cover
Contact Name
Wayan Ordiyasa
Contact Email
wayanordi@gmail.com
Phone
+628122721205
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. sleman,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Respati
ISSN : 19072430     EISSN : 25803891     DOI : -
Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi RESPATI ialah Jurnal Nasional bidang Informatika, Telekomunikasi, dan Elektronik. Jurnal terbitan berkala ilmiah nasional yang diterbitkan oleh Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Respati Yogyakarta. Tujuan diterbitkannya Jurnal RESPATI adalah untuk memfasilitasi publikasi ilmiah dari hasil penelitian-penelitian di Indonesia serta ikut mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian bagi akademisi dan peneliti dalam bidang komputer dan informatika.
Articles 283 Documents
Penerapan Capability Maturity Model Integration Untuk Mengukur Tingkat Kematangan Organisasi Dalam Proses Pengembangan Perangkat Lunak (Studi Kasus: Direktorat Innovation Center Universitas Amikom Yogyakarta) Permatahati, Ita; Winarno, Wing Wahyu; Kurniawan, Mei P
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 15, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v15i1.330

Abstract

INTISARIMenerapkan standarisasi pada suatu perusahaan yang bergerak dibidang pengembangan perangkat lunak merupakan salah satu cara untuk meningkatkan kualitasnya. CMMI merupakan salah satu standarisasi yang penulis pilih untuk mengetahui tingkat kematangan dari divisi Innovation CenterAmikom. CMMI yang digunakan ialah CMMI for Development versi 1.3 yang fokus terhadap tingkat kematangan di level 2 dengan 6 proses area. Penelitian ini mengambil 1 sample proyek di Innovation Center(IC) yaitu apliksai presensi berbasis mobile. Berdasarkan hasil dari pengukuran yang telah dilakukan, proses pengembangan lunak di IC berada di tingkat 1 (Initial) yang diketahui bahwa belum semua praktik yang ada di masing-masing 6 proses area diterapkan. Kata kunci— proses pengembangan perangkat lunak, CMMI, CMMI-DEV, Representasi Bertingkat, Tingkat Kematangan. ABSTRACTApplying standards to a company engaged in the development of devices is one way to improve its quality. CMMI is one of the standards chosen by the author to find out the level of maturity of the Innovation Center at Amikom. CMMI is used for CMMI for Development version 1.3 which focuses on the level of maturity at level 2 with 6 process areas. This study took 1 sample project at the Innovation Center (IC), a mobile-based presence application. Based on the results of the measurements that have been made, the development process at the IC is at level 1 (Initial) related to all the practices that exist in each of the 6 process areas that are applied.Kata kunci—  software development process, CMMI, CMMI-DEV, Leveled Representation, Maturity Level.
DIAGNOSA PENYAKIT PADA KAMBING DENGAN SISTEM PAKAR BERBASIS ANDROID Setyawan, Muhammad Rizki; Slameto, Andika Agus
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 13, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v13i2.227

