uses the REACT strategy which has positive potential in helping students' understanding and thinking skills through the stages that students will go through. Teaching children using Augmented reality can bring the virtual world into the real world as a solution to the problems that have been described, the innovation that will be made is the introduction of historical places using android-based augmented reality in Tangerang City which is flexible and has a new attraction in the field of historical learning media.
Penerapan Metode ‘Ali Pada Aplikasi Pembelajaran Al-Qur’an Berbasis Android Rikshandi, Ivan; Agustine, Dine; Sofyan, Asep Abdul
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3779

Abstract

Al-Qur’an yang isinya mencakup panduan kehidupan, ajaran agama, dan pedoman moral bagi manusia, kini dapat diakses dengan aplikasi Android berkat kemajuan teknologi. Oleh karena itu, Aplikasi dibuat sebagai sarana atau alat bantu untuk menyediakan materi dan bacaan AlQuran, penerapan metode ‘Ali kedalam aplikasi android, serta untuk meningkatkan ilmu pengetahuan dasar belajar Al-Qur’an. Proses perancangan dan pembuatan aplikasi menggunakan UML dengan metode SDLC model waterfall dan kurikulum materi metode ‘Ali yang dapat diakses secara offline oleh pengguna dengan penyimpanan asset di lokal data. Untuk mendapatkan hasil yang optimal pengujian dilakukan menggunakan User Acceptance Test (UAT) sebagai uji kelayakan dari pengguna, ahli materi, dan media. Hasil dari pengujian UAT mendapatkan rata-rata persentase 84,9% dan masuk dalam kategori sangat layak digunakan.
Perancangan Sistem Pemilihan Ketua Osis Dan Ketua Kelas Di Smk Yuppentek 2 Kabupaten Tangerang Berbasis Web Menggunakan Unified Modelling Language (Uml) Prasetyo, Dimas Nur; Rahmawati, Diah; mahmudin, Mahmudin
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3788

Abstract

High School for the Promotion of Technology Education Foundation (YUPPENTEK Vocational School) 2 Tangerang Regency is a place for gaining knowledge for the future, particularly in terms of organization. Within the school's organizational structure, having a president or representative for its members is essential, and this position is typically filled through voting or elections. The process of electing the Student Council President (OSIS) at the school is still considered to be conventional, involving manual vote counting and paper-based data collection, which poses risks of data loss and waste from unused paper. This research aims to design a web-based system for electing both the OSIS president and class representatives using the Unified Modeling Language (UML), a visual method used for planning, describing, and illustrating various aspects of software systems.The results of the research demonstrate that the system for electing the OSIS president and class representatives can be successfully implemented with the active participation of students and organization members. This system offers advantages in terms of data collection, vote counting, and ease of access for participants.
Implementasi Metodologi Extreme Programming Dalam Perancangan Website Sistem Informasi Posyandu Melati Di Desa Talaga Alfatira, Maulana Rizki; Rahmawati, Diah; Rismaningsih, Febri
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3798

Abstract

Posyandu Melati is an activity that is routinely carried out every month to monitor the health of pregnant women and toddlers in Talaga Village. With posyandu activities, cadres need to announce posyandu activities through mosque and prayer room speakers, causing information not to be received evenly throughout society. In addition, the management of participant data is also still done manually by recording it on sheets of paper. Because of this, an information system design was created that aims to facilitate activities at the Melati Posyandu. For this reason, an information system is designed using the Extreme Programming method. This method is used to increase the adaptability and flexibility of information systems because this method is able to adapt to changing requirements. Based on the application that has been tested, it can assist cadres in carrying out activities at Posyandu. The information system has features in sending posyandu schedules better and conveying information more evenly to the public, and the management of participant data will become more organized with this information system. Thus the design can run more smoothly and provide optimal benefits for the people in Talaga Village
Perancangan Aplikasi Informasi Gizi Balita Pada Posyandu Edelweis Serpong 2 Berbasis Android Menggunakan Metode Extreme Programming Rizal, Ahmad; Rahmawati, Diah; Ayunda Murad, Silvia
JURNAL TEKNIK INFORMATIKA UNIS Vol. 12 No. 1 (2024): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v12i1.3801

