cover
Contact Name
Hery Oktafiandi
Contact Email
heryokta@polsa.ac.id
Phone
+6282134603115
Journal Mail Official
jurnal@polsa.ac.id
Editorial Address
Jl. Wismoaji no 8, Kutoarjo, Purworejo, Jawa Tengah
Location
Kab. purworejo,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika
ISSN : 23384697     EISSN : 25793322     DOI : https://dx.doi.org/10.37601/jneti.v9i2
Core Subject : Economy, Science,
Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Teknik Informatika diterbitkan oleh Politeknik Sawunggalih Aji Kutoarjo menerima hasil penelitian kolaborasi di bidang Ekonomi, Manajemen dan Teknik Informatika yang belum dan tidak akan dipublikasikan pada media cetak dan online lain. Mulai terbit sejak volume 1 nomor 1 tahun 2013 dengan ISSN cetak : 2338-4697 dan e-ISSN : 2579-3322 . Terbit berkala 2 kali setahun. http://e-journal.polsa.ac.id/index.php/jneti/about
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 201 Documents
Implementasi Sistem Manajemen Pamsimas Tirta Mulya Sejati Pada Desa Kedungbatur Cahyono, Damar Eko
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.228

Abstract

Abstrak Program Penyediaan Air Minum dan Sanitas Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) menjadi salah satu program Nasional yang bertujuan meningkatkan akses penduduk pedesaan terhadap fasilitas air minum dan sanitas yang layak. Dengan adanya PAMSIMAS Tirta Mulya Sejati sangat memenuhi kebutuhan masyarakat. Di Desa Kedungbatur pengelolaan data masih dilakukan secara manual dan kurang optimal. Hal tersebut seringkali mengalami kesulitan dalam mengolah data. Penelitian ini menggunakan metode wawancara, observasi, dokumentasi, dan studi pustaka. Dalam implementasinya, sistem manajemen ini berbasis website dengan program aplikasi Visual Studio Code dan PhpMyAdmin sebagai pengolahan database. Desain sistem yang digunakan yaitu Context Diagram, Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Diagram (ERD), Normalisasi, Tabel Relasi, Kamus Data, dan User Interface. Sistem Manajemen Tirta Mulya Sejati Pada Desa Kedungbatur dapat menghasilkan suatu sistem yang informatif dalam memberikan informasi yang berkaitan dengan Manajemen Pamsimas sehingga kesalahan informasi maupun pendataan dapat diminimalisir. Program ini juga dapat mempermudah pengguna dalam mengolah data sehingga mendapatkan hasil yang lebih efisien dan akurat. Kata Kunci: PAMSIMAS, Sistem Manajemen, website Abstract The Community-Based Drinking Water and Sanitation Provision Program (PAMSIMAS) is one of the National programs aimed at increasing access of rural residents to proper drinking water and sanitation facilities. The existence of PAMSIMAS Tirta Mulya Sejati really fulfills the needs of the community. In Kedungbatur Village, data management is still done manually and not optimal yet. This is often has difficulty in processing data. This research uses interview, observation, documentation, and literature study methods. For implementation, this management system is based on a website with Visual Studio Code and PhpMyAdmin application programs as database processing. The system design used is Context Diagram, Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Diagram (ERD), Normalization, Relationship Table, Data Dictionary, and User Interface. The Tirta Mulya Sejati Management System in Kedungbatur Village can produce an informative system in providing information related to Pamsimas Management so that misinformation and data collection can be minimized. This program can also make it easier for users to process data so that they get more efficient and accurate results. Keywords: PAMSIMAS, Management System, website
DER dan PER ANALISIS PENGARUH DER (DEBT TO EQUITY RATIO) DAN PER (PRICE TO EARNING RATIO) TERHADAP MINAT CALON INVESTOR SAHAM Setyawati, Risa; Supriono, Supriono
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.230