Abstract

INTISARIPengetahuan yang kurang akan penyakit pada kambing ditengah masyarakat dalam upaya identifikasi awal penyakit mempengaruhi pengambilan keputusan secara mandiri. Ketergantungan terhadap pengetahuan seorang pakar atau dokter hewan sangatlah tinggi, tetapi keberadaannya tidak selalu ada dan sangat susah ditemui, terutama di daerah pedesaan. Ditambah dengan masalah biaya dan sangat tidak efisien dari segi waktu.Oleh karena itu dalam penelitian ini dirancang sebuah sistem pakar dengan metode forward chaining yang merupakan teknik pencarian dimulai dari fakta yang diketahui, kemudia mencocokkan fakta-fakta tersebut dengan bagian IF dari rule IF-THEN. Bila ada fakta yang cocok dengan bagian IF, maka rule tersebut dieksekusi sebagai penarik kesimpulan untuk mendiagnosa penyakit pada kambing.Aplikasi sistem pakar dibuat berbasis Android karena penggunanya yang banyak dan dapat mudah digunakan dimana saja dan kapan pun. Diharapkan aplikasi dapat memberikan solusi dan penanganan sementara pada ternak berupa panduan untuk mengantisipasi terjadinya kematian pada kambing sebelum ditanyakan langsung kepada seorang pakar untk penanganan lebih lanjut.Dengan adanya sistem pakar untuk diagnose penyakit pada kambing berbasis android ini maka memudahkan peternak dalam melakukan tindakan yang diperlukan secara tepat dalam menangani penyakit pada kambing.Kata kunci:  Android, penyakit, sistem pakar, forward chaining, kambing, android, mobile ABSTRACTLow knowledge of goat disease in the community in an attempt to identify early disease affects decision-making independently. Dependence on the knowledge of an expert or veterinarian is very high, but its existence is not always present and very difficult to find, especially in rural areas. Coupled with cost issues and very inefficient in terms of time.Therefore in the study designed an expert system with forward chaining method which is a search technique starting from known facts, then match those facts with the IF part of the IF-THEN rule. If there are facts that match the IF section, then the rule is executed as a conclusion to diagnose the disease in goats.Expert system applications are made based on Android because of its many users and can be easy to use anywhere and anytime. It is expected that the application can provide solutions and temporary handling of livestock in the form of a guide to anticipate the occurrence of death in goats before being asked directly to an expert for further handling.With the expert system for diagnosis of disease in goats android-based this makes it easier for farmers in performing the necessary actions appropriately in dealing with disease in goats.Keywords : android, disease, expert system, forward chaining,  goat, android, mobile.
PENGENALAN POLA GELOMBANG SEISMIK DENGAN MENGGUNAKAN WAVELET PADA AKTIVITAS GUNUNG MERAPI Utari, Evrita Lusiana
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 8, No 23 (2013)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v8i23.64

Abstract

Maksud dan tujuan penulisan artikel ini adalah sebagai pengenalan bagi para penulis mengenai pola seismik dengan menggunakan wavelet ( Alih ragam Gelombang Singkat)  pada aktivitas Gunung Merapi  terutama  bagi fakultas sains & teknologi prodi teknik elektro.Data seismogram dalam suatu pemonitoran adalah data mentah yang didalamnya mengandung berbagai informasi tentang keadaan yang diamati. Alihragam gelombang-singkat merupakan metode yang dapat digunakan untuk menyajikan data dan fungsi operator ke dalam komponen-komponen frekuensi yang berlainan. Proses pengenalan pola sinyal seismik yang menggunakan alihragam gelombang-singkat memiliki peluang keberhasilan yang lebih tinggi.Dengan alihragam gelombang­-singkat ini dimungkinkan pelokasian frekuensi-waktu. Metode Thresholding, bertujuan untuk membatasi dan menghilangkan bagian-bagian pada sinyal yang dianggap tidak banyak mengandung informasi penting. Dengan cara menentukan nilai parameter data, maka bagian-bagian yang dibatasi tersebut dapat dianggap sebagai derau yang tercampur. Kata kunci : Seismik, Alihragam Gelombang-Singkat, Pengenalan Pola
Rancang Bangun Aplikasi Jam Digital Masjid Berbasis Web Syahroni, Abd. Wahab; Ubaidi, Ubaidi
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 13, No 3 (2018)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v13i3.252

