cover
Contact Name
Sularso Budilaksono
Contact Email
sularso2007@gmail.com
Phone
+6289608751887
Journal Mail Official
sularso2007@gmail.com
Editorial Address
Jln.Diponegoro No.74,Jakarta Pusat
Location
Kota adm. jakarta pusat,
Dki jakarta
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO)
ISSN : 14113635     EISSN : 29625645     DOI : -
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Fakultas Teknik - Universitas Persada Indonesia Y.A.I Volume 22, No. 2, Oktober 2021 P-ISSN: 1411-3635
Articles 106 Documents
Sistem Aplikasi Bagi Officer Perbankan Untuk Pedataan Nasabah Takeover Agar Tidak Terjadi Double Takeover Agus Wismo Widodo; Della Putriani
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Vol 24 No 1 (2023): TEKINFO, Vol. 24, No. 1, April 2023
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37817/tekinfo.v24i1.2796

Abstract

Industri perbankan saat ini berlomba-lomba memberikan kemudahan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.Salah satunya adalah kebutuhan masyrakat akan perumahan yang menjadi salah satu peluang perbankan untukmembantu pembiayaan melauli KPR. Bank DBS sebagai pelopor untuk membantu nasabahnya untuk mendapatkanpembiayaan rumah berbagai jenis program KPR. Takeover merupakan salah satu program KPR yang ditawarkankepada calon nasabah yang telah menggadaikan dengan bank konvensional untuk mengalihkan hutangnya ke BankDBS. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif. Penelitian bertujuan untukmemberikan pemahaman yang informatif dan komprehenshif tentang keadaan sebenarnya dari kegiatan yang adapada Bank DBS khususnya dalam KPR takeover. Dalam sistem aplikasi takeover berbasis web ini, para officerperbankan sangat terbantu dengan adanya aplikasi tersebut, yang bertujuan agar menghindari terjadinya doubletakeover. Teknologi yang digunakan pada sistem aplikasi takeover ini menggunakan Sublime text, Xampp, Php MyAdmin sebagai database, framework codeigniter, bootstrap, sistem tersebut akan mendukung kinerja runtimeaplikasi berbasis web untuk efisiensi dalam melakukan suatu pendataan takeover nasabah di Bank DBS.
Analisis Sistem Informasi Penyewaan Mobil Berbasis Web Pada PT Bee.Trans Andrew Bennarivo; Jhonny Z A
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Vol 24 No 1 (2023): TEKINFO, Vol. 24, No. 1, April 2023
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37817/tekinfo.v24i1.2797

Abstract

Usaha penyewaan mobil merupakan usaha di bidang jasa transportasi yang sedang berkembang,namun secara umum pengelolaan datanya masih dilakukan secara manual. Pada awalnya sistem manualtersebut bukan menjadi masalah, namun seiring dengan bertambah banyaknya jumlah mobil yangdimiliki dan bertambah banyaknya jumlah penyewa yang melakukan transaksi, mengakibatkan datayang dikelola semakin besar, dengan demikian pengelolaan data dengan cara manual menjadi tidakefektif dan efisien lagi, sehingga untuk menjamin keakuratan dalam pencatatan transaksi, keamanandalam penyimpanan data, serta keakuratan dan kecepatan dalam penyajian informasi perlu dibangunsebuah sistem informasi penyewaan mobil yang berbasis web. Pembuatan sistem informasi penyewaanmobil ini diawali dengan mengumpulkan data yang berkaitan dengan sistem yang akan dibangun,kemudian dilakukan analisis, dan dilanjutkan dengan mendesain sistem berdasarkan hasil analisis,langkah selanjutnya adalah melakukan penulisan program sesuai dengan hasil desain. Setelah programselesai ditulis kemudian akan dilakukan pengujian untuk memastikan bahwa program yang dibuat telahsesuai dengan yang diharapkan. Langkah terakhir dari kegiatan ini adalah membuat dokumentasi sistemyang diwujudkan dalam bentuk laporan penelitian. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah aplikasipenyewaan mobil berbasis web yang bila diimplementasi, diharapkan akan dapat mengatasi segalapermasalahan dalam pengolahan data pada bidang usaha penyewaan mobil.
Rancang Bangun Sistem Informasi Pendataan Obat Pada Apotek Rumah Sakit Husada Yunita Sari; Dila Disfiriani
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Vol 24 No 1 (2023): TEKINFO, Vol. 24, No. 1, April 2023
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37817/tekinfo.v24i1.2798

Abstract

Sistem informasi merupakan faktor penting dalam suatu instansi, terutama pada instansipelayanan masyarakat yang memiliki tingkat rutinitas yang tinggi. Data yang diperoleh suatuinstansi terus-menerus bertambah, sehingga tidak mudah untuk diolah dengan cara manual. RumahSakit Husada adalah sebuah rumah sakit swasta di Jakarta, dimana dalam pendataan obat di apotekRumah Sakit Husada masih dilakukan secara manual sehingga akan membutuhkan waktu yangcukup lama. Apotek Rumah Sakit Husada menginginkan sebuah sistem informasi pengelolaan dataobat yang dapat membantu kinerja dari apotek tersebut.
Penerapan Metode Rapid Application Development Dalam Membuat Aplikasi E-Voting Pada Pemilihan Ketua OSIS SMA Negeri 11 Tangerang Selatan Berbasis Web Yudi Irawan Chandra; Eriek Erlando; Sutarno Sutarno
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Vol 24 No 1 (2023): TEKINFO, Vol. 24, No. 1, April 2023
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37817/tekinfo.v24i1.2799

