cover
Contact Name
Fatimatul Khikmiya
Contact Email
postulat.jurnal@umg.ac.id
Phone
+6281252780990
Journal Mail Official
postulat.jurnal@umg.ac.id
Editorial Address
http://journal.umg.ac.id/index.php/postulat/editorial
Location
Kab. gresik,
Jawa timur
INDONESIA
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika
ISSN : 27230597     EISSN : 27230600     DOI : http://dx.doi.org/10.30587/postulat.v1i1
Core Subject : Education,
Postulat: Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika (e-ISSN: 2723-0600; p-ISSN: 2723-0597) is a scientific, peer-reviewed and open-access journal which has been established for the dissemination of state-of-the-art knowledge in the field of mathematics education. This journal managed and published by Department of Mathematics Education, Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Muhammadiyah Gresik, Gresik, Indonesia. Postulat publishes two times a year. The journal consists of high-quality technical manuscripts on advances in the state-of-the-art of mathematics education; both theoretical approaches and practical approaches are encouraged to submit. Submitted papers must be written in Bahasa or English for the initial review stage by editors and further review process by at least two anonymous reputable reviewers. The journal provides a forum for the sharing, dissemination, and discussion of research, experience, and perspectives across a wide range of education, teaching, development, instruction, educational projects and innovations, learning methodologies, and new technologies in mathematics education for authors and readers worldwide. The focus and scope of Mathematics Education Journal include the following topics Realistic Mathematics Education (RME) or Pendidikan Matematika Realistik Indonesia, Design/Development Research in Mathematics Education, Mathematics Ability, and PISA Task
Articles 102 Documents
Penerapan Model Pembelajaran PBL Untuk Meningkatkan Minat dan Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Materi Bangun Datar Ria Dwi Krisnawati
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i1.4315

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat dan kemampuan pemecahan masalah pada materi bangun datar melalui model pembelajaran problem based leaning. Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dikarenkan masih banyak siswa yang belum tepat melaksanakan langkah – langkah dalam menyelesaikan soal pemecahan masalah. Subjek dalam penelitian ini 1 guru dan 12 orang siswa SMP Islam Terpadu Al Azhar Kutorejo. Sedangkan objek penelitian ini adalah model pembelajaran problem bansed learning untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi segiempat dan segitiga . Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, dokumentasi dan tes tertulis. Sedangkan tekik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif kualitatif dengan persentase. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data menunjukkan kemampuan pemecahan masalah siswa sebelum tindakan 17,14%. Kemudian setelah menerapkan model pembelajaran problem based learning pada PPL 1 kemampuan pemecahan masalah siswa hanya mencapai 65,71%. Pada PPL 2 kemampuan pemecahan masalah siswa meningkat menjadi 98,10%. Artinya sudah mencapai indikator keberhasilan yang ditetapkan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran problem based learning dapat meningkatkan minat dan kemampuan pemecahan masalah pada materi bangun datar.
Peningkatan Keaktifan Peserta Didik Kelas IX SMP Dengan Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) Pada Materi Bangun Ruang Sisi Lengkung Salwa Amaliyah
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i1.4316

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan keaktifan peserta didik pada mata pelajaran matematika pada materi Luas Permukaan Bola, Volume Tabung, dan Luas Permukaan Tabung melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) pada peserta didik SMP Unggulan Amanatul Ummah Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas IX dengan jumlah 12 peserta didik. Penelitian ini terdiri dari tiga siklus. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam pembelajaran dapat meningkatkan keaktifan peserta didik kelas IX SMP Unggulan Amanatul Ummah Surabaya. Hal tersebut dapat dilihat dari adanya peningkatan performa/keaktifan peserta didik pada setiap siklusnya. Pada siklus I rata-rata persentase keaktifan peserta didik adalah 65,19% dan pada Siklus II meningkat menjadi 68,41%. Pada siklus III rata-rata persentase keaktifan peserta didik adalah 78,90%.
Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Kelas VII Di SMP Sultan Agung Surabaya Achmad Aries
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i1.4312

