cover
Contact Name
Ahmad Ulil Albab Al Umar
Contact Email
ahmadulil.asfebi@gmail.com
Phone
+6282211345348
Journal Mail Official
joongkijournal@gmail.com
Editorial Address
Slendro rt 02/01,gesi,sragen
Location
Kab. sragen,
Jawa tengah
INDONESIA
Joong-Ki
Published by CV ULIL ALBAB CORP
ISSN : -     EISSN : 28285700     DOI : 10.56799
Core Subject : Humanities, Social,
Ruang lingkup Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat yakni dari berbagai hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya ekonomi, pendidikan, teknik, pertanian, sosial dan kesehatan dan bidang lainnya (Multidisiplin).
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 343 Documents
Mengimplementasikan Hasil Pemetaan Sosial untuk Meningkatkan Sektor Sosial Ekonomi di Desa Tumbang Olong II Yorgen Kaharap; Ida Bagus Suryanatha
Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1: November 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/joongki.v4i1.6421

Abstract

Tumbang Olong II Village is located in Palangka Raya Regency. The definition of socioeconomic mapping includes the identification, analysis, and mapping of the distribution of various social and economic variables within a geographical area. The implementation of this activity is carried out through several stages, namely: Observation of local issues, opportunities and potentials of Tumbang Olong II Village. This program aims to increase the attractiveness of village tourism and create new business opportunities for the community. These community empowerment programs are designed to answer the needs and aspirations of the people of Tumbang Olong II Village. With good and sustainable implementation, these programs are expected to improve village welfare, health, education, and infrastructure, as well as create an independent and prosperous community. Community empowerment based on local potential is not only an effort to improve economic welfare, but also a strategy to strengthen the identity and independence of village communities in the long term.
Simulasi Ekonomi Untuk Anak Panti Asuhan An-Nahl Pontianak Melalui Permainan Monopoli Fredericha Titania Yusara; Juniwati Juniwati; Dapa Rahmadana; Karina Nadjwa Amardi; Nadila Rizki
Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1: November 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/joongki.v4i1.6461

Abstract

Bagi anak-anak yang tumbuh di lingkungan panti asuhan, akses terhadap pendidikan finansial seringkali terbatas, sehingga menambah tantangan dalam mempersiapkan mereka menghadapi kehidupan dewasa yang mandiri. Tujuan artikel ini adalah untuk menggambarkan salah satu kegiatan program Kuliah Kerja Mahasiswa - Pengabdian Kepada Masyarakat di Panti Asuhan An-Nahl yakni berupa penerapan model pembelajaran yang berpusat pada siswa melalui permainan monopoli untuk mendorong keterampilan mereka dengan partisipasi aktif dan konstruktif, membangun pengetahuan mereka sendiri sesuai dengan prinsip pembelajaran modern-kreatif yang menekankan pentingnya pengalaman belajar yang bermakna. Adapun metode yang digunakan dalam artikel ini yaitu metode pendidikan masyarakat. Pendekatan dilakukan secara kualitatif dengan menggunakan teknik observasi langsung berdasarkan kegiatan KKM-PKM yang telah diberlangsungkan di Panti Asuhan An-Nahl. Kegiatan dihadiri oleh 15 orang anak yang terdiri dari siswa SD dan SMP dengan antusiasme lebih kuat pada siswa SD. Penggunaan metode permainan monopoli efektif sebagai media pembelajaran, diindikasikan dengan suasana belajar yang menyenangkan serta tingkat kecepatan dan kemudahan mereka untuk memahami konsep ekonomi dasar dan juga keterampilan manajemen keuangan melalui adaptasi diri dalam permainan kompetisi.
Partisipasi Politik Melalui Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan Kepada Perangkat Desa Se Kabupaten Boyolali Farco Siswiyanto Raharjo; Riska Wirawan; Agung Yudhistira Nugroho
Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1: November 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/joongki.v4i1.6535

Abstract

Progam sosialisasi 4 pilar kebangsaan menjadi prioritas dalam rangka meningkatkan partisipasi politik masyarakat. Salah satunya adalah kepada perangkat desa, mengingat perangkat desa berinteraksi langsung kepada masyarakat desa setiap hari. Beragam dinamika terjadi ditengah masyarakat. Perlu pemahaman Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia dan Bhineka Tunggal Ika. Perangkat desa menggunakan instrumen 4 pilar kebangsaan untuk mejalankan tugas pembinaan kerukunan masyarakat desa.