cover
Contact Name
Erwin Eka Saputra
Contact Email
jurnalsultraelementaryschool@gmail.com
Phone
+6285399089409
Journal Mail Official
jurnalsultraelementaryschool@gmail.com
Editorial Address
Jl. Kapt. Piere Tendean No.109, Baruga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93563
Location
Kota kendari,
Sulawesi tenggara
INDONESIA
JSES
ISSN : -     EISSN : 2716036X     DOI : 10.54297
JSES: Jurnal Sultra Elementary School with e-ISSN: 2716-036X is an open access journal published by the Elementary School Teacher Education Study Program dedicated to publishing educational research results based on scientific research and literature studies in the field of educational science that focuses on curriculum, teaching methodology, learning activities, teaching media, learning approaches, learning outcomes, character education, and evaluation in elementary education. This is part of the spirit of disseminating knowledge produced from research and thinking for the wider community. In addition, it is also a source of reference for professionals, academics, researchers, and scholars in the field of education in general and Elementary Education in particular. Jurnal Sultra Elementary School (JSES) accepts scientific articles with a research scope on: 1. Curriculum Development 2. Teaching Methods 3. Learning Activities 4. Teaching Media 5. Learning Approaches 6. Learning Achievements 7. Character Education 8. Evaluation of Elementary Education
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Volume 1 Nomor 2 2020" : 5 Documents clear
MENINGKATKAN PELUANG ”BISNIS DIGITAL KEWIRAUSAHAAN” DI ERA NEW NORMAL Agnes Nogo Temu; Yuni Permata Sari
Jurnal Sultra Elementary School Volume 1 Nomor 2 2020
Publisher : Universitas Sulawesi Tenggara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54297/jses.v1i2.21

Abstract

Perkembangan bisnis online saat ini berkembang pesat. Hal ini terlihat dari banyaknya orang yang memulai bisnis online, mulai dari jual beli online hingga menjual konten. Perkembangan ini tidak lepas dari pengaruh teknologi digital. Pesatnya perkembangan teknologi ini, membuat cara berpikir masyarakat berbeda-beda dalam menyikapi hal-hal yang terjadi dalam kehidupan. Merespon pada wabah virus corona yang saat ini sedang mewabah di seluruh duniayang telah menjadi perhatian banyak orang untuk mempertahankan hidupnya dengan berbagai cara. Salah satu cara yang menjadi isu di tengah masyarakat dan sangat membantu masyarakat dalam menjaga perekonomian keluarga adalah dengan berbisnis online. Menanggapi himbauan untuk tetap di rumah, bisnis online tidak hanya memberikan keuntungan bagi distributor, tetapi juga bagi konsumen. Berkurangnya kesempatan kerja dan terbatasnya ruang gerak membuat banyak orang menjadi lebih kreatif dan inovatif, serta dapat menggunakan waktu secara efektif dan efisien. Realitas ini menantang semua pihak, baik sipil maupun non-sipil untuk berkontribusi dalam berkolaborasi dengan dunia digital, salah satunya adalah pertukaran layanan bisnis melalui media online. Ada keinginan masyarakat yang cepat untuk terjun ke dunia bisnis karena kebutuhan ekonomi yang mendesak, membuat mereka melakukan apa saja yang mereka inginkan. Dari sisi pemerintah, saat ini mulai dibahas dan dipertimbangkan pajak bisnis online, untuk itu masyarakat dan pemerintah diharapkan dapat bersinergi untuk mencapai visi dan misi yang sama.Kata Kunci : Bisnis Digital, Ekonomi, Kewirausahaan 
KEMAMPUAN MENGUCAPKAN KOSA KATA UMUM PADA ANAK USIA DINI Jafarudin J; Chairan Zibar Parisu; Waode Eti Hardiyanti
Jurnal Sultra Elementary School Volume 1 Nomor 2 2020
Publisher : Universitas Sulawesi Tenggara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54297/jses.v1i2.22

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis kemampuan mengucapkan kosakata umum pada anak usia dini di TK Putri Ananda. Jenis penelitian yaitu deskripsi kuantitatif. Subjek penelitian ini yaitu murid TK Putri Ananda yang berjumlah 34 anak yang terdiri atas 18 laki-laki dan 16 perempuan. Instrumen penelitian yaitu berbentuk observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data deskripsi kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian tentang kemampuan mengucapkan kosakata umum pada anak usia dini di TK Putri Ananda dapat disimpulkan bahwa kemampuan mengucapkan kosakata umum pada anak perempuan lebih tinggi dibandingkan kemampuan mengucapkan kosakata umum pada anak laki-laki. Kemampuan mengucapkan kosakata umum pada anak usia dini di TK Putri Ananda terdapat 2 orang anak yang belum dapat mengucapkan kosakata umum secara sempurna.Kata Kunci: kemampuan, kosakata, usia, dini 
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI GAYA DAN MAGNET MELALUI METODE EKSPERIMEN SISWA KELAS VI C SDN 6 KENDARI Uddin Uddin
Jurnal Sultra Elementary School Volume 1 Nomor 2 2020
Publisher : Universitas Sulawesi Tenggara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54297/jses.v1i2.23