Abstract

Keberhasilan pencapaian hasil belajar sesuai nilai ketuntasan dalam proses belajar mengajar merupakan indikator bahwa siswa mampu menyerap ilmu yang didapat dengan baik. Untuk meningkatkan hasil belajar dituntut adanya sinergi antara kurikulum, guru, siswa, bahan ajar, media, fasilitas, dan sistem pembelajaran yang menjadikan hasil belajar dapat tercapai secara maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan pengaruh penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning terhadap hasil belajar siswa pada materi PLSV Kelas VII SMP Sultan Agung Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif dan tehnik penelitian melalui tes. Desain penelitian yang digunakan adalah pretest-postest control group design, dimana sebagai kelas eksperimen model pembelajaran PBL adalah SMP Sultan Agung Surabaya. Hasil penelitian menggunakan model pembelajaran problem based leaning terhadap hasil belajar matematika, siswa mampu mencapai rata rata kelas sebesar 83 dan ketuntasan belajar 100%. Berdasarkan penelitian, disimpulkan bahwa model pembelajaran PBL dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran matematika pada materi PLSV Kelas VII SMP Sultan Agung Surabaya, oleh sebab itu guru perlu meningkatkan kualitasnya agar dapat menciptakan pembelajaran yang kreatif dan menyenangkan, serta menggunakan model pembelajaran yang tepat agar hasil belajar siswa meningkat
Pengembangan Modul Digital Interaktif Berbasis Pengalaman Siswa Untuk Menguatkan Pembelajaran Numerasi SMP Dalam Mendukung Merdeka Belajar Ismanto Ismanto
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i1.4299

Abstract

Ditengah problematika yang dirasakan oleh satuan Pendidikan, pada tahun 2020 dunia dihadapkan dengan tantangan baru yakni industry 4.0. Kita telah masuk ke era baru industri yang biasa disebut dengan data technology. Pada titik ini, hampir semua aspek kehidupan akan bergantung pada teknologi machine learning. Tantangan lainnya yang bersifat internal, berupa munculnya gejala mentalitas anak-anak bangsa yang melemah. Menghadapi tantangan itu semua tentu harus diimbangi dengan pendidikan yang bermutu supaya dapat menjamin tumbuh kembangnya Sumber Daya Manusia yang berkualitas, yang kreatif, yang bisa bertindak cepat, tepat, dan mampu beradaptasi dengan baik dalam mengantisipasi sekaligus mengatasi dampak negatif dari gelombang perubahan besar tersebut. Namun sayangnya kondisi pendidikan kita belum menunjukkan hasil yang memuaskan, salah satu indikatornya berdasarkan data skor PISA (Programme for International Students Assessment) tahun 2015 pada tingkat literasi yang meliputi tiga aspek; membaca, kemampuan matematika, dan kemampuan sain, masih berada pada peringkat 10 besar terbawah yaitu peringkat ke-62 dari 72 negara anggota OECD (Orgnization for Economic Cooperation and Development), kita masih kalah dari negara Vietnam. Menghadapi era industri 4.0 setidaknya ada 6 literasi dasar yang wajib dikuasai. Literasi dasar tersebut berperan sangat penting dalam pendidikan maupun kehidupan sehari-hari. Salah satunya adalah literasi numerasi. Oleh karena itu, dalam penelitian ini akan dikembangkan suatu modul digital inetraktif berbasis pengalaman siswa dengan harapan mampu mendorong keterampilan numerasi siswa sehingga mampu mendukung program merdeka belajar.
Representasi Siswa SMK dalam Memecahkan Masalah Program Linear Ditinjau dari Gaya Belajar Islamiah, Nur Ainni
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i2.4860

