cover
Contact Name
Eko Sumartono
Contact Email
ekosumartono@relawanjurnal.id
Phone
+6281368950164
Journal Mail Official
jmi.filkom@unived.ac.id
Editorial Address
Jl. Meranti Raya No. 32 Sawah Lebar Kecamatan Ratu Agung Kota Bengkulu Kode Pos : 38228
Location
Kota bengkulu,
Bengkulu
INDONESIA
Jurnal Media Infotama
ISSN : 18582680     EISSN : 27234673     DOI : https://doi.org/10.37676/jmi.v15i2.866
Core Subject : Science,
Jurnal Media Infotama Fakultas Ilmu Komputer Universitas Dehasen Bengkulu memiliki ISSN: 1858-2680 dan e-ISSN : 2723-4673 merupakan jurnal ilmiah yang menerbitkan artikel ilmiah yang berhubungan dengan ilmu komputer dan ilmu yang berhubungan dengan komputer. Adapun topik artikel meliputi : Sistem Informasi, Teknologi Informasi, Pengolahan Citra, Robotika, Analisa Perangkat Keras dan Perangkat Lunak, Jaringan Komputer Data Mining, Clustering, Media Pembelajaran Berbasis Komputer, dan lain-lain. Jurnal Media infotama terbit dua kali dalam satu tahun, yaitu pada Bulan Februari dan September.
Articles 50 Documents
Search results for , issue "Vol 21 No 1 (2025): April 2025" : 50 Documents clear
Implementasi Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Hemoroid (WASIR) dengan Metode Dempster-Shafer Lamsinar, Andref
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6651

Abstract

Hemorrhoids are a condition characterized by the inflammation and dilation of the venous blood vessels around the anus, originating from the hemorrhoidal plexus. This condition is usually experienced by elderly individuals aged 35-45 years. However, due to changing lifestyle patterns, many younger individuals are also affected. Several factors contribute to the development of hemorrhoids, such as prolonged motorcycle or bicycle riding, unhealthy eating habits, insufficient water intake, and lack of exercise. Diagnosing hemorrhoids is often challenging due to the social stigma that makes patients reluctant to consult a doctor. Therefore, an artificial intelligence system is needed to assist in diagnosing hemorrhoid disease, drawing from the expertise of medical and health professionals to facilitate the diagnosis process. One area of artificial intelligence is expert systems, which combine the reasoning abilities of an expert and adopt expert knowledge into a computer system designed to represent the problem-solving capabilities of a human expert. By implementing the Dempster-Shafer method in this expert system, the goal is to diagnose hemorrhoid disease based on the symptoms experienced by patients through a web-based platform. The implementation of this expert system is expected to reduce the workload of medical personnel and improve the quality of life for patients by providing quick and accurate diagnoses.
Studi Kasus Meg Cross Exchanger Terhadap Suhu Lean Meg yang Melebihi Desain di PT Titis Sampurna Kurniawan, Belly; Dewi, Erwana; Anerasari, Anerasari
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6676