Abstract

INTISARIPenelitian ini berawal ketika takmir Masjid Al-Amin Kertek ingin membeli alat jam digital masjid yang tampil pada lampu LED, namun setelah mempertimbangkan harga dan manfaat yang dapat digunakan sehingga takmir masjid berfikir bagaimana caranya memiliki aplikasi jam digital masjid yang dapat di tayangkan di sebuah TV LED yang dapat menampilkan beberapa informasi serta memiliki kemudahan dalam melakukan setting aplikasi hanya dengan menggunakan laptop atau smartphone. Penelitian ini merancang aplikasi jam digital masjid berbasis web yang di akses melalui web browser pada raspbery pi 3 yang ditampilkan menggunakan monitor TV LED 32 inch. Rancang bangun aplikasi ini dibangun dengan metode prototype. Adapun tahapan metode Prototype antara lain menetapkan kebutuhan perangkat lunak, menterjemahkan data yang telah dianalisis ke bentuk yang mudah di mengerti, evaluasi terhadap program yang sudah jadi dan bila terdapat kekurangan pada program bisa ditambahkan hingga semua kebutuhan user terpenuhi, dan yang terakhir produk rekayasa. Fitur utama aplikasi ini antara lain menampilkan jam secara realtime, hari, tanggal masehi dan hijriyah, teks arab dan arti, perubahan background otomatis, pesan pendek, running teks, info khotib dan bilal, jam waktu sholat, 20 menit sebelum adzan akan otomatis mengeluarkan murottal alquran, 5 menit sebelum adzan akan mengeluarkan suara qiroah, adzan otomatis, 1 menit setelah adzan akan menampilkan info 10 menit detik mundur kemudian menampilkan info saatnya sholat luruskan shaf. Aplikasi ini telah di ujicobakan di Masjid Al-Amin Kertek. Dari hasil ujicoba fungsionalitas sistem menggunakan metode black box, semua fungsionalitas sistem sudah berhasil diterapkan dan berjalan dengan baik.Kata kunci – aplikasi jam digital, masjid, raspbery pi 3, web.  ABSTRACTThis research began when officer of Al-Amin Kertek Mosque wanted to buy a digital mosque clock that appeared on the LED lights, but after considering the prices and benefits that could be used, the mosque officer thought how to have a mosque digital clock application that can be displayed on an LED TV which can display some information and has the ease of setting applications only by using a laptop or smartphone. This study designed a web-based mosque digital clock application that was accessed via a web browser on Raspbery Pi 3 that was displayed using a 32-inch LED TV monitor. The design of this application is built with the prototype method. The stages of the Prototype method is initial requirements, design, prototyping, customer evaluation, review and updation, development, test and maintain. The main features of this application include displaying hours in realtime, days, dates and hijriyah, arabic texts and meanings, automatic background changes, short messages, running text, preaching and public info, hours of prayer time, 20 minutes before the call to prayer will automatically issue murottal the Qur'an, 5 minutes before the call to prayer will issue qiroah, automatic adhan, 1 minute after the call to prayer will display info 10 minutes seconds back then display the info when the prayer is straightening the prayer. This application has been tested at Al-Amin Kertek Mosque. From the results of testing the system's functionality using the black box method, all system functionality has been successfully implemented and running well.Keywords –  digital clock application; mosque; raspbery pi 3; web.
PENERAPAN METODE JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION DALAM PENGENALAN POLA AKSARA HANACARAKA Winardi, Sugeng; Hamzah, Hamzah
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 9, No 27 (2014)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v9i27.80

Abstract

Heritage and cultural property in the State of Indonesia very much . Various cultures spread across the country both dance culture , tribe , language and so forth . Script Hanacaraka including one of the nation's cultural heritage , particularly amongst today's Java island endangered if no rescue .Using Backpropagation Neural Network method can be used to perform pattern recognition Hanacaraka script handwriting . As one method of back propagation neural network is widely used and proven reliable enough for character recognition and handwriting or for other image recognition . By applying the backpropagation method to recognize handwritten characters Hanaraka pattern , then from several different handwriting samples , is expected to be obtained results are quite high recognition accuracy . Application to the analysis of handwriting recognition Hanacaraka script was developed with C # software .The results of this study are also expected to be able to help preserve the character Hanacaraka as one of Indonesia 's cultural heritage by learning how to write the script Hanacaraka correctly . Keywords :  Hanacaraka Alphabeth , Neural Networks , Backpropagation
Sistem Informasi Manajemen Ruangan Berbasis Cloud Computing (Studi Kasus : Universitas Respati Yogyakarta) Siswanto, Lindung
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 14, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v14i1.269