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan representasi siswa SMK yang memiliki gaya belajar visual, auditori, dan kinestetik dalam memecahkan masalah program linear. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini digunakan tiga siswa kelas XI SMK sebagai subjek penelitian yang masing-masing memiliki gaya belajar visual (S-2), gaya belajar auditori (S-8), dan gaya belajar kinestetik (S-29). Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah pemberian angket, tes dan wawancara. Instrumen utama adalah peneliti dan insturmen pendukung adalah instrumen angket gaya belajar, instrumen tes kemampuan matematika, tugas pemecahan masalah dan pedoman wawancara. Analisis data dalam penelitian ini dilakukan dengan langkah-langkah, yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Sedangkan untuk mendapatkan data penelitian yang valid, dalam penelitian ini digunakan triangulasi waktu. Hasil penelitian ini berupa deskripsi matematis dari siswa SMK dengan gaya belajar visual, auditori, dan kinestetik dalam memecahkan masalah program linear untuk setiap tahap pemecahan masalah Polya yaitu tahap memahami masalah, tahap merencanakan, tahap melaksanakan rencana, dan tahap memeriksa kembali. Kata-Kata Kunci: Representasi, Pemecahan Masalah Matematika, Program Linear, Gaya Belajar. ABSTRACT The purpose of this study is to describe the representation of vocational students who have visual, auditory, and kinesthetic learning styles in solving linear programming problems. This research is a qualitative descriptive study. In this study, three students of class XI SMK were used as research subjects, each of which has a visual learning style (S-2), an auditory learning style (S-8), and a kinesthetic learning style (S-29). Data collection techniques in this study were questionnaires, tests and interviews. The main instrument is the researcher and the supporting instruments are the learning style questionnaire instrument, the mathematical ability test instrument, the problem solving task and the interview guide. Data analysis in this study was carried out with steps, namely data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Meanwhile, to obtain valid research data, time triangulation was used in this study. The results of this study are mathematical descriptions of vocational students with visual, auditory, and kinesthetic learning styles in solving linear programming problems for each stage of Polya's problem solving, namely the stage of understanding the problem, the stage of planning, the stage of implementing the plan, and the stage of re-examining. Keywords : Representation, Solving Mathematics Problem, Linear Programming, Learning Style.
Problem-based Learning dengan Mutimedia Interaktif untuk Mengatasi Rendahnya Motivasi Belajar Matematika Ilmiah, Mariatul
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i2.5044

Abstract

This research was conducted with the aim of overcoming the low learning motivation of students in mathematics through learning with the Problem Based Learning model with interactive multimedia. The subjects of this study were students of Class X Accounting at SMK Negeri 1 Wonorejo, which was located on Jl. PP Al-Yasini Kluwut, Wonorejo District, Pasuruan Regency with a total of 33 students. The research method used is quantitative descriptive analysis. The instruments used in this research were the students' learning motivation questionnaire and formative tests. The learning motivation questionnaire is used to find out whether students' learning motivation is still low after implementing problem based learning models with interactive multimedia. Meanwhile, formative tests are used to see the achievement of student learning objectives. The results showed that 30.3% of students belonged to the very high category and 69.7% of students belonged to the high category. Whereas for formative test results at the first meeting, it was found that 39.4% of students were classified as very good criteria, 45.5% of students were classified as good criteria, and 15.1% of students were classified as sufficient criteria. While the results of the second meeting test 48,5% of students got test results with very good criteria, 42,4% of students got test results with good criteria, and 9.1% of students still got test results with sufficient criteria. From the research results it can be concluded that problem based learning with interactive multimedia can overcome the low motivation to learn mathematics. Keywords: problem based learning, learning motivation, interactive multimedia
Profil Pemahaman Konsep Peserta Didik Autism Spectrum Disorder (ASD) Pada Materi Geometri Di SLBN Cerme Septyaningrum, Devi
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i2.4896