Abstract

MEG Cross Exchanger adalah suatu alat sebagai tempat terjadinya pertukaran panas antara dua fluida yang berbeda temperaturnya, dimana satu fluida memberikan panas dan satu fluida lainya menerima panas. Mono Ethylene Glycol (MEG) merupakan salah satu bahan chemical yang biasa digunakan untuk mencegah terjadinya hidrat dalam proses produksi Liquified Petroleum Gas (LPG). Alat yang digunakan untuk menginjeksikan MEG ke aliran gas tersebut berupa pompa, yang mana pompa tersebut mempunyai daya tahan terhadap panas fluida yang dialirkan, apabila panas fluida yang dialirkan melebihi kemampuan pompa, biasanya akan menyebabkan pompa rusak (terjadinya kebocoran pompa). Studi kasus ini dilakukan di PT Titis Sampurna yang bertujuan untuk mengevaluasi kinerja heat Exchanger tersebut, dan mendapatkan suhu optimum lean MEG yang menuju ke suction pompa MEG dengan cara dilakukan optimasi suhu masuk rich MEG dan pembersihan. Metode yang digunakan untuk mengevaluasi kinerja MEG cross exchanger adalah metode perhitungan buku Kern dan Carl Yaws dengan cara menghitung fouling factor. Nilai fouling factor (Rd) yang didapatkan sebelum dilakukan optimasi dan pembersihan yaitu 0,8324 ft2.hr.F/Btu dengan suhu lean MEG 173,8oF. Kemudian setelah dilakukan optimasi suhu masuk rich MEG dapat menurunkan suhu lean MEG ke 167oF dengan nilai fouling factor 0,7746 ft2.hr.F/Btu . Hal tersebut menandakan bahwa MEG cross exchanger dalam keadaan kotor karena nilai Rd sebelum dilakukan pembersihan jauh lebih besar dibandingkan dari nilai desain yaitu 0,0043 ft2.hr.F/Btu. Kemudian setelah dilakukan dua kali pembersihan di bagian tube dan shell didapatkan nilai Rd sebesar di 0,0032 ft2.hr.F/Btu dengan suhu lean MEG 142oF. Hal ini menandakan bahwa dengan dilakukanya pembersihan dapat menjadikan kinerja MEG Cross Exchanger Lebih baik, sehingga perpindahan panas lebih maksimal dan membuat suhu lean MEG yang menuju ke suction pompa sudah sesuai dengan spesifikasi pompa MEG Kata kunci : MEG Cross Exchanger, Mono Ethylene Glycol, pertukaran panas, fouling factor, pembersihan, optimasi suhu.
Systematic Literature Review: SQL Injection Detection Vulnerability Using Machine Learning Rahayu, Agnes; Yulyanti, Eva; Ghalib, Muhammad
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6702

Abstract

SQL Injection (SQLI) adalah serangan keamanan pada database yang mengeksploitasi celah atau kerentanan pada input pengguna yang tidak dipantau dengan benar dalam aplikasi web dan merupakan aspek penting dalam keamanan sistem informasi. Penelitian dan pengembangan terus dilakukan menggunakan metode yang lebih efektif untuk mendeteksi dan mencegah SQLI, termasuk penggunaan algoritma Machine Learning seperti Random Forest, Naïve Bayes, Support Vector Machine, Neutral Network, Knearest, Decision Tree dan lainnya. Fokus penelitian ini adalah melakukan perbandingan terhadap hasil kinerja dari masing-masing algoritma. Penelitian ini membandingkan kinerja setiap algoritma dalam mendeteksi kerentanan SQLI terhadap serangkaian metrik terkait. Hasil analisis berdasarkan studi literatur menunjukan bahwa Random Forest dan Support Vector Machine (SVM) memiliki nilai kinerja yang unggul.
Deblurring Photos with Lucy-Richardson and Wiener Filter Algorithm in RGBA Color Rustam, Michiavelly; Brotokuncoro, Agung; Utomo, Wiranto Herry; Fahmi, Hasanul
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6709

Abstract

Photographers and social media influencers encounter challenges with hand tremors during photo capture, leading to unintended blurriness in their posts, reducing visual impact and audience engagement. To mitigate this problem, the authors aim to effectively reduce the blurring caused by instability in handling, producing sharper and noise-free photos. The methodology involves implementing the Lucy-Richardson and Wiener Filter algorithms into a Python-based web application optimized for RGBA photo processing. Data requirements include sample photos affected by hand tremors to validate the efficacy of the solution. The outcome successfully eliminates blur in captured photos affected by hand tremors in RGBA color format.
Pengembangan Website Responsive Company Profile Klinik Fidelity Dental Bali Artha, I Komang Krisnu; Wijaya, I Nyoman Yudi Anggara; Putra, A. A. Gede Adi Mega
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6710