Abstract

The background of this research is the emergence of various illegal stock trading application and the increasing number of investors in Indonesia during the Covid-19 pandemic. Economic conditions are dramatically weakened and suddenly, encouraging some societies to take quick way by making stock investments or trading without a sufficient understanding of investing. The purpose of this research is to analize the influence of Debt to Equity Ratio and Price to Earning Ratio toward the interest of stock investors. This research employs quantitative methods, secondary data sources obtained through official website of PT ABM Investama and primary data are obtained through questionnaires. Respondents in this research as many as 65 with desctiptive data analysis techniques and ststistical test. A descriptive analysis is used to test the data by using the fundamental ratio analysis method over seven fundamental ratios. Statistical tests are used to test the hypothesis and significance of the correlation between variables. The research shows that: (1) PT ABM Investama fundamental ratio analysis indicates normal and tend to be good. (2) The average stock investors interest in PT ABM Investama shares over the period 2018-2021 is by 44,63%. (3) DER and PER has a negatife and significant impact on investment interest. (4) there is a factor beyond the analysis of the fundamental ratio that affects the decisions of prospective investors.
ARUS KAS ANALISIS LAPORAN ARUS KAS OPERASI, INVESTASI, DAN PENDANAAN STUDI KASUS PERUSAHAAN DI BURSA EFEK INDONESIA Supriono, Supriono
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.232

Abstract

Economic relations between countries are influenced by rapidly developing technology, this also affects the transportation and logistics sector. Current technological advances also affect e-commerce activities, namely buying and selling transactions using electronic media. The transportation and logistics sector has an important role in supporting these activities. The purpose of this study is to analyze the company's cash flow statements at transportation and logistics companies listed on the Indonesia Stock Exchange, and to find out the cash flow patterns during 2016-2019. Cash flows are activities of cash inflows and cash outflows of cash and cash equivalents. Cash flow information is useful for measuring the performance of entities in obtaining cash and cash equivalents as well as for measuring the needs of entities to use cash flows. The analysis technique used in this study is a horizontal analysis technique, namely comparing cash flow statements with previous periods. The sampling method uses purposive sampling, which is a sampling technique by determining certain criteria. There are 20 companies that meet the requirements The results of this study are that there is a decrease and increase in every operating activity, investment activity, and funding activity. The cash flow pattern for the four years has two distinct patterns. In 2016 and 2019 the company used the excess operating cash flow and funding to invest, purchase fixed assets or expand the business. Whereas in 2017 and 2018 excess operating cash flow was used to purchase fixed assets and pay long-term debt to creditors or make prive payments or cash dividends to owners or investors
Perbandingan Algoritma untuk Analisis Sentimen Terhadap Google Play Store Menggunakan Machine Learning Oktafiandi, Hery; Winarnie, Winarnie; Olajuwon, Sayyid M. Raziq
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.234

Abstract

Banyaknya aplikasi yang tersedia pada google playstore memudahkan para pengguna untuk memiilih aplikasi yang sesuai dengan kebutuhannya. Pengguna aplikasi pada google playstore memiliki sedikit kesulitan dalam memilih aplikasi mana saja yang baik performancenya karena terlalu banyaknya pilihan aplikasi yang tersedia. Para pengembang aplikasi menyediakan kolom komentar untuk review para pengguna aplikasi. Dengan review ini para calon pengguna aplikasi dapat memutuskan apakah menggunakan atau tidak, sedangkan untuk pengembang, review sangat dibutuhkan karena dapat melihat pencapaian kinerja dari aplikasi yang telah dibuat. Pada penelitian ini dilakukan untuk membandingkan tiga algorima machine learning yaitu : naives bayes, k-nearest neighbors dan radom forest untuk membandingkan nilai akurasi pada setiap algoritma berdasarkan sentimen pengguna. Pada penelitian ini dataset didapat dari scraping langsung dari aplikasi yang tersedia pada google play. Data kemudian diseleksi dan diberi label/klas. Pada penelitian ini dilakuakan percobaan dengan menggunakan jumlah dataset yang berbeda yaitu 40 dataset, 100 dataset dan 1000 dataset. Hasil akurasi yang didapar pada penggunaan dataset 1000 data diperoleh hasil akurasi untuk algoritma naïve bayes sebesar 79%, algoritma k nearest neighbors sebesar 77% dan algoritma random forest sebesar 75%.
PERANCANGAN SISTEM APLIKASI CARI TEMAN BARU "MATCHLOVE" Murtaziqoh, Binti; Huda, Miftahul; Rahmawati, Widiyas; Tias, Maeta Ayuning; Ariyanto, Agil Puji; Saputra, Andy Irawan
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.236