Abstract

INTISARIRuangan dalam kaitan nya untuk kegiatan akademik di Universitas Respati Yogyakarta (UNRIYO) baik itu ruangan kuliah, laboratorium atau ruangan lain yang digunakan secara bersama merupakan sarana yang penting untuk mendukung kelancaran dalam kegiatan akademik. Kegiatan akademik yang diselenggarakan oleh dosen, mahasiswa dan unit kerja lain yang dilakukan di UNRIYO seringkali terjadi hambatan yang disebabkan keterbatasan ruangan, dan hal ini tidak tertangani dengan baik karena tidak adanya monitoring dan pengaturan terhadap penggunaan ruangan. Penelitian bertujuan untuk merancang dan membangun sistem informasi manajemen ruangan dengan metode pengembangan perangkat lunak dengan SDLC didukung dengan teknologi cloud computing sebagai penyedia infrastuktur dengan kemampuannya untuk bisa disesuaikan dengan kapasistas sistem yang akan dibangun, pemeliharaan yang mudah dengan biaya rendah sehingga kuaitas layanan sistem yang diberikan dapat terjaga dengan baik. Dari hasil penelitian diharapkan dapat membantu UNRIYO khususnya dosen, mahasiswa dan unit kerja yang bertanggung jawab terhadap pengelolaan ruangan untuk dapat memonitoring serta pemanfaatan ruangan secara baik dan maksimal. Kata kunci — Sistem informasi manajemen, pemesanan ruangan, akademik, iaas, cloud computing. ABSTRACTThe room in relation to academic activities at the University of Respati Yogyakarta (UNRIYO) whether lecture rooms, laboratories or other rooms that are used together is an important means to support fluency in academic activities. Academic activities organized by lecturers, students and other work units conducted at UNRIYO often occur due to limited space constraints, and this is not handled properly because there is no monitoring and regulation of room use.The research aims to design and build a room management information system with software development methods with SDLC supported by cloud computing technology as a provider of infrastructure with the ability to be adapted to the capacity of the system to be built, easy maintenance at low cost so that the quality of service systems provided can well maintained.The results of the study are expected to help UNRIYO especially lecturers, students and work units who are responsible for the management of the room to be able to monitor and use the space properly and optimally.Keywords —  Management information systems, room reservations, academics, iaas, cloud computing.
SISTEM INFORMASI LAYANAN SMS GATEWAY BAGI BIDAN DALAM PROGRAM PWS-KIA Hamzah, Hamzah; Winardi, Sugeng
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 9, No 26 (2014)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v9i26.96

Abstract

Pemantauan wilayah setempat kesehatan ibu dan anak (PWS KIA) merupakan program pemerintah untuk selalu memonitoring kegiatan layanan kesehatan bagi ibu dan anak disuatu daerah secara terus menerus. Keberhasilan program PWS KIA tidak terlepas dari peran bidan dalam memberikan layanan dan pengumpulan data rutin terkait kesehatan ibu dan anak ke puskesmas di suatu wilayah. Upaya pemerintah daearah Kabupaten Bantul untuk mendapatkan informasi terkait PWS KIA di wilayah terus ditingkatkan dengan memanfaatkan Teknologi Informasi berupa infrastruktur dan pengembangan sistem informasi yang dapat digunakan oleh petugas puskesmas dan bidan. Namun untuk dapat mengumpulkan data secara rutin dan terintegrasi ada beberapa permasalahan untuk mewujudkan keberhasilan pencapaian PWS KIA di suatu wilayah, seperti: luas cakupan wilayah kerja, padatnya kegiatan pelayanan kesehatan masyarakat, infratrukrur Teknologi Informasi (IT) yang terbatas, minimnya pemahaman dan penggunaan IT bagi petugas puskesmas dan bidan di lapangan.Terlepas dari Perkembangan Teknologi Informasi, perkembangan telekomunikasi khususnya perangkat mobile merupakan teknologi yang banyak digunakan masyarakat dalam berkomunikasi . Pertukaran pesan melalui Sort Message Service (SMS) merupakan media komunikasi yang paling banyak digunakan oleh masyarakat. Berdasarkan peninjauan PWS KIA dan perkembangan teknologi telekomunikasi, maka perlu adanya rancang bangun sistem layanan SMS dalam pengumpulan data hasil peninjauan PWS-KIA yang merupakan tujuan dari penelitian. Sistem dikembangkan dengan perangkat lunak pengembangan, PHP, DBMS MySql dan Gammu SMS Gateway.Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi bidan dalam pengumpulan data hasil kunjungan PWS-KIA dan bagi Puskersmas, pihak terkait , Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul untuk secara terus menerus secara dapat memantau perkembangan kesehatan ibu dan anak di suatu wilayah.  Kata kunci  : SMS Gateway, SMS Message, PWS KIA
Rancang Bangun Antena Mikrostrip Path Rectangular pada Frekuensi 900 MHz untuk Aplikasi GSM Setiawan, Muhammad Imam; Endri, Jon; Sarjana, Sarjana
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 14, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v14i2.287

