cover
Contact Name
Nanis Hairunisya
Contact Email
nanis.hairunisya@stkippgritulungagung.ac.id
Phone
+6282143247279
Journal Mail Official
inspirasi@stkippgritulungagung.ac.id
Editorial Address
STKIP PGRI Tulungagung Jalan Major Sujadi Timur 7, Plosokandang, Kedungwaru Tulungagung, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur 66229 Telepon : (0335) 32142
Location
Kab. tulungagung,
Jawa timur
INDONESIA
INSPIRASI (JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL)
Published by STKIP PGRI Tulungagung
ISSN : 19072015     EISSN : 26863456     DOI : http://dx.doi.org/10.29100/insp
The management team received scientific papers both in the form of research results and thought results in IPS education Âand social science.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 8, No 15 (2013)" : 6 Documents clear
PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, PENGALAMAN & ORIENTASI STRATEGI SERTA PENGEMBANGAN STRATEGI INDUSTRI MIKRO (MIKRO) (SEBUAH TINJAUAN TEORI) Djatmiko, Andreas Andre
INSPIRASI : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL Vol 8, No 15 (2013)
Publisher : STKIP PGRI TULUNGAGUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/insp.v8i15.1

Abstract

Intention of this research is to test by normative/theory among education level, experience, and strategy orientation conducted by owner an industry, specially micro industry, and also development of conducted strategy to performa of effort either through partial and also by simultan. Which this research background is business environment which progressively complex, claiming the effort which pertained middle and micro have to can develop x'self in order to winning emulation and can stay, grow, and expand better. At middle and micro effort most made by strategic development of owner at the same time manager. Influence of owner at business strategy stronger than with effort with larger ones scale. This matter is caused by owner have strong ability in passing challenge and in striving election of business strategy to reach successfulness of effort him. Development of effort basically can be done with three way of, that is : by developing new market by extending from local market or a market of regional to national market or is international. Second: is by innovate product by creating new product for cutomer which have there is now and also to come. Thirdly: concerning development of network of effort and relation/link. It’s implication for middle and micro industry with same job/activity/colaboration with cutomer, suplier, distributor, other organization and competitor. Relation between variable of dependen that is performa of effort and independent variable of him can be yielded by using analyzer of regresi doubled. From result of research known that education storey;level, experience of strategy orientation and owner and also development of strategy have an effect on to performa of effort. While factor having influence most dominant to performa variable development of strategy.
PENERAPAN PILAR-PILAR CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DALAM UPAYA MENGAKTIFKAN DAN MENUNTASKAN BELAJAR KONSEP DASAR MATEMATIKA MAHASISWA S1 PGSD UT POKJAR NGAWI Sri Tresnaningsih
INSPIRASI : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL Vol 8, No 15 (2013)
Publisher : STKIP PGRI TULUNGAGUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/insp.v8i15.282

Abstract

Penelitian tentang “ Penerapan pilar-pilar Contextual Teaching And Learning (CTL) dalam upaya mengaktifkan dan menuntaskan belajar Konsep Dasar Matematika  Mahasiswa S1 PGSD  di POKJAR NGAWI ” ini di latarbelakangi oleh kenyataan bahwa sebagian Mahasiswa masih menganggap mata pelajaran Konsep Dasar Matematika  adalah membosankan dan pelajaran yang tidak disukai, sebab Konsep Dasar Matematika  merupakan pelajaran yang sulit dihafal. Selain itu, kenyataan yang terjadi di POKJAR NGAWI adalah proses belajar mengajar masih didominasi oleh Tutor atau Dosen, Mahasiswa pasif, interaksi antar Mahasiswa dan Tutor atau Dosen kurang. Penelitian ini dilakukan untuk menjawab permasalahan yang muncul yaitu bagaimana pengaruh penerapan pengajaran dan pembelajaran kontekstual dalam menuntaskan belajar Konsep Dasar Matematika  Mahasiswa dan sejauh mana peningkatan ketuntasan belajar Mahasiswa bila menerapkan pengajaran dan pembelajaran kontekstual. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (Action Researcch) yang pelaksanaannya terbagi atas putaranputaran dengan tahapan setiap putaran adalah perencanaan, kegiatan pengamatan, refleksi dan revisi. Penelitian ini dilaksanakan sebanyak tiga kali putaran. Subyek penelitian adalah Mahasiswa S1 PGSD UT POKJAR NGAWI. Data penelitian diambil dengan menggunakan tiga metode yaitu metode observasi, metode tes dan metode angket. Dari hasil analisis data menunjukkan bahwa pengelolaan pengajaran dan pembelajaran kontekstual (Contextual Teaching and Learning) dapat meningkatkan ketuntasan belajar Konsep Dasar Matematika  Mahasiswa. Hal ini terlihat adanya peningkatan ketuntasan belajar secara klasikal selama tiga kali putaran. Putaran I dengan persentase ketuntasan 73,33% dan nilai rata-rata kelas 72,44. pada putaran II ketuntasan belajar klasikal dengan persentase sebesar 80,00% dan nilai rata-rata kelas 80,22. pada putaran III dengan persentase ketuntasan belajar klasikal adalah 88,89% dan nilai rata-rata kelas adalah 83,55. Respon dan aktivitas Mahasiswa dengan adanya penerapan pengajaran dan pembelajaran kontekstual menunjukkan respon yang positif terlihat pada putaran II dan putaran III.
Dwi Koranto Dwi Koranto
INSPIRASI : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL Vol 8, No 15 (2013)
Publisher : STKIP PGRI TULUNGAGUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/insp.v8i15.2

