cover
Contact Name
Nining Istighosah
Contact Email
jqwhstrada@gmail.com
Phone
+6281231352032
Journal Mail Official
jqwhstrada@gmail.com
Editorial Address
Jalan Manila No.37 Sumberece Kota Kediri, Jawa Timur, Indonesia
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Journal for Quality in Women's Health
ISSN : 26156644     EISSN : 26156660     DOI : https://doi.org/10.30994/jqwh.v8i1
Core Subject : Health,
Journal for Quality in Women’s Health is journal published by Midwefery Education Program of Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia. This journal contains the science of pregnancy, childbirth, and breastfeeding, periods of interval and regulation of fertility, climacterium and menopause, newborn and toddlers, human reproductive functions as well as providing support to women, families and communities.
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health" : 10 Documents clear
Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Keberhasilan Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi Usia 7-12 Bulan di Desa Payaman Husnul Muthoharoh; Eka Sarofah Ningsih
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ASI eksklusif adalah pemberian ASI saja selama 6 bulan pertama kehidupan bayi tanpa diberikan makanan atau minuman tambahan lainnya. Perilaku ibu dapat dipengaruhi oleh faktor pendorong, salah satunya adalah dukungan yang diberikan oleh keluarga, suami dan orang tua adalah orang terdekat yang dapat mempengaruhi informan untuk tetap menyusui secara eksklusif atau malah memberikan makanan atau minuman tambahan kepada bayi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara dukungan keluarga dengan pemberian ASI eksklusif di Desa Payaman. Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan rancangan penelitian cross sectional dan pengambilan sampel dengan cara total sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 43 orang ibu yang mempunyai bayi berumur 7-12 bulan di Desa Payaman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara dukungan keluarga dengan keberhasilan pemberian ASI eksklusif pada bayi usia 7-12 bulan di desa Payaman.
Pengaruh Peran Penolong Persalinan terhadap Pelaksanaan Inisiasi Menyusu Dini di Kabupaten Kediri Dian Kumalasari; Candra Dewinataningtyas; Erna Rahmawati
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

IMD sebagai tindakan penyelamatan untuk menurunkan angka kematian, kesehatan bayi dan perkembangan bayi serta pertumbuhan di masa depan. Salah satu faktor yang mempengaruhi keberhasilan IMD adalah peran penolong persalinan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi IMD di Kediri. Jenis penelitian ini adalah observasional analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional di Kabupaten Kediri. Subyek penelitian adalah ibu pasca melahirkan sebanyak 80. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan analisis data menggunakan uji Chi square. Hasil uji statistik diperoleh variabel peran penolong persalinan mempengaruhi pelaksanaan IMD(p=0.004; OR=4.069) . Peran penolong persalinan merupakan faktor yang berpengaruh terhadap pelaksanaan IMD. Peran penolong persalinan yang besar dapat meningkatkan pelaksanaan IMD.
Faktor yang Berpengaruh terhadap Penyembuhan Luka Perineum pada Ibu Postpartum Apri Sulistianingsih; Yossy Wijayanti
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Most of women who has vaginal delivery is risky of perineum laceration even from spontaneous tears or episiotomy. Perineum laceration can effect of many complication that cause morbidity and mortality. This study to analyze the analysis of Factors Affecting The Healing Of Perineal Wounds in Post Partum Mother. The design was used observational analytic with cross sectional approach. The population of this study was postpartum mothers with second degree perineal laceration. There were 120 participant selected in this study. This study was located in Primary health care area in Pringsewu Lampung Indonesia. Statistic analysis used chi square and multiple logistic regression. The findings indicate that factors affecting of perineal wound healing significant are education, food abstinence, Types of suture, Knowledge of perineum care, Perineum Care, Drug rececption and Types of Laceration. The most dominant factor is food abstinent.
Pengaruh Senam Hamil terhadap Kualitas Tidur Ibu Hamil Trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Ratu Agung Kota Bengkulu Tria Nopi Herdiani; Arta Uli Simatupang
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sleep disturbances are experienced in pregnant women, especially in the third trimester of pregnancy. Sleep difficulties in pregnant women can be a reduction in sleep duration of pregnant women. Efforts to overcome these sleep difficulties include sports, namely pregnancy exercise. One of the benefits of pregnancy exercise regularly and measurably is to improve the quality of sleep and master breathing techniques and can set yourself up to calm. The purpose of this study was to study the effect of pregnancy exercise on the quality of sleep in pregnant women in the third trimester in the work area of ​​Ratu Agung Health Center in Bengkulu City in 2018.
Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Balita dengan Perilaku Keluarga Sadar Gizi (KADARZI) Devy Lestari Nurul Aulia; Arum Dwi Anjani
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kadarzi Is a movement related to the family and Nutrition Health Program, which is part of the family nutrition Improvement Effort. Kadarzi, in other words, means family attitude and behavior can independently realize the best nutritional condition reflected inthe consumtion of diverse foodsnand quality balanced nutrition. The purpose of the study was tofind out whether there was a relationship between knowledge and attitudes of maothers of toddler under five with behaviors of Nutritional – concious Family (Kadarzi). The research design used in this study was the analytical survey method using the cross sectional approach. The population in this study were all mothers whi had toodlers age 1 – 5 years with total sample of 86 respondents, using purposive sampling technique.