Abstract

Pertumbuhan pariwisata yang pesat di Bali diikuti dengan perkembangan digital yang terus berkembang khususnya melalui website company profile menjadi penting bagi para pelaku usaha yang memiliki target pasar wisatawan asing yang sedang berkunjung ke Bali untuk memperluas jangkauan pasar dan meningkatkan visibilitasnya. Dalam konteks ini klinik Fidelity Dental Bali ingin memperkenalkan perusahaanya kepada wisatawan asing yang ada di Bali. Namun, hingga saat ini, klinik tersebut belum memiliki website company profile yang responsive dan informatif. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengembangkan sebuah website company profile yang responsive untuk klinik Fidelity Dental Bali. Penelitian ini mengidentifikasi tujuan pengembangan website, manfaat yang dapat diperoleh oleh perusahaan dan pasien, serta gambaran kegiatan yang dilakukan dalam proses pengembangan. Tahap pengembangan website meliputi tahap pengumpulan data, perencanaan, pemilihan tema dan plugin, pembuatan website, pelatihan kepada staf terkait, dan pemeliharaan. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif bagi klinik Fidelity Dental Bali dalam meningkatkan brand awareness, menjangkau pasar yang lebih luas, serta menyediakan informasi yang mudah diakses bagi calon pasien.
Review of Sustainable Procurement Systems and Applications in Various Case Studies Mulyasari, Indah; Darwin, Darwin
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6714

Abstract

The objective of this research is to explore the determining factors of the sustainable procurement adoption of the public procurement. This strategy could promote facilitate novel knowledge how various elements influence sustainable procurement. This research adopts a systematic literature review strategy to synthesise current bibliographies on sustainable procurement. Findings from synthesis of 33 relevant articles are determinant, role, indicator, conceptual and impact of the sustainable procurement. This research suggests comprising sustainable aspect as a critical element to consider in procurement process beside economic and social aspect. This research contributes to the public procurement literature and the literature on determinants of sustainable procurement
Analisis Penjadwalan Perawatan untuk Penentuan Rute Mobil Pancar di Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Cirebon dengan Saving Matrix Prasetyo, Tri Budi; Susanto, Budi; Anwar, Saepul
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6738

Abstract

Penelitian ini menganalisis penjadwalan dan penentuan rute mobil pancar di Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Cirebon menggunakan metode Saving Matrix. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa rute pemeliharaan sebelumnya untuk mobil pancar memerlukan waktu 10 hari dengan total waktu 4200 menit (70 jam), rata-rata 7 jam per hari atau satu pos sektor jaga per hari. Setelah menerapkan pendekatan perhitungan Saving Matrix, pemeliharaan untuk 1 hingga 4 mobil pancar dapat diselesaikan dalam satu hari. Dengan demikian, pemeliharaan 16 mobil pancar dapat diselesaikan dalam waktu 4 hari, dengan total waktu 1351 menit (22 jam dan 51 menit) dari 5 hari kerja yang tersedia (2100 menit atau 35 jam, dengan 7 jam per hari). Simulasi menggunakan Software Logware menghasilkan total waktu 5 hari dan 1514 menit (25 jam dan 23 menit). Dibandingkan hasil rute perhitungan Saving Matrix dengan Simulasi Router Software Logware, rute dengan perhitungan Saving Matrix terbukti paling efektif. Nilai produktivitas tenaga kerja eksisting adalah 787,5. Menggunakan perhitungan Saving Matrix, nilai produktivitas tenaga kerja adalah 262,5, dan dengan Simulasi Router Software Logware, nilai produktivitas adalah 393,8. Nilai efektivitas tenaga kerja eksisting adalah 50%. Nilai efektivitas menggunakan perhitungan Saving Matrix meningkat menjadi 155%, sementara Simulasi Router Software Logware menunjukkan nilai efektivitas sebesar 138,7%. Berdasarkan nilai produktivitas dan efektivitas, metode Saving Matrix adalah yang paling produktif dan efektif untuk manajemen tenaga kerja.
Optimization of Vehicle Routing Using Genetic Algorithm in Package Delivery Distribution: (Case Study at PT XYZ Samarinda Region) Everest, Def Afuww Wildan; W, Rachmawati
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6787

