cover
Contact Name
-
Contact Email
network@dharmawangsa.ac.id
Phone
+628126580095
Journal Mail Official
network@dharmawangsa.ac.id
Editorial Address
Jl. Kl. Yos Sudarso No.224 Medan
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Jurnal Ilmu Komunikasi Network Media
ISSN : 26866552     EISSN : 27229319     DOI : -
Core Subject : Social,
Jurnal ini berisi artikel ilmiah tentang Ilmu Komunikasi. Jurnal Network Media diterbitkan oleh Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa Medan dengan ISSN : 2569-6446 dan E-ISSN : 2722-9319. Semoga Jurnal ini memberikan informasi bagi masyarakat dan bermanfaat untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua.
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA" : 8 Documents clear
TRASH TALKING SEBAGAI PERSONAL DIGITAL BRANDING DI MEDIA SOSIAL TIKTOK Sapari, Yusuf; Suhara, Rizki Budhi; Sofyan, Muhammad Andi
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4086

Abstract

Pengguna aplikasi Tiktok di dunia menghabiskan rata-rata waktu 90 menit per hari untuk mengakses Tiktok dan lebih dari 8 kali sehari membuka aplikasi Tiktok dengan pengguna aktif sebesar 60% berusia 16-24 tahun, 26% berusia 25-44 tahun, 80% berusia 16-34 tahun yang terdiri dari pengguna berjenis kelamin perempuan sebesar 60% dan laki-laki sebesar 40%. Kemunculan tiktok pada awalnya adalah aplikasi yang dibuat sebagai wadah untuk mengeksplorasi kreativitas pengguna tiktok melalui konten video yang menarik dan menghibur. Tiktok merupakan aplikasi unggah video yang menyediakan berbagai fitur bagi penggunanya untuk dapat mengedit dengan sticker, filter, teks, dan menambahkan music pada video, sehingga memungkinkan bagi penggunanya untuk menciptakan kreativitas mereka masing-masing. Tiktok menjadi media hiburan yang menarik karena menyajikan konten video berdurasi 15 detik, 30detik, 1 menit, 3 menit, hingga 5 menit. Hingga sekarang pengguna aplikasi tiktok mengatakan bahwa mereka merasakan kesenangan dan kepuasaan saat menggunakan tiktok. Tante Lala merupakan salah satu Tiktokers yang terkenal dengan gaya komunikasi di media social menggunakan trash talking. Akun@tantelalapunyacerita memiliki jumlah followers lebih dari 3 juta pada akun tiktok. Jumlah endorsement (istilah pemasaran menggunakan jasa influencer) juga ikut meningkat seiring viralnya konten trash talking milik Tante Lala di media social tiktok. Hal tersebut merupakan bagian yang menarik untuk dikaji lebih dalam. Maka dari itu peneliti tertarik untuk melakukan penelitian yang berfokus kepada konten trash talking TanteLala melalui aplikasi Tiktok sebagai gaya baru personal digital branding seorang influencer di media sosial. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan personal digital branding pada akun tiktok @tantelalapunyacerita sebagai viralitas konten serta motivasi followers TanteLala menjadikan konten trash talking pada akun TikTok @tantelalapunyacerita viral. Dengan menggunakan teori – teori media sosial, personal digital branding dan trash talking. Metode penelitian yang digunakan yakni etnografi virtual. Hasil dan pembahasannya adalah Ruang media dalam personal digital branding dan trash talking sebagai konten youtube dan Instagram Tante Lala. Dokumen media dalam personal digital branding video tutorial make-up dan kecantikan, serta video konten outfit dan gayanya sedangkan dalam trash talking pada video konten kata-kata kasar dan makian. Objek media dalam personal digital branding produk kecantikan dan fashion dengan penggemar yang diajak interaksi sedangkan dalam trash talking adalah lawan yang di-trash talk dan Followers yang diajak trash talking. Pengalaman inspirasi dalam personal digital branding tentang make-up dan fashion sehingga berkesan percaya diri dan blak-blakan sedangkan dalam trash talking adalah hiburan dari trash talking yang berkesan kontroversial dan berlebihan. Kesimpulannya yakni personal digital branding yang dibangun Tante Lala melalui kontennya mencakup berbagai konsep. Trash talking yang dibuat oleh Tante Lala di akun TikToknya @tantelalapunyacerita menjadi viral karena mampu memenuhi hasrat para followersnya untuk mengkritik dan menjelek-jelekkan orang lain. 
DAMPAK DIPLOMASI DIGITAL PADA KOMUNIKASI INTERNASIONAL Lubis, Muya Syaroh Iwanda; Ramadhani, Nadya Tri; Ramadhani, Suci Elfira; Fadila, Widy
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4316

Abstract

STRATEGI PENYIARAN RADIO RAMA FM BANDUNG DALAM MEMPERTAHANKAN EKSISTENSINYA DI ERA MEDIA ONLINE Wijaya, Tri Agung Nugraha Buana; Maulana, Muhamad Riki; Akbar, Muhammad Ilham
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4226

