cover
Contact Name
Vici Sofianna Putera
Contact Email
schema@unisba.ac.id
Phone
+6281324544980
Journal Mail Official
schema@unisba.ac.id
Editorial Address
Fakultas Psikologi Universitas Islam Bandung Jl. Tamansari No. 1 Gd. K. H. Mutaqien Lt 1 Bandung 40116
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Schema: Journal of Psychological Research
ISSN : 25810723     EISSN : 25810731     DOI : DOI: https://doi.org/10.29313/schema.v0i0
Core Subject : Social,
Schema : Journal of Psychological Research publishes academic research articles on theoretical and applied studies and focuses on Psychology with the following scope : Broken Home, Organizational Culture, Celebrity Worship, Delinquency, Early Adulthood, Work Discipline, Social Support, Health belief, Parasocial Interaction, Early Childhood Independence, Maturity Career, Job Satisfaction, Organizational Commitment, Obesity, Parasocial Relationship, Peak Performance, Character Education, Self Adjustment, Marriage Adjustment, Parenting, Learning Achievement, Psychological Well-Being, Religiosity, Late Adolescence, Self Esteem, Self regulation, Taaruf . This journal is published by UPT Publikasi Ilmiah UNISBA. Articles submitted to this journal will be processed online and using a double blind review by at least two reviewers.
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Volume 5 No.1 Mei 2019" : 5 Documents clear
KELEKATAN IBU DAN BAYI PASCAMELAHIRKAN PADA IBU YANG BEKERJA DITINJAU DARI MATERNAL SENSITIVITY Arini Faizati; Resnia Novitasari
SCHEMA (Journal of Psychological Research) Volume 5 No.1 Mei 2019
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (264.819 KB) | DOI: 10.29313/schema.v0i0.3781

Abstract

Attachment is one of the important aspects in children’s development. However, there were some issues related with the condition of being working mothers. Based on that, the purpose of this study was to examine the relationship between the maternal sensitivity and the postnatal attachment. Respondents in the study is a working mother who have infants (0-24 months) and the number were 100 mothers. The hypothesis of this study assumed that there was a positive correlation between maternal sensitivity to postnatal attachment among working mothers. The instruments of this study were consisted of the Maternal Postnatal Attachment Scale (MPAS) (Condon & Corkindale, 1998) and Maternal Sensitivity Scale compiled by researchers in establishing maternal sensitivity aspect of Ainsworth (1969; 2006). The results showed that the research hypothesis was accepted, that was indicated with significant correlation between maternal sensitivity and postnatal attachment (r = 0.596; p = 0.000). This finding will be discussed further in this paper.
PENGARUH MINDFULNESS-BASED COGNITIVE THERAPY TERHADAP PENURUNAN KECEMASAN SOSIAL PADA MAHASISWA KEDOKTERAN Oka Ivan Robiyanto
SCHEMA (Journal of Psychological Research) Volume 5 No.1 Mei 2019
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (623.976 KB) | DOI: 10.29313/schema.v0i0.4546

Abstract

ABSTRAK Mahasiswa Fakultas Kedokteran dihadapkan untuk dapat memenuhi tugas akademik yang seringkali berhubungan dengan performansi dan relasi dengan situasi sosial. Faktanya, tiga mahasiswa justru memiliki pikiran ruminatif akan dievaluasi buruk oleh orang lain dan cenderung menghindar dari situasi sosial maupun performansi, akibatnya mahasiswa mengalami hambatan dalam relasi sosial dan saat menghadapi ujian terutama ujian lisan, presentasi dan diskusi kelompok.Untuk itu, dibutuhkan intervensi agar dapat membantu mahasiswa mengatasi kecemasan sosialnya, berupa Mindfullness Based Cognitive Therapy (MBCT). Tujuannya melihat pengaruh penerapan MBCT dalam menurunkan tingkat kecemasan sosial pada mahasiswa Fakultas Kedokteran UNISBA. Pelaksanaan penelitian ini menggunakan pendekatan one group pre-test post-test design yang melibatkan ketiga partisipan dalam mengikuti 7 sesi MBCT dengan durasi 60-90 menit setiap pertemuannya. Alat ukurnya berupa kuesioner Liebowitz Social Anxiety Scale versi Bahasa Indonesia dengan tingkat validitas pada domain takut (0.86) dan domain menghindar (0.86).Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan MBCT dapat menurunkan tingkat kecemasan sosial pada mahasiswa Fakultas Kedokteran UNISBA. Melalui teknik pada MBCT yang menekankan kesadaran dan fokus pada kondisi saat ini dapat menghilangkan pikiran ruminatif terkait masa lalu dan masa depan yang terbukti membuat ketiga partisipan dapat lebih tenang menjalankan kegiatan dan menerima segala respon dari hasil usahanya tanpa menilai negatif terhadap dirinya. Ketiga partisipan pun mengetahui tindakan yang bisa dilakukan saat kecemasan tersebut muncul kembali. Faktor penunjang: 1) kontrol terhadap distraksi dari ‘mind wandering’; 2) antusiasme partisipan; 3) komitmen latihan Mindfulness Based Cognitive Therapy (MBCT). Kata Kunci: Mindfulness Based Cognitive Therapy (MBCT), Kecemasan Sosial, Mahasiswa Fakultas Kedokteran UNISBA.
NILAI-NILAI ISLAM DALAM KEARIFAN LOKAL KEHIDUPAN PERNIKAHAN DI DESA WINTAOS Retno Firdiyanti; Nuril Bariroh
SCHEMA (Journal of Psychological Research) Volume 5 No.1 Mei 2019
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (175.184 KB) | DOI: 10.29313/schema.v0i0.4165