Abstract

INTISARIAntena adalah perangkat yang sangat penting dalam teknologi penyampaiian informasi. Oleh karena itu, pada zaman sekarang ini Beragam jenis antena telah banyak dikembangkan, salah satunya adalah antenna mikrostrip. antenna mikrostrip ini memiliki banyak keunggulan sehingga sering digunakan dalam berbagai perangkat seluler. Semakin bertambahnya pengguna perangkat seluler membuat banyaknya penggunaan spektrum frekuensi untuk komunikasi seluler. Salah satu frekuensi yang banyak digunakan adalah frekuensi 900 MHz untuk sistem GSM. Dalam jurnal ini menyajikan mengenai perancangan antenna mikrostrip yang dapat digunakan dalam Sistem GSM.. Antena ini dibuat dengan bahan substrat epoxy dengan Konstanta dielektrik (εr)=4.4 dan ketebalan 1.6 mm serta menggunakan saluran pencatuan feed line. Penambahan element menjadi antena array memiliki tujuan untuk meningkatkan nilai gain antena agar dapat meningkatkan daya yang diterima oleh pengguna jaringan dan dapat menambah jarak jangkauan dari BTS menuju perangkat seluler. Dari hasil pengukuran langsung dilaboratorium, didapatkan karakteristik dari antena yang dibuat memiliki besar return loss -11.077 dB, VSWR 1.775, gain 6.8 dBi. Kata kunci— Antena mikrostrip, Gain, Return loss, VSWR, pola radiasi, Linear array ABSTRACTAntennas are very important devices in information delivery technology. Therefore, in this day and age various types of antennas have been developed, one of which is a microstrip antenna. This microstrip antenna has many advantages so it is often used in various cellular devices. The increasing number of mobile device users makes a lot of use of the frequency spectrum for cellular communication. One frequency that is widely used is the 900 MHz frequency for GSM systems. In this journal, it presents the design of microstrip antennas that can be used in GSM systems. This antenna is made with epoxy substrate material with dielectric constant (εr) = 4.4 and thickness of 1.6 mm and using feed line rationing channels. Adding an element to an array antenna has the purpose of increasing the antenna gain value so that it can increase the power received by network users and can increase the range of distance from the BTS to the mobile device. From the results of direct measurements in the laboratory, it was found that the characteristics of the antenna made had a large return loss of -11.077 dB, VSWR 1.775, gain 6.8 dBi.Keywords : microstrip antenna, Gain, Return Loss, Radiation Pattern, Polarization
PENGUJIAN SERANGAN DISTRIBUTED DENIAL OF SERVICE (DDOS) DI JARINGAN SOFTWARE-DEFINED PADA GNS3 Yasin, Alimuddin; Utami, Ema; Pramono, Eko
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 11, No 32 (2016)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v11i32.115