Abstract

In recent years, companies in Indonesia and around the world have focused on logistics costs to achieve efficiency in the supply chain. This research focuses on vehicle route optimization in the package distribution process at PT XYZ in the Samarinda region, taking into account service time, demand, and vehicle capacity. The problem addressed is the delay in land transportation that causes inefficiency in package distribution, which is solved using a genetic algorithm to generate the minimum travel distance and the shortest route, in order to minimize sustainable package distribution costs. The research results show optimization of the number of fleets and routes, as well as a significant reduction in total travel distance and total distribution costs. Keyword: Supply Chain, Logistics, Vehicles, Transportation, Optimization, Linear Programming, Genetic Algorithm, Hyrbid, Supply Chain, Shortest Route, Vehicle Routing Problem.
Aplikasi Absensi Karyawan Hotel Seven One Kota Di Kabupaten Bengkulu Selatan Dengan Menggunakan Kode QR Berbasis Web Akram, Adif Adif; Pahrizal, Pahrizal; Maharlim, Maharlim; Juhardi, Ujang
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.6854

Abstract

Abstact-The attendance system is a form of employee attendance data collection which is part of the reporting of an institution that contains data. Currently, at the Seven One Hotel Kota attendance data collection is still manual and stored in the document paper archive so that it is considered less effective, with the development of information technology today. This research aims to design and create an Employee Attendance Application Using a Web-based QR Code. The development model uses a waterfall model and focuses on the implementation of attendance using QR Codes. With this Employee Attendance application, it is hoped that it can further assist the Seven One Kota Hotel in managing attendance data. Keyword: Attendance, Web-Based, QR Code, Automatic Attendance System. Intisari— Sistem absensi adalah suatu bentuk pendataan presensi atau kehadiran karyawan yang merupakan bagian pelaporan dari suatu institusi yang berisi data-data. Saat ini di Hotel Seven One Kota pendataan absensi masih manual dan di simpan di arsip kertas dokumen sehingga hal tersebut dirasa kurang efektif, dengan berkembang- nya teknologi informasi saat ini. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membuat Aplikasi Absensi Karyawan Dengan Menggunakan Kode QR berbasis Web. Model pengembangannya menggunakan model waterfall dan berfokus pada implementasi absensi menggunakan Kode QR. Dengan adanya aplikasi Absensi Karyawan ini, diharapkan dapat lebih membantu pihak Hotel Seven One Kota dalam mengelola data absensi. Kata Kunci: Absensi, Web-Based, QR Code, Automatic Attendance System.
Penjadwalan Zoom Meeting Berbasis Web Langi, Dewi Ratu
Jurnal Media Infotama Vol 21 No 1 (2025): April 2025
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jmi.v21i1.7066

Abstract

Pengelolaan suatu organisasi, termasuk Badan Pusat Statistik (BPS) Sulawesi Utara, sangat bergantung pada penjadwalan rapat. Untuk memperluas kemahiran dan kelayakan pemesanan rapat, kerangka kerja perencanaan pertemuan Agregat (Wawasan Administrasi Utama) online telah dibuat. Konflik jadwal, penundaan, dan kurangnya koordinasi antar peserta rapat hanyalah beberapa permasalahan yang tidak dapat diselesaikan dengan penjadwalan manual. Sistem ini dirancang untuk mengatasi permasalahan tersebut. Sistem berbasis web ini memanfaatkan teknologi pengembangan web dan database terkini, sehingga memungkinkan semua pengguna yang berwenang mengakses sistem dengan cepat dan mudah. Fitur utama sistem ini meliputi penjadwalan, pengelolaan, dan pemantauan waktu nyata, pemberitahuan peserta otomatis, dan transmisi kalender pribadi untuk menghindari konflik penjadwalan. Penerapan sistem ini mempunyai dampak yang signifikan terhadap efisiensi penjadwalan dan sejauh mana jadwal yang telah ditentukan dipatuhi. Dengan menyediakan data historis dan analisis kinerja, sistem ini juga membantu pengambilan keputusan yang lebih baik. Oleh karena itu, sistem penjadwalan pertemuan SUM berbasis web ini diharapkan dapat membantu kegiatan operasional BPS Sulut secara efektif.