Abstract

Aplikasi E-Voting merupakan aplikasi yang digunakan untuk memilih calon ketua OSIS secara online. Masalah yangterjadi di SMA Negeri 11 Tangerang Selatan yaitu pemilihan ketua OSIS masih dilakukan secara manualsehingga kurang efektif dan membutuhkan waktu lama. Pemakaian media kertas sering dijumpai permasalahan baikkertas kusut, kertas robek ataupun kertas basah sehingga kertas yang bermasalah tidak dapat dihitung kedalamperolehan suara. Aplikasi Pemilihan Ketua OSIS pada SMA Negeri 11 Tangerang Selatan menggunakan metodepengembangan perangkat lunak waterfall. Dengan menggunakan aplikasi E-Voting Pemilihan Ketua OSISbertujuan mempermudah siswa pada saat melakukan pemilihan ketua OSIS. Hal tersebut diharapkan dapatmempermudah siswa karena siswa tidak perlu menunggu waktu lama untuk mengetahui hasil perolehan suara sertamendapatkan hasil yang lebih akurat. Hasil dari penelitian ini adalah agar mempermudah siswa pada saatmelakukan pemilihan ketua OSIS untuk mendapatkan informasi dengan cepat dan akurat. Model pembangunan sistemmenggunakan metode Rapid Application Development meliputi perencanaan, analisa, perancangan, implementasi danuji coba. Aplikasi tersebut dapat di akses menggunakan XAMPP menjalankan Apache dan MySQL. Prosespembuatan situs web dirancang dengan menggunakan Bahasa pemograman PHP dan MySQL, sebagai mediapembuatan database serta framework CodeIgniter untuk desain tampilan aplikasi penjualan tersebut.
Perancangan Video Sinematik Sebagai Media Informasi Dan Promosi Di Hidden Leaf Coffee Menggunakan Model Sequential Linier Yudi Irawan Chandra; Marti Riastuti; Kosdiana Kosdiana; Ahmad Ilham Shalaby
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Vol 24 No 1 (2023): TEKINFO, Vol. 24, No. 1, April 2023
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37817/tekinfo.v24i1.2800

Abstract

Hidden Leaf Coffee merupakan kedai kopi yang sejauh ini keberadaannya masih belum banyak diketahui olehmasyarakat. Ketidakberagamannya konten promosi yang ada di Media Sosial Hidden Leaf Coffee menjadipenyebab kurang menariknya promosi dari Hidden Leaf Coffee yang sejauh ini hanya berupa Foto. Persainganpasar yang semakin menjamur dan kompetitif mengakibatkan menurunnya eksistensi Hidden Leaf Coffeedimata penikmat kopi. Ditengah keberagaman Media Promosi yang ada, Video sinematik dipilih menjadimedia utama untuk mengembangkan kegiatan promosi Hidden Leaf Coffee. Promosi merupakan salah satuvariabel dalam bauran pemasaran yang sangat penting dilaksanakan oleh perusahaan dalam memasarkanproduk dan jasa.Mengingat promosi sudah menjadi kebutuhan yang sangat penting bagi usaha yang sedang mengikutipersaingan pasar. Iklan juga menjadi pilihan yang tepat untuk mendukung Hidden Leaf Coffee dalammeningkatkan awareness agar semakin banyak orang yang mengetahui serta mengenal Hidden Leaf Coffee.Oleh karena itu Video sinematik dipilih untuk meningkatkan awareness dari Hidden Leaf Coffee. Pembuatanvideo sinematik dengan mengutamakan suasana tempat dan produk dari Hidden Leaf Coffee adalah hal yangutama untuk pengembangan koneksi dan menarik calon konsumen untuk datang ke Hidden Leaf Coffee.Tahapan perancangan menggunakan metode Sequential Linier (Waterfall), yaitu model pengembanganperangkat lunak dimana produk dirancang, diimplementasikan, dan diuji secara bertahap hingga produk selesaidibuat.
Rancang Bangun Sistem Informasi Inventory Barang Berbasis Web Pada Artha Griya Kencana Hidayatuloh, Sarip; Rahman, Ikhlasul Aulia
Jurnal Ilmiah Teknik Informatika (TEKINFO) Vol. 26 No. 2 (2025): TEKINFO Volume 26 No 2 Oktober 2025
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Artha Griya Kencana adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pembuatan dan pemasangan berbagai produk untuk keperluan dalam pembangunan rumah. Artha Griya Kencana memiliki kebutuhan untuk mengelola inventory yang meliputi bahan baku, barang setengah jadi, dan barang jadi. Saat ini, pengelolaan dilakukan dengan pemeriksaan persediaan secara harian pada seluruh persediaan di gudang dan mencatat seluruh barang keluar serta ba-rang masuk dengan buku catatan. Setelah itu, data dari buku catatan tersebut dipindahkan dan diarsipkan ke dalam Microsoft Excel untuk keperluan penyimpanan dan pengolahan data lebih lanjut. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan sistem informasi inventory berbasis web pada Artha Griya Kencana. Metode yang digunakan untuk mengembangkan sistem infor-masi inventory barang adalah Rapid Application Development (RAD) serta alat pemodelan sis-tem menggunakan Unified Modelling Language (UML). Hasil dari penelitian ini berupa pengembangan sistem informasi inventory barang yang diharapkan dapat mengoptimalkan pengelolaan data persediaan barang, data barang, data barang keluar, data barang masuk, dan meningkatkan aksesibilitas informasi mengenai laporan data dalam inventory barang bagi Artha Griya Kencana.

Page 11 of 11 | Total Record : 106