Abstract

ABSTRAKSoftware Defined Network (SDN) adalah teknologi baru dalam jaringan komputer. Dimana dalam arsitektur ini control plane terpisah dengan data plane. Controller sebagai control plane dan switch sebagai data plane yang dihubungkan oleh protokol openflow. Teknologi ini masih dalam tahap pengembangan sehingga isu keamanan masih terbuka lebar untuk diteliti terlebih serangan dampak Distrubuted Denial of Service (DDoS) pada switch openflow. Untuk mensimulasikan serangan DDoS di jaringan SDN dipilih software simulator GNS3 untuk mensimulasikan arsitektur jaringan SDN untuk menguji dampak serangan DDoS terhadap kualitas jaringan serta penggunaan CPU dan RAM saat serangan DDoS terjadi. Serangan DDoS dapat mempengaruhi kualitas jaringan di Arsitektur jaringan SDN di GNS3 serta penggunaan CPU dan RAM pada switch openflow meningkat sehingga mengakitbatkan switch openflow tidak dapat berfungsi sementara waktu.Kata Kunci : DDoS, SDN, GNS3, Kata Kunci : DDoS, SDN, GNS3, Openflow
Analisa Penggunaan Sistem Absensi Untuk Mendukung Operasional, Effektifitas Penilaian Dan Penggajian Karyawan Pada PT SANGRA RATU BOGA Ong, Danny
Jurnal Teknologi Informasi RESPATI Vol 14, No 3 (2019)
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35842/jtir.v14i3.314

Abstract

Pada zaman era modern saat ini, proses absensi kehadiran karyawan lapangan dalam suatu perusahaan yang masih menggunakan absensi manual atau tanda tangan kehadiran masih banyak dijumpai pada perusahaan-perusahaan lokal di Indonesia khususnya perusahaan yang memiliki jumlah karyawan yang banyak. Proses absensi manual sering kali menjadi masalah operasional bagi perusahaan terkait terjadinya kecurangan seperti melakukan titip absensi, kesalahan penulisan nama atau identitas karyawan dan juga tulisan absensi yang tidak terbaca. Dengan dilakukan absensi secara manual, perusahaan juga harus mengeluarkan tenaga ekstra dengan melakukan rekapan setiap hari atas catatan absensi kehadiran karyawan serta tidak dapat diketahui ketepatan jam masuk, istirahat dan jam pulang karyawan karena semua informasi absensi dapat dilakukan dalam waktu yang bersamaan dan juga tidak terukur secara waktu, selain itu hal ini juga mengakibatkan proses operasional kerja yang terganggu karena ketidakhadiran karyawan secara fisik dan juga pengeluaran gaji karyawan harian yang besar meskipun karyawan bersangkutan tidak bekerja. Teknologi yang semakin maju dalam industri modern dirasakan secara jelas oleh perusahaan salah satunya PT Sangre Ratu Boga dimana sebelumnya perusahaan mengalami banyak kerugian karena masih menerapkan proses absensi secara manual dan mengakibatkan pengeluaran gaji yang cukup besar meskipun kehadiran karyawan sangat minim. Sejak bulan Mei 2019 hingga saat ini, perusahaan sudah menerapkan proses absensi dengan menggunakan sistem untuk karyawan lapangan yang dilanjutkan untuk karyawan back office, proses absensi diharuskan dilakukan sebanyak 4 kali oleh karyawan lapangan meliputi absensi masuk, absensi istirahat masuk dan keluar serta nsi pulang. Dengan adanya proses absensi secara sistem manajemen mengharapkan karyawan dapat lebih effektif secara operasional terkait kehadiran bekerja serta effisien dalam penggajian serta menjadi tolak ukur untuk penilaian karyawan. Pada tahap penelitian ini dilakukan dengan melakukan analisa dan observasi terhadap sistem absensi dalam hubungan terhadap effektifitas dan effisiensi kinerja dan pengeluaran gaji karyawan. Hasil akhir dari analisa hingga saat ini adalah adanya peningkatan aktivitas absensi menggunakan sistem terhadap output dari operasional yang dihasilkan karena dengan jumlah karyawan yang tercatat absensi dan diukur dari performa jumlah barang yang dihasilkan telah menunjukan kecocokan terhadap target yang diharapkan oleh manajemen perusahaan serta pembayaran gaji juga dapat berbanding lurus dengan keuntungan dari output perusahaan.Kata kunci— Absensi, Operasional, Penggajian, Penilaian, Manual, Sistem