Abstract

Kesehatan salah satu program dari pemerintah untuk meningkatkan kesehatan masyarakat adalah dengan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) upaya pemerintah untuk memudahkan bagi masyarakat indonesia dalam memperoleh pelayanan kesehatan ibu dan anak. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan sebuah aplikasi informasi gizi balita berbasis android yang dapat berguna bagi para ibu di lingkup Posyandu Edelweis Serpong 2 Tangerang Selatan untuk mempermudah dalam pengetahuan edukasi. Mempermudah bagi para ibu dan petugas posyandu edelweis serpong 2 untuk mengetahui tentang pertumbuhan gizi balita dan pada balita berhubung posyandu hanya melayani setidaknya 1 kali dalam sebulan. Cara kerja aplikasi dengan menyajikan materi seputar gizi balita, pengecekan gizi, pertumbuhan balita, dan pemeriksaan anak agar dapat mempermudah bagi ibu balita dan kader posyandu. Penelitian ini membuktikan bahwa metode Extreme Programming (XP) pada tahapan perancangan (design) dalam pengembangan aplikasi informasi gizi balita berbasis Android, mencapai tujuan melihat pertumbuhan dan gizi balita. Hasil penelitian mencakup desain aplikasi dengan berbagai diagram, panduan pengecekan kesehatan balita, dan antarmuka pengguna yang responsif.
Perancangan Sistem Cloud Storage Data Siswa Pada Smp Islam Al Hikma Berbasis Website Manikam, Muthu Ratna; Mahmudin, Mahmudin
JURNAL TEKNIK INFORMATIKA UNIS Vol. 12 No. 1 (2024): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v12i1.3821

Abstract

Sistem penyimpanan data yang aman untuk menyimpan, mengakses, dan mencadangkan data sekarang semakin dibutuhkan pada sekolah. SMP Islam Al Hikma adalah sekolah yang masih menyimpan data siswa dengan menulis data siswa pada buku siswa, menyimpan file pada laptop, menyimpan berkas atau dokumen kertas siswa pada lemari, menyebabkan cukup sering terjadi kehilangan dan kerusakan pada data siswa tersebut. Penelitian ini membuat sistem cloud storage berbasis website, yang nantinya media penyimpanan file siswa yang digunakan sebagai cloud storage adalah google drive, dan penyimpanan data siswa yang di input tersimpan pada database MySQL. Dengan penyimpanan tersebut akan mengurangi limbah pemakaian kertas, tidak menghabiskan penyimpanan perangkat keras pada laptop sekolah karena cloud storage hanya mengandalkan koneksi internet untuk mengaksesnya, dan memperkecil resiko kehilangan atau kerusakan pada data. Dalam penelitian ini menggunakan metode pengembangan sistem waterfall. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan menggunakan pengujian Black Box Testing dengan menggunakan bantuan Automation Testing Tools TestComplete dan Selenium IDE, pada website cloud storage. Hasil pengujian adalah berhasil, dengan menggunakan TestComplete menghasilkan keterangan centang warna hijau, dan menggunakan Selenium IDE menghasilkan keterangan tulisan hijau ‘completed successfully’, dapat diartikan seluruh pengujian berjalan dengan baik dan website cloud storage layak untuk digunakan.
Prototipe Sistem Monitoring Kebakaran Dengan Mikrokontroler Di Klinik Pratama Mitra Insani Dengan Menggunakan Metode Black Box Salsabila, Shifa Aulia; Nugroho, Asep Hardiyanto; M, Mahmudin
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3882

Abstract

Kebakaran dapat terjadi kapan saja dan dipicu oleh berbagai faktor. Kebakaran ini dapat menimbulkan kerugian yang cukup besar bagi masyarakat, dan jatuhnya korban jiwa. Mendeteksi kebakaran sering terjadi ketika kebakaran telah menyebar, dan asap keluar dari bangunan yang terkena dampak. Oleh karena itu, sangat penting untuk membangun sistem yang dapat mendeteksi tanda-tanda awal kebakaran. Pemantauan melibatkan penggunaan sensor api, sensor asap, dan sensor suhu untuk menyediakan data yang relevan. Langkah-langkah kontrol merangkum aktivasi pompa air, alarm, pemberitahuan WhatsApp, dan situs web, yang bertujuan untuk meminimalkan dampak buruk insiden kebakaran. Untuk mengimplementasikan sistem ini, konstruksi miniatur ruangan dirancang dan diproduksi. Sistem kontrol, yang memanfaatkan Wemos D1, juga dirancang dan dirakit, bersama dengan alat pemantauan dan pengujian yang diperlukan. Berdasarkan hasil pengujian menggunakan sensor api, sensor asap (dengan kisaran tingkat asap 0-120 ppm), dan sensor suhu (dengan kisaran suhu 32°C-50°C), telah ditentukan bahwa ketika api terdeteksi dan tingkat asap melebihi 100 ppm, dan suhu ruangan naik di atas 40°C, sistem kontrol secara otomatis akan menyalakan pompa air, alarm, dan mengirimkan pemberitahuan kebakaran melalui WhatsApp.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH DASAR NEGERI NEGLASARI 2 BERBASIS WEB MENGGUNAKAN RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) Putra, Ismail; sukisno, Sukisno; sukrim, Sukrim; haryanto, Haryanto
JURNAL TEKNIK INFORMATIKA UNIS Vol. 12 No. 1 (2024): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v12i1.3917