Abstract

The aim of this research is to improve learning outcomes of Natural Sciences on magnetic force material through the experimental method of grade VI.C students. State Elementary School 6 Kendari. This type of research is Classroom Action Research (CAR), a distinctive characteristic of Classroom Action Research (CAR) is the existence of certain actions or actions that aim to improve the learning process in the classroom. The subjects in this study were all students of grade VIC. Kendari 6 Public Elementary School, which consists of 26 students consisting of 11 boys and 15 girls. Types of data: quantitative data obtained from learning outcomes tests and qualitative data obtained through observation sheets. The method of data collection is the data of the situation of the implementation of learning with the experimental method taken using an observation sheet. Data about students' learning outcomes in Natural Sciences is taken using the learning outcomes test tes.Keyword : Activities, Learning Outcomes, Experiments MethodTujuan yang dicapai dalam penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam pada materi  gaya magnet melalui metode eksperimen siswa  kelas VI.C. Sekolah Dasar  Negeri 6 Kendari. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK), karakteristik khas dari Penelitian Tindakan Kelas (PTK) adalah adanya tindakan atau aksi tertentu yang bertujuan untuk memperbaiki proses pembelajaran di kelas. Subjek dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas VI.C. Sekolah Dasar Negeri 6 Kendari yang berjumlah 26  orang yang terdiri dari 11 orang laki-laki dan 15  orang perempuan. Jenis data: data kuantitatif yang diperoleh dari tes hasil belajar dan data   kualitatif yang diperoleh melalui lembar observasi. Cara pengumpulan data adalah data situasi pelaksanaan pembelajaran dengan metode eksperimen   diambil dengan menggunakan lembar observasi. Data tentang hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam siswa diambil dengan menggunakan tes hasil belajar.Kata Kunci : Aktivitas, Hasil Belajar, Metode Eksperimen
PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI TERHADAP PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK SD NEGERI 10 TIKEP La Ubi
Jurnal Sultra Elementary School Volume 1 Nomor 2 2020
Publisher : Universitas Sulawesi Tenggara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54297/jses.v1i2.24

Abstract

The effect of Socio-Economic Status on Student Achievement in Elementary School 10 Tikep. The purpose of this study was to analyze the effect of socioeconomic status on student achievement at Elementary School 10 Tikep. The sample in this study was 238 students. This study used a survey method. Socio-economic status data was obtained by using a questionnaire (questionnaire). Learning achievement data uses mid-semester test scores and end-semester test scores. The results of the inferential analysis concluded that the value of sig. = 0.000 = 0.05, meaning that socioeconomic status has a positive effect on student learning achievement at Elementary School 10 Tikep.Keyword : Socio-Economic Status, learning achievementPengaruh Status Sosial Ekonomi Terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik SD Negeri 10 Tikep. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh status sosial ekonomi terhadap prestasi belajar peserta didik di SDN 10 Tikep. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 238 peserta didik Penelitian ini menggunakan metode survei. Data status sosial ekonomi diperoleh dengan menggunakan angket (kuesioner). Data prestasi belajar menggunakan nilai hasil ujian tengah semester dan nilai hasil ujian akhir semester. Hasil analisis inferensial memberikan kesimpulan bahwa Nilai sig. = 0,000 a = 0,05, artinya status sosial ekonomi berpengaruh positif terhadap prestasi belajar peserta didik di SDN 10 TikepKata Kunci : Status Sosial Ekonomi, Prestasi Belajar
HAMBATAN SISTEM GURU KELAS DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI MENGAJAR DI SEKOLAH DASAR Itsnain Al-Fajrin; La Sisi; Sasmin Sasmin
Jurnal Sultra Elementary School Volume 1 Nomor 2 2020
Publisher : Universitas Sulawesi Tenggara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54297/jses.v1i2.25

Abstract

Abstract: Barriers to the Class Teacher System in Improving Teaching Competence in Elementary Schools. The purpose of this study was to explore and find out the barriers to the classroom teacher system in improving the teaching competence of teachers at Public Elementary School Tinete I. This type of research is descriptive qualitative. The subjects of this research are 6 teachers and 1 principal at Public Elementary School Tinete I. Research instrument is in the form of interviews and documentation. Qualitative description data analysis techniques. Based on the results of research on the barriers to the classroom teacher system in improving teacher teaching competence at Public Elementary School Tinete I that there is a discrepancy between the professional competence of the teacher and several subject areas and fields of study being taught.Keyword : Resistance, Teacher, Class, Competence, Teach

Page 1 of 1 | Total Record : 5