cover
Contact Name
Rizal Amegia Saputra
Contact Email
rizal.rga@bsi.ac.id
Phone
+628111198851
Journal Mail Official
jurnal.justika@bsi.ac.id
Editorial Address
Kampus A Universitas Bina Sarana Informatika Kampus Kota Sukabumi Jl. Cemerlang No. 8 Sukakarya Sukabumi Jawa Barat, 43135 Indonesia
Location
Kota adm. jakarta barat,
Dki jakarta
INDONESIA
Justika : Jurnal Sistem Informasi Akuntansi
ISSN : -     EISSN : 2798446X     DOI : https://doi.org/10.31294/justika.v2i2
JUSTIKA: Jurnal Sistem Informasi Akuntansi merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM Universitas Bina Sarana Informatika Kota Sukabumi) yang dikelola oleh Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Kampus Kota Sukabumi. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang berfokus kepada: Sistem Informasi Akuntansi, Implementasi Software Akuntansi dan Analisa Laporan Keuangan. Frekuensi Terbit: 2 kali setahun (bulan Juni dan Desember) ISSN : 2798-446X (Online)
Articles 41 Documents
Pengolahan Data Akuntansai Keuangan Pada Toko Baby Shop El Amir Menggunakan Zahir Accounting Versi 6.0 : Pencatatan Akuntansi Menggunakan Zahir Accounting Versi 6.0 Rahayu, Yuri; Tri utami, Andini
JUSTIKA : Jurnal Sistem Informasi Akuntansi Vol 3 No 2 (2023): JUSTIKA : Jurnal Sistem Informasi Akuntansi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Kampus Kota Sukabumi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/justika.v3i2.2827

Abstract

Pesatnya perkembangan teknologi informasi mempengaruhi kegiatan perusahaan untuk mengelola data akuntansi, Semakin maju teknologi informasi, semakin besar dampaknya terhadap akuntansi. Dampak yang sangat terasa adalah pengolahan data berubah dari sistem manual menjadi sistem komputerisasi. Toko Baby Shop El Amir merupakan perusahaan dagang yang kegiatan utamanya adalah pembelian dan penjualan perlengkapan anak dan bayi. Penyusunan tugas akhir ini menggunakan metode wawancara, observasi dan studi pustaka. Pencatatan akuntansi keuangan pada Toko Baby Shop, dalam pencatatan laporan keuangannya masih menggunakan Microsoft excel dan bantuan buku dalam pembuat laporan keuangan setiap bulannya. Hal ini sangat menghambat pekerjaan karena memakan waktu lama. Sedangkan perkembangan teknologi dan persaingan global sudah sangat ketat sehingga tidak efektik jika itu semua dilakukan dengan cara manual. Menggunakan Zahir Accounting Versi 6.0 merupakan solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan yang ada pada toko ini. Karena dengan menggunakan Zahir Accounting versi 6.0 dapat tercapai sutau kegiatan yang efektif dan efisien dalam menunjang aktivitas dalam perusahaan ini. Dengan menggunakan program apliaksi Zahir Accounting 6.0 maka dapat mengurangi kesalahan yang dapat terjadi dalam mengolah data keuangan.