Abstract

Untuk mendukung program Jurusan Fisika, maka sangat mendesak bagi seorang dosen/staf pengajar untuk melakukam inovasi yang kretif dalam proses pembelajaran. Pada penelitian ini akan dikembangkan perangkat  pembelajaran  matakuliah Fisika Dasar, yang merupakan matakuliah inti dalam kurikulum Jurusan Fisika.  Perangkat  matakuliah Fisika Dasar yang akan dikembangkan meliputi : Silabus, Rencana Pengajaran (RP), Modul Fisika Dasar, Lembar Kegiatan Mahasiswa (LKM), dan Lembar Evaluasi Mahasiswa (LEM). Selanjutnya perangkat matakuliah yang telah dikembangkan tersebut akan aplikasikan pada pembelajaran berbasis ICT, dengan membuat program e-learning matakuliah Fisika Dasar di internet, Model pengembangan perangkat yang digunakan dalam penelitian ini adalah model 4-D, yang diadaptasi dari Thiagarajan, Semmel dan Semmel , dan terdiri-dari tahap Define, Design, Devilop dan Desseminate (model 4-D). Dalam penelitian ini tahap ke empat (Desseminate) tidak dilakukan , karena keterbatasan waktu. Dan telah di peroleh hasil pengembangan perangkat pembelajaran untuk matakuliah Fisika Dasar ini dalam bentuk : (1) GBRP dan SAP , (2) Modul Perkuliahan , (3) Lembar Kerja Mahasiswa (LKM), dan (4) Lembar Evaluasi Mahasiswa (LEM). Dengan telah dihasilkannya perangkat pembelajaran untuk matakuliah Fisika Dasar ini, maka tahap berikutnya akan dilengkapi dengan media interaktif untuk mendukung desain pembelajaran berbasis e-learning.
Amalan Senaman dan Kandungan Kolesterol Syed Kamaruzaman Ali; Umi Farihah
INSPIRASI : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL Vol 8, No 15 (2013)
Publisher : STKIP PGRI TULUNGAGUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/insp.v8i15.283

Abstract

Everyone needs cholesterol. But, make sure the level of cholesterol in our body is not too high. If the cholesterol level is too high, may be our body will facing a few of diseases such as coronarie heart disease, hypertention, stroke, aterosclerosis, etc. Related to this issue, this article will elaborate some aspect  related to the risk of high level of cholesterol, the factors that causes the high cholesterol, the exercise effect on  the cholesterol level and the related theories. Based on this  theories hopefully we will aware about the important of doing exercises to decrease cholesterol level
PEMBUATAN PROTOTYPE PERANGKAT LUNAK DATA MINING BERBASIS WEB UNTUK PENGGALIAN KAIDAH ASOSIASI (MINING ASSOCIATION RULES) BERDASARKAN ALGORITMA APRIORI MENGGUNAKAN PHP Tomi Listiawan
INSPIRASI : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL Vol 8, No 15 (2013)
Publisher : STKIP PGRI TULUNGAGUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/insp.v8i15.3

Abstract

Ketersediaan data dari suatu database transaksional, telah mendorong pengembangan teknik-teknik yang secara otomatis dapat menemukan asosiasi produk atau item-item yang tersimpan dalam database. Teknik penemuan aturan asosiasi antar produk yang tersimpan dalam database inilah yang dikenal dengan teknik mining association rules.     Banyak teori dan algoritma yang dikembangkan untuk melakukan teknik mining association rules. Salah satu algoritma yang dikembangkan adalah Apriori. Metode atau algoritma apriori ini mempunyai tujuan utama untuk mencari maksimal frequent itemset. Frequent itemset inilah yang selanjutnya di-generate menjadi aturan-aturan asosiatif, yang sebelumnya sama sekali tidak muncul dalam database, menjadi suatu informasi berharga untuk bahan pertimbangan proses pengambilan keputusan.Algoritma apriori yang merupakan interpretasi teknik mining association rules, akan di implementasikan dalam suatu perangkat lunak berbasis web. Perangkat lunak ini dibuat dengan menggunakan seperangkat komputer  berprosesor Intel Celeron 1,86GHz, memori 512 MHz, dan dengan kapasitas hardisk 80 GB. Software (perangkat lunak) yang digunakan meliputi software desain web Macromedia Dreamweaver, pengolah database MySQL, webserver Apache, browser Mozilla Firefox, bahasa pemrograman PHP, serta editor PHPEdit-06.Pada uji coba perangkat lunak yang diterapkan pada beberapa data yang berbeda, diperoleh suatu kesimpulan bahwa waktu yang diperlukan untuk proses penggalian kaidah asosiasi sangat tergantung pada jumlah kemunculan setiap item pada transaksi, jumlah transaksi, minimum support, dan minimum confidence. Sedangkan semakin kecil nilai minimum support dan minimum confidence yang dimasukkan, maka aturan asosiasi yang dihasilkan akan semakin banyak, demikian pula sebaliknya.
Pengembangan Buku Siswa Dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik (PMR) Pada Topik Garis Dan Sudut Di SMP Wardhani, Indah Setyo
INSPIRASI : JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL Vol 8, No 15 (2013)
Publisher : STKIP PGRI TULUNGAGUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/insp.v8i15.281

Abstract

This study aimed to develop students’ texook on the topic of line and angle for junior high school by using PMR approach. The background of this study was the students difficulty in mastering the concept of line and angle. The researcher developed teaching instrument in the form of textook  applying PMR approach. This approach emphasized on the use of mathematics in real life experience and it was the reason of the researcher chose the approach. This step of this study were situational analysis developing the planning of the draft of textook, material development, validating. The product try out stated that the first evaluation showed the average of individual score was 78,63. Meanwhile, the second evaluation was 88,37. By developing this textook, it was expected that the students would e active to construct their knowledge on the topic of line and angle.

Page 1 of 1 | Total Record : 6