Abstract

Manusia sebagai makhluk sosial sangat membutuhkan interaksi dengan teman sebaya dalam kehidupan sehari-hari. Namun, dalam era digital saat ini, seringkali sulit untuk menemukan teman dengan minat yang cocok dan membangun hubungan yang lebih dalam. Untuk mengatasi tantangan ini, penelitian ini bertujuan merancang sistem aplikasi MatchLove yang memfasilitasi pencarian teman baru berdasarkan minat dan preferensi pengguna. Dengan menggunakan metode prototype, analisis kebutuhan pengguna dilibatkan dalam merancang desain awal yang dapat diuji dan dievaluasi. MatchLove memiliki antarmuka intuitif dan fungsional untuk mencari teman baru berdasarkan minat pengguna. Aplikasi ini menggunakan fitur pencarian cerdas untuk mengidentifikasi potensi teman yang sesuai dengan hobi, preferensi, dan kesamaan lainnya. Selain itu, aplikasi ini juga menyediakan rekomendasi hubungan yang cocok dengan minat pengguna. Diharapkan MatchLove dapat membantu pengguna dalam mencari teman baru dengan minat yang cocok dan membangun hubungan yang lebih dalam. Melalui penggunaan metode prototype, desain awal yang dapat dievaluasi oleh pengguna dapat membantu pengembangan aplikasi ini di masa depan. Dengan MatcLove, diharapkan manusia dapat menjalin interaksi sosial yang bermakna dengan sahabat baru yang sejalan dengan minat dan kesukaan mereka.
SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU BERBASIS WEB PADA POLITEKNIK SAWUNGGALIH AJI KUTOARJO Widiyanto, Dhika
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.237

Abstract

Politeknik Sawunggalih Aji Purworejo merupakan politeknik yang membuka tiga jurusan, yaitu D3 Akuntansi, D3 Teknik Informatika, D3 Administrasi Bisnis. Pengangkatan mahasiswa baru melalui seleksi saat calon mahasiswa mendaftar. Pada awal pendaftaran calon mahasiswa memilih jurusan mana yang akan diambil. Setiap jurusan memiliki bobot nilai tersendiri, dengan demikian proses seleksi membutuhkan sistem informasi yang tepat guna mengambil keputusan saat calon mahasiswa mendaftar. Dengan terbatasnya sistem informasi, maka pengambilan data calon mahasiswa membuat keputusan menjadi kurang akurat. Akibat proses minimnya sistem informasi pengelolaan data menjadi kurang rapi sehingga menyulikan guna mendapatkan analisa keputusan yang tepat. Pembuatan Sistem Informasi semakin diperlukan karena dalam hal pendaftaran harus tercatat dengan sedemikian mungkin dan jelas yang di buat dengan konsep sistem informasi.
The The Use of Zoom Meeting for Distance Learning in Teaching English to Accounting Students of Politeknik Sawunggalih Aji Kutoarjo Wicayaningrum, Desi Innanti
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.238

Abstract

Abstract To avoid the spread of Covid19 government closes all of the education sectors from primary school to university level and suggests the distance learning by utilizing technology connected to the internet. Zoom Meeting is one of the platforms that can be used by educators to teach their students in distance teaching and learning. This application allows learning activities or discussions like in face to face learning. Thus, the lecturer and students can do their teaching and learning activity like in offline teaching and learning activity. The aim of this research is to describe the condition that occur in distance learning process by using Zoom Cloud Meeting. This is descriptive qualitative method with data collection techniques performed by distributing questionnaire via Google Form and doing interview through Zoom Cloud Meeting to dig more information of respondents’ questionnaire answer. The results showed that students gave positive responses that they felt enjoy in learning by using Zoom Meeting. Meanwhile, the students also faced several challenges in using Zoom Meeting during learning which include internet network and consuming much internet quota. However, Zoom Cloud Meeting application is effective to substitute offline meeting in pandemic situation because it enables discussion like in a real classroom.
ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK BERDASARKAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT DI KANTOR KELURAHAN TAMBAKREJO Suhartini, Titik
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.241