Abstract

Pemanfaatan teknologi informasi dalam sistem akademik menjadi kunci dalam meningkatkan efisiensi, akurasi, dan kemampuan untuk memperbaharui informasi di berbagai tingkatan pendidikan. Sistem informasi akademik membantu lembaga pendidikan dalam mengelola informasi terbaru dan data terbaru tentang sekolah, baik untuk guru maupun siswa. Namun, masih ada sekolah, seperti Sekolah Dasar Negeri Neglasari 2, yang belum menggunakan teknologi tersebut secara maksimal. Sekolah ini hanya memiliki web nilai dan masih mengandalkan pengolahan data absensi, daftar guru, daftar siswa, dan jadwal menggunakan media kertas atau aplikasi Microsoft Word/Excel, yang menyulitkan proses akses dan pengelolaan data. Penelitian ini bertujuan merancang sistem informasi akademik berbasis web menggunakan metode Rapid Application Development (RAD) di Sekolah Dasar Negeri Neglasari 2, Tangerang. Sistem ini memfasilitasi pengelolaan data siswa, guru, absensi, nilai, jadwal, dan laporan dengan lebih efisien dan cepat. Diharapkan implementasi sistem ini akan meningkatkan kualitas dan efektivitas belajar mengajar serta memberikan pelayanan yang fleksibel bagi pengguna. Pengujian sistem yang di lakukan terdiri dari black box, automatic testing menggunakan katalon studio, dan System Usability Scale. Penelitian menghasilkan aplikasi yang layak dan efisien, karena dengan uji kriteria tampilan yang di dapat yaitu 2820, dan nilai rata-ratanya adalah 70,5. Jika mengacu pada skala sus, maka nilai      tersebut masuk ke dalam kriteria (Bagus) dengan grade (B).  Dan kriteria fungsional yang di dapat yaitu 2885, dan nilai rata-ratanya adalah 72,125. Jika mengacu pada skala sus, maka nilai     tersebut masuk ke dalam kriteria (Bagus) dengan grade (B).
Analisis Perbandingan Metode Analytical Hierarchy Process ( Ahp) Dan Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution (Topsis) Dalam Penentuan Penerima Bantuan Pkh Amfotis, Maria Osti; Nababan, Darsono; Legu Rema, Yasinta Oktaviana; Ullu, Hevi Herlina
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3953

Abstract

PKH is a program launched in 2007. The main aim of PKH is to work on the nature of human resources, especially in the fields of education and welfare for low-income families. . Distribution of PKH aid has also been distributed to North Central Timor Regency. Guarantees for social assistance recipients still use manual techniques which only carry out assessments without estimates so that aid is not distributed on track. Therefore, a system that facilitates the process for receiving PKH benefits is very important. Next, the researcher designed a system that supports making decisions using the Analytical Hierarchy Process (AHP) method and Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution (TOPSIS) with predetermined steps. These two approaches will be compared to determine the best method for PKH beneficiaries in the hope that this can help determine which beneficiary is more suitable and appropriate. This analysis was carried out by involving the degree of accuracy of each method in dealing with cases as a reference source. The similarity level effect of the AHP strategy is equivalent to TOPSIS so that both methodologies can be utilized in dealing with the problem of determining PKH recipients. Keywords: Analysis, PKH, AHP, TOPSIS, Website
Sistem Informasi Pemesanan Gor Badminton Dengan Payment Midtrans Di Desa Waru: Sistem Informasi Pemesanan GOR Badminton Dengan Payment Midtrans Di Desa Waru Saputra, Rafi'i Dwi; Susanto, Rudi; Hartanti, Dwi
Jutis (Jurnal Teknik Informatika) Vol. 11 No. 2 (2023): Jutis (Jurnal Teknik Informatika)
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/jutis.v11i2.3972

Abstract

The Waru Village GOR has 3 fields and the scheduling is divided into 4 sessions. Customers who want to order GOR must come directly. This is considered less effective. Apart from that, there are schedule pile-ups. The rental money from customers is entrusted to the Gor guard, then the Gor manager takes the rent money at least once every three weeks. The aim of this research is to build a badminton game ordering system to make building management easier, in terms of ordering games and also payments that can be made online, so that payments made can be received directly by the building manager. This research uses 2 methods, namely the first method is a data collection method which includes observations and interviews, the second is a system development method using waterfall which has 5 stages, namely Requirement Analysis, System and software Design, Implementation and Unit Testing, Integration and System Testing, and Operation and Maintenance. The final result of this system is a badminton sports ordering system with payments that are integrated with Midtrans. This system can help admins in managing sports schedules, printing reports and payments which are directly received by the admin. Apart from that, admins can also share information related to sports with customers through the system. Customers are also helped by this system, namely customers no longer need to come to the gym directly. Customers can make field orders through the system and make payments through a system that is integrated with MidTrans. Customers can choose which bank they make payments with.