cover
Contact Name
Diandra
Contact Email
athapublishingglobalindo@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
jurnaljimi@gmail.com
Editorial Address
Jl. Alamanda Estate Jl. Cluster Jasmine No.215, Kembangan, Sumberrejo, Kec. Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah 56172
Location
Kab. magelang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
ISSN : -     EISSN : 31107095     DOI : 10.64845/jimi.v1i1
Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia (JIMI) adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh PT Atha Publishing Globalindo sebagai wadah publikasi karya ilmiah multidisiplin bagi akademisi, peneliti, praktisi, dan mahasiswa. Jurnal ini memfasilitasi penyebaran hasil penelitian, kajian konseptual, dan pemikiran kritis yang mencakup berbagai bidang ilmu pengetahuan, baik ilmu sosial, humaniora, sains, teknologi, kesehatan, pendidikan, ekonomi, maupun bidang multidisiplin lainnya.
Arjuna Subject : Umum -
Articles 11 Documents
Dampak Kebijakan Moneter Syariah Terhadap Stabilitas Ekonomi dan Keuangan di Indonesia Muhammad Adli Dzil Ikram
Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia Vol. 2 No. 1 (2026): on Progress
Publisher : Atha Publishing Globalindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64845/jimi.v2i1.123

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak kebijakan moneter syariah terhadap stabilitas ekonomi dan keuangan di Indonesia. Kebijakan moneter syariah, yang didasarkan pada prinsip-prinsip syariah seperti larangan riba, pembiayaan berbasis bagi hasil, dan pengawasan terhadap instrumen keuangan syariah, diyakini memiliki peran strategis dalam menjaga keseimbangan ekonomi dan stabilitas sektor keuangan. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi literatur dan analisis data sekunder dari laporan Bank Indonesia, Otoritas Jasa Keuangan, serta data makroekonomi nasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan kebijakan moneter syariah dapat meningkatkan stabilitas ekonomi melalui pengendalian inflasi, stabilitas nilai tukar, dan peningkatan likuiditas sektor keuangan syariah. Selain itu, kebijakan ini mendorong inklusi keuangan dan kepercayaan masyarakat terhadap sistem keuangan syariah, sehingga memperkuat ketahanan ekonomi nasional. Penelitian ini memberikan implikasi bahwa penguatan regulasi dan implementasi kebijakan moneter syariah yang konsisten menjadi kunci untuk mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan dan stabilitas keuangan di Indonesia.

Page 2 of 2 | Total Record : 11