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelayanan Kantor Kelurahan Tambakrejo diukur berdasarkan kepuasan masyarakat menggunakan Indeks Kepuasan Masyarakat.Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif dengan menggunakan analisis Indeks Kepuasan Masyarakat dengan hasil data dalam bentuk angka. Penelitian dilakukan di Kantor Kelurahan Kabupaten Purworejo pada bulan Februari hingga Mei 2023. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, kuesioner, observasi, dokumentasi dan studi pustaka. Uji validitas menggunakan rumus Product Moment Pearson dan uji reliabilitas menggunakan rumus Cronbach’s Alpha. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) untuk pelayanan Kantor Kelurahan Tambakrejo adalah 3,25 dengan angka konversi sebesar 81,14. Maka kinerja pelayanan publik berada dalam kategori mutu pelayanan baik.
PENGELOLAAN DATA REKRUTMEN KARYAWAN PADA PT ANUGRAH KARYA TRISAKTI BERBASIS MICROSOFT ACCESS Sundari, Retno
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 11 No 2 (2023): JURNAL EKONOMI DAN TEKNIK INFORMATIKA
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v11i2.242

Abstract

Pengelolaan data rekrutmen karyawan pada PT Anugrah Karya Trisakti masih menggunakan metode manual dan komputer dengan aplikasi Microsoft Excel. Data yang dikelola berupa data pribadi data pelamar, data hasil seleksi, dan data karayawan baru yang sudah lulus seleksi. Dalam pengelolaan data menggunakan Microsoft Excel memakan cukup banyak waktu, karena dalam memasukkan data tidak otomatis atau tidak saling terkait. Jadi dalam memasukkan data harus dilakukan satu persatu dari data manual ke aplikasi Microsoft Excel. Dalam memasukkan data karyawan baru harus memasukkan data dari manual ke Microsoft Excel dan tidak otomatis dari hasil seleksi masuk kedalam data karyawan baru, karena tidak adanya saling keterkaitan. Dalam pencarian data pun lebih memakan cukup banyak waktu karena tidak dapat mencari berdasarkan karakter yang dibutuhkan. Oleh karena itu, dibutuhkan pengembangan sistem informasi yang dapat lebih memudahkan karyawan personalia dalam memasukkan data maupun mencari data rekrutmen karyawan supaya lebih cepat, lebih menghemat waktu dan pembuatan laporan lebih tepat waktu. Dalam penyusunan penelitian ini, ada beberapa metode yang digunakan diantaranya yaitu berdasarkan jenis data kualitatif dan kuantitatif, berdasarkan sumber data primer dan sekunder. Sedangkan berdasarkan teknik pengumpulan datanya yaitu melalui wawancara, dokumentasi dan studi pustaka. Hasil dari Penelitian ini adalah membuat pengelolaan data rekrutmen karyawan pada PT Anugrah Karya Trisakti menggunakan Microsoft Access. Dengan aplikasi ini, diharapkan dapat mempermudah pemasukan data dan pencarian data rekrutmen karyawan, serta penyajian data kepada Kepala Personalia
Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) Febrianti, Feni; Kaharti, Eni
Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika (JNETI) Vol 12 No 1 (2024): Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika
Publisher : Politeknik Sawunggalih Aji

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37601/jneti.v12i1.243

Abstract

This study aims to determine the effect of profitability, leverage, and firm size on the disclosure of corporate social responsibility (CSR) in food and beverages sub-sector companies listed on the IDX. Profitability is measured using ROA, leverage is measured by DER, company size is measured by SIZE, and CSR is measured by global reporting invinitive (GRI-G4) 91 points. The method used in this study is a quantitative method. The population in this study is the food and beverages sub-sector companies listed on the IDX. The sample in this study was taken using purposive sampling method. The data sources in this study were obtained from the official website of the Indonesia Stock Exchange (IDX) or the website www.idx.co.id using documentation techniques. Data analysis in this study used multiple regression analysis. Based on the results of data analysis, it can be seen that profitability has no effect on CSR disclosure, leverage has a neat effect on CSR disclosure and company size has no effect on CSR disclosure in food and beverages sub-sector companies listed on IDX in 2018-2020. All independent variables together have a significant effect on CSR disclosure. Keywords: Disclosure of corporate social responsibility, profitability, leverage, company size

Filter by Year

2014 2025