Abstract

Matematika merupakan salah satu bidang ilmu yang melatih untuk berpikir geometris. Untuk mengembangkan cara berpikir geometris perlu pemahaman konsep yang matang. Pentingnya belajar geometri sebagai sarana untuk mengembangkan konsep matematika lainnya. Peneliti menggunakan teori Anderson & Karthwohl tentang komponen pemahaman konsep. Penelitian ini merupakan penelitian ekploratif deskriptif yang bertujuan untuk mendeskripsikan secara utuh tentang pemahaman konsep peserta didik ASD dengan tingkat intelegensi rendah pada materi geometri di SLBN Cerme. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh deskripsi pemahaman konsep sebagai berikut: (1) menafsirkan, Subjek menginterprestasikan persegi seperti tahu dan persegi panjang seperti papan tulis; (2) memberi contoh, subjek memberikan contoh persegi dan persegi panjang dengan menggambar bangun yang tidak sesuai dengan sifat persegi dan persegi panjang; (3) menggolongkan, subjek menggolongkan bangun yang termasuk persegi, persegi panjang maupun bukan kedua-duanya; (4) meringkas, subjek menyebutkan secara sederhana tentang ciri-ciri persegi dan persegi panjang; (5)menyimpulkan, subjek menyimpulkan tentang pengertian persegi dan persegi panjang berdasarkan pengamatan; (6) membandingkan, subjek mengungkapkan tentang persamaan dan perbedaan persegi dan persegi panjang; (7) menjelaskan, diharapkan pada indikator ini subjek dapat mengkonstruk hubungan sebab akibat antar konsep geometri (persegi dan persegi panjang). Katakunci: Pemahaman Konsep, ASD dan Geometri
Problem Based Learning dengan Metode Gallery Walk untuk Mengatasi Rendahnya Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Pebriani, Yuni
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i2.5041

Abstract

This study aims to overcome the low ability to understand students' mathematical concepts in statistical material, especially the size of group data placements through learning with problem-based learning models using the gallery walk method. The research design used is a quantitative descriptive research design. This includes the stages of data collection, processing data, and interpreting the results. This research involved the subject, namely, students of class XII MIPA 1 at SMA Negeri 1 Tanjungsiang. The instruments used included diagnostic tests, formative tests, summative tests, teaching module implementation observation sheets, and teacher observation sheets. The results showed that the average score of the formative test at the first and second meetings was 71.5 in the medium category and 82.5 in the high category respectively. In addition, as a whole, the student achievement on indicators of understanding the concept as much as 78% is in the medium category. As well as the achievement of the learning objectives of students in the material size of the location of the group data of 78.28, it is in the category that has reached completeness, no need for remedial. Keywords: Concept Understanding, Gallery Walk, Problem Based Learning
Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Berbantuan Aplikasi Berbasis Website Wordwall.Net Dan e-LKPD Wizer.Me Terhadap Motivasi Belajar Siswa Subagja, Lareka Bagus
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i2.5042

Abstract

Student motivation is one of the factors that influence learning outcomes. Therefore the authors pay special attention to this by conducting research on student motivation. Especially in this modern era, students tend to feel bored more quickly following conventional learning which is still centered on the teacher. So that learning must be made as interesting as possible, in order to trigger students' interest in participating in learning. Therefore, the authors decided to carry out learning using the Problem Based Learning (PBL) model assisted by website-based application media in the form of wordwall.net learning games and wizer.me e-LKPD media to increase student learning motivation. The reason for using the two website-based applications is the suitability of the content contained in the application, so that it can be adapted to the characteristics of existing students, such as several types of games that students can choose from on the wordwall.net website, and during the learning process students tend to want to do something instant. , such as listening to material rather than writing material, inputting answers using a cellphone, and so on. These habits or desires can be overcome using the wizer.me application because there are several supporting features, such as video link input, image/photo input, voice recording input, writing answers directly using your finger on your cellphone (hand writing), and many more. This is also the background of the article entitled "The Effect of the Problem Based Learning (PBL) Learning Model assisted by the application based on the wordwall.net website and e-LKPD wizer.me on student learning motivation". Keyword : PBL, wordwall.net, wizer.me, motivasi belajar.
Analysis of Student Misconseptions Using Evaluation Tools Based Three Tier Multiple Choice Zawawi, Irwani; Suryanti, Sri
Postulat : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Vol 3 No 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/postulat.v3i2.5008

Abstract

The purpose of this study was to identify and analyze the types of students' misconceptions on the geometry material of the quadrilateral sub-material. This type of research is descriptive quantitative. The research subjects were students of class VII SMPN 5 Lamongan as many as 120 students. The research instrument used was a three-tier multiple choice diagnostic test sheet. The result of the research is that 56.2% of students have misconceptions about the quadrilateral material, including the category of moderate misconceptions. From these misconceptions, the types of misconceptions are grouped into classificational misconceptions by 15%, correlational misconceptions by 19.1%, and theoretical misconceptions by 22.1%.

Page 5 of 11 | Total Record : 102