Abstract

Perkembangan teknologi menciptakan banyak media informasi dan komunikasi yang mudah di akses oleh masyarakat, salah satunya adalah radio. Akan tetapi, di era modern ini, media radio menghadapi persaingan yang ketat dengan media-media online yang cenderung lebih mudah dan banyak diakses masyarakat. Oleh karena itu, Radio Rama FM Bandung perlu merancang dan mengimplementasikan strategi penyiaran yang relevan dengan kondisi masyarakat saat ini sehingga mampu bersaing dengan media-media online. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwasanya dalam menghadapi dan mempertahankan eksistensi dalam persaingan di era media online, Radio Rama FM menggunakan strategi penyiaran yang meliputi fact finding, planning, communication, branding, dan evaluation. Dalam membuat program penyiaran yang banyak didengarkan masyarakat, Radio Rama FM Bandung melakukan riset mengenai minat masyarakat itu sendiri. Selain itu, Radio Rama FM tidak hanya mengandalkan penyiaran on air dalam bersaing di era media online, akan tetapi juga memanfaatkan promosi dengan mengadakan event off air dan melakukan promosi lewat media online itu sendiri sehingga lebih adaptif dalam mengikuti perkembangan zaman
PERAN YOUTUBE DALAM PEMBELAJARAN PADA SISWA MTS ZIA SALSABILA BANDAR SETIA KECAMATAN PERCUT SEI TUAN Nasution, Herlina; Nuraflah, Cut Alma; Lubis, Muya Syaroh Iwanda
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4317

Abstract

PERAN GURU DALAM MEMANFAATKAN MEDIA KOMUNIKASI BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI KOMUNIKASI DI SD SINAR HUSNI PASAR V HELVETIA MEDAN Anggraini, Puput; Batoebara, Maria Ulfa; Nuraflah, Cut Alma
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4318

Abstract

ANALISIS POLA KOMUNIKASI KEPALA DESA DALAM MENINGKATKAN STATUS DESA SANGAT TERTINGGAL KE DESA TERTINGGAL Saleh, Muhammad; Faizin, T.; Kamaruzzaman, Kamaruzzaman
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4310

Abstract

Penelitian menganalisis pola komunikasi kepala desa Buloh di Kecamatan Lhoksukon Aceh Utara meningkatkan status desa dari tingkat sangat tertinggal ke tertinggal. Jenis kualitatif, teknik pengumpulan data wawancara, penelitian menggali strategi komunikasi kepala desa. Identifikasi pola komunikasi efektif antara kepala desa Buloh dengan berbagai pihak. Hasil kepala desa Buloh mengimplementasikan strategi komunikasi inklusif, partisipatif, termasuk menyelenggarakan pertemuan rutin dengan masyarakat, menyedia saluran komunikasi. Pola komunikasi efektif berdampak positif peningkatan status desa. Terdapat peningkatan partisipasi masyarakat dalam program pembangunan, peningkatan kualitas infrastruktur, peningkatan akses terhadap layanan kesehatan, pendidikan, serta peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat.
DIGITALISASI INFORMASI TERHADAP PENYIARAN RADIO ARDAN BANDUNG Nabila, Vira Putri; Virsa, Fathur Rorsyid; Puteri, Sanny Syaffanash Vianty
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4224

Abstract

Broadcasting media, namely radio and television, is a form of mass media that is efficient in reaching a very large audience. Therefore broadcast media plays a very important role in communication science in general and mass communication science in particular. The publishing industry in Indonesia shows its rapid development. One of the radio stations is Ardan Radio. This research uses a qualitative approach using the case study method. This research was carried out through an interview process, in this research an interview process was carried out with Muhamad Faisal as producer of Ardan Radio & Broadcaster in 2021 in the Ardan School school bus program. Ardan Radio Bandung has a broadcast format that prioritizes pop music, both local and international. Apart from that, they also present news, updates, and interesting segments such as talk shows, games, and interactions with listeners via telephone or social media. This radio has succeeded in building a strong image among young people and the people of Bandung. Ardan Radio has the tagline "Radio Anak Muda Bandung" which reflects its identity as a radio that presents programs that are liked by the younger generation. With the presence of Ardan Radio, listeners can enjoy their favorite music, get the latest information, and be involved in various activities and events hosted by this radio station. Ardan Radio continues to innovate and adapt to technological developments and listener preferences. They are also active in various social activities and support community events in Bandung.
PEMILU SERENTAK TAHUN 2024 MERUPAKAN SARANA PERWUJUDAN KEDAULATAN RAKYAT YANG DEMOKRATIS Purba, Abdul Masri
Jurnal Network Media Vol 7, No 1 (2024): NETWORK MEDIA
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/jnm.v7i1.4315

Abstract

Page 1 of 1 | Total Record : 8