Persepsi Mahasiswa D3 Kebidanan IIK Bhakti Wiyata Kediri dalam Menulis Laporan Tugas Akhir (LTA) dengan Pendekatan Continuity Of Care (COC) Ellatyas Rahmawati Tejo Putri; Elin Soya Nita
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Berbagai upaya dilakukan untuk mengatasi permasalahan ibu dan bayi salah satunya yaitu dengan meningkatkan mutu pendidikan calon bidan melalui wadah Asosiasi Pendidikan Kebidanan Indonesia (AIPKIND). Salah satu upaya pengembangan pendidikan kebidanan yang dilakukan oleh Prodi D3 Kebidanan IIK Bhakti Wiyata Kediri ialah dengan menyusun laporan tugas akhir (LTA) bagi mahasiswa kebidanan tingkat akhir dengan pendekatan continuity of care. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswi D3 Kebidanan IIK Bhakti Wiyata Kediri Semester V. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling sehingga didapatkan sejumlah 13 orang mahasiswi kebidanan sebagai sampel dalam penelitian ini.
Persepsi Remaja tentang Pernikahan Usia Anak Pintam Ayu Yastirin
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Child is someone who is <18 years old. Every child has the right to get protection against sexual and violent crime. In 2017 in Indonesia the population aged 0-17 years was 79,625 with a ratio of more men (40,452) than women (39,173 people). Of these, not all children in Indonesia have obtained their rights properly. Indonesia still has a big task in solving child problems. Various problems that are still faced by Indonesian children include child age marriage, child health and children's education. According to 2013 UNICEF data in KPPA (2018) there are 457,6 thousand women aged 20-24 in Indonesia who are married at the age of <15 years.
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kejadian Menopause Dini di Desa Kalirejo Kecamatan Kalipare Kabupaten Malang Nita Dwi Astikasari; Nasifah Tuszahroh
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Some women menopause at less than 40 years age, called early menopause. One of the factors affect is age of menarche, parity and contraception. The purpose of this study to determine the factors influence incidence early menopause in Kalirejo Village, Kalipare District, Malang Regency. The research design used is correlation analysis with cross sectional approach. Sampling using simple random sampling with number respondents 195 women. Data collection using questionnaire sheets. The analysis technique used is logistic regression with the help SPSS for Windows 20. The results obtained by the value ρ-value for menarche age factor 0.002 <0.05, maternal parity factors 0.043 <0.05, contraception factors 0.021 <0, 05, then Ha is accepted, tendency there is influence age of menarche, maternal parity, contraception with incidence early menopause in Kalirejo Village, Kalipare District, Malang Regency.
Hubungan Motivasi Suami dan Tenaga Kesehatan dengan Kunjungan Ante Natal Care (ANC) pada Ibu Hamil di BPM Ny. H. Pakisaji Kabupaten Malang Anggrawati Wulandari; Miftakhur Rohmah
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pregnancy and childbirth complications as the highest cause of maternal death can be prevented by regular antenatal care (ANC) antenatal care. In addition to husband's support, the support of health workers also plays a role in antenatal care visits. The purpose of the study was to determine the relationship between the motivation of husband and health workers with the visit of ante natal care (ANC) to pregnant women in BPM Ny H Pakisaji Malang Regency. The research design used a correlation with a cross sectional approach. The population is all pregnant women of TM III who conduct antenatal care at BPM Ny H Pakisaji, Malang Regency, totaling 26 respondents. The sampling technique uses purposive sampling so that the sample is 26 mothers. Data analysis using logistic regression. The motivation of husbands in pregnant women is almost half, namely 10 respondents (38.5%) with sufficient husband's motivation.
Pengaruh Pijat Oksitosin dan Pijat Payudara terhadap Produksi ASI Ibu Postpartum di RB Citra Lestari Kecamatan Bojonggede Kota Bogor Tahun 2018 Triana Indrayani; Anggita PH
Journal for Quality in Women's Health Vol. 2 No. 1 (2019): Journal for Quality in Women's Health
Publisher : Universitas STRADA Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar Belakang: Bayi yang diberi susu selain ASI, mempunyai risiko 17 kali lebih mengalami diare dan tiga sampai empat kali lebih besar kemungkinan terkena ISPA dibandingkan dengan bayi yang mendapatkan ASI. Banyak permasalahan yang ditemukan pada ibu menyusui antara lain: ibu merasa bahwa ASInya tidak cukup dan ASI tidak keluar. Berdasarkan studi pendahulun yang telah dilakukan dengan teknik wawancara dan observasi pada 5 orang ibu postpartum spontan di ruang nifas. Dengan hasil bahwa 3 ibu nifas primipara mengatakan bayi telah berhasil dilakuakan IMD akan tetapi setelah 2 jam postpartum ASI tidak kelua. Sedangkan 2 ibu multipara yang mengatakan telah mengalami pengeluaran ASI saat usia kehamilan 37 minggu. Masalah pengeluaran ASI tidak lancar terjadi pada ibu primipara hari pertama dan kedua.

Page 1 of 1 | Total Record : 10