Abstract

Wintaos Girimulyo Village, Panggang Gunung Kidul, has local wisdom values that are typical in various aspects of their lives. But now the villagers of Wintaos have to fight against the globalization of the demands of the times that make them have to change their lifestyle more in line with the needs that are increasingly increasing. The values of local wisdom that they used to begin to shift along with the changing patterns of their lives which increasingly get the demands of necessity. Through this research, researchers want to investigate the values of the local wisdom of the Wintaos village community, especially in the aspect of marriage life. The method of collecting data is through the dept interview with two community leaders in the village of Wintaos. The research method uses qualitative methods with an explanatory approach to reveal the values of local wisdom in the community. Furthermore, the discovery of the values of local wisdom is analyzed and generalized into wise attitudes and soft skills as an alternative to living a married life. The results showed that the values of the local wisdom of Wintaos village could be soft skills education as an alternative way of living a prosperous marriage life
RANCANGAN MODUL PENDAMPINGAN PSIKOLOGIS BERBASIS AGAMA DALAM PENURUNAN SIMPTOM STRES (Studi pada Ibu dari Pasien Leukeumia di Yayasan Kasih Anak Kanker Bandung) Ritmi Nur Hamidah Ihsan; Sutardjo A Wiramihardja; Suci Nugraha
SCHEMA (Journal of Psychological Research) Volume 5 No.1 Mei 2019
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (190.421 KB) | DOI: 10.29313/schema.v0i0.3893

Abstract

Leukeumia merupakan salah satu jenis kanker yang banyak menyerang anak-anak. Memiliki anak yang menderita leukemia akan menimbulkan dampak bagi orangtua, khususnya ibu. Namun, karena kondisi sakit anaknya membuat ibu tersebut membutuhkan sumber daya dari luar dirinya untuk membantu menurunkan stres, yang mana menurut Lazarus disebut dengan support. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yang terdiri dari kegiatan perancangan modul dan uji coba modul. Modul ini diujicobakan kepada 4 orang relawan yang tercatat sebagai pendamping di Yayasan Kasih Anak Kanker Bandung. Dari hasil penelitian ini, didapat rancangan modul pendampingan psikologis berbasis agama. Pendampingan psikologis berbasis agama adalah suatu rangkaian kegiatan menemani klien dengan menggunakan langkah-langkah yang diintegrasikan dengan nilai-nilai dan ajaran agama Islam. Nilai-nilai agama Islam terletak pada pemberian materi-materi psikologis yang dikaitkan dengan materi-materi islami berdasarkan Al Qur’an dan Hadits dalam kegiatan pendampingan. Dari hasil uji coba modul ditemukan bahwa materi dan metode penyampaian materi dalam modul masih perlu diperbaiki.
RESTRUKTURISASI KOGNITIF TERHADAP PENINGKATAN DERAJAT KESABARAN PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 Feni Sriwahyuni; Umar Yusuf; Siti Qadariah
SCHEMA (Journal of Psychological Research) Volume 5 No.1 Mei 2019
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (313.899 KB) | DOI: 10.29313/schema.v0i0.3687

Abstract

ABSTRAK Diabetes Mellitus tipe 2 adalah kelainan tubuh karena tidak merespon insulin. Penderita DM tipe 2 selain pemberian obat oral dan insulin. Penderita mengalami kekhawatiran terhadap kekuatan fisik yang menurun dan keharusan dalam pengobatan, sehingga penderita tidak taat aturan, tidak terima feedback, kurang optimis terhadap pengobatan. Dua orang subjek yang memiliki pikiran disfungsional dalam menghadapi penyakit yang dideritanya, sehingga memunculkan perilaku yang kurang sabar dalam melalukan proses pengobatan.Alat ukur yang digunakan adalah kuesioner derajat kesabaran digunakan oleh peneliti sebelumnya, yaitu Fitria Budhi Nursabvira (2016). Alat ukur derajat kesabaran didasari AL-Quran dan Hadist yang dikonstruksikan oleh  Yusuf, dkk (2015). Validitas alat ukur dilakukan analisis rasional melalui expert judgment, diperoleh 99 item yang valid. Reliabilitasnya tidak menggunakan statistik, karena subjek terbatas. Hasil penelitian menunjukkan perubahan derajat kesabaran pada kedua subjek setelah diberikan treatment restrukturisasi kognitif dengan surat Al-fatihah berpengaruh terhadap peningkatan derajat kesabaran pada kedua penderita Diabetes Mellitus tipe 2. Kata Kunci :  Derajat Kesabaran, Restrukturisasi Kognitif dengan Surat Al-fatihah, Diabetes Mellitus tipe 2.

Page 1 of 1 | Total Record : 5