cover
Contact Name
Jaluanto.SPT
Contact Email
jurnalsamac@gmail.com
Phone
+6285291572378
Journal Mail Official
jaluanto@untagsmg.ac.id
Editorial Address
Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UNTAG Semarang Jl. Pawiyatan Luhur-Bendan Dhuwur Semarang
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Serat Acitya
ISSN : 23022752     EISSN : 27220494     DOI : -
Jurnal ini dikembangkan dari mulai terbit tahun 2012. Jurnal Ilmiah ini mempublikasikan naskah hasil penelitian lapangan atau penelitian pustaka yang berkaitan dengan bidang ilmu manajemen dan akuntansi. Ruang lingkup publikasi antara lain: Akuntansi Manajemen Akuntansi Keperilakuan Akuntansi Keuangan dan Biaya Sistem Informasi Akuntansi Sistem Informasi Manajemen Sistem Pengendalian Manajemen Audit Manajemen Perpajakan Penganggaran Manajemen Sumber Daya Manusia, termasuk Perilaku Organisasi Manajemen Keuangan Manajemen Pemasaran Manajemen Informasi Manajemen Umum lainnya
Articles 237 Documents
Public Service Quality Of Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu/DPMPTSP, Semarang City Government Joko Riyanto; Danu Sumarno
Serat Acitya Vol 9, No 1 (2020): Kapabilitas Kegiatan untuk Kemaslahatan Bersama
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (475.017 KB) | DOI: 10.56444/sa.v9i1.1514

Abstract

Purpose of this study is to determine the effect of service quality on the satisfaction of the applicant with the institutional image as an intervening. The population used is the consumer of business owners and building requesting permits at the Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu/ DPMPTSP Pemerintah Kota Semarang, Jl. Pemuda No. 148, Semarang whose number is unknown. Sampling technique used purposive sampling. Samples taken 100 respondents. Primary and secondary data types. Methods of data collection questionnaire. The analysis technique used is multiple regression, with previously tested by instrument test and classical assumption test. The results showed that: Service quality effects on institutional image. Institutional image effects on applicant satisfaction. Service quality effects on applicant satisfactionTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan Publik terhadap kepuasan pemohon dengan citra institusi sebagai intervening. Populasi yang digunakan adalah  konsumen  pemilik usaha dan bangunan yang memohon perijinan pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu/ DPMPTSP Pemerintah Kota Semarang, Jl. Pemuda No. 148, Semarang yang jumlahnya tidak diketahui. Teknik pengambilan sampel yang digunakan purposive sampling. Sampel yang diambil 100 responden. Jenis datanya primer dan sekunder. Metode pengumpulan datanya kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi berganda, dengan sebelumnya diuji dengan uji instrumen dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa :  Kualitas pelayanan Publik berpengaruh terhadap citra institusi. Citra institusi berpengaruh terhadap kepuasan pemohon. Kualitas pelayanan Publik berpengaruh terhadap kepuasan pemohon
Marketing Performance of SMEs at Demak Regency Joko Riyanto; Wuryanto Wuryanto
Serat Acitya Vol 9, No 2 (2020): Kinerja Bersama Menuju Keadilan Sosial
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (820.032 KB) | DOI: 10.56444/sa.v9i2.1714

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh inovasi dan orientasi pasar terhadap kinerja pemasaran. Populasi dan sampel penelitian ini adalah pengusaha UMK bidang usaha makanan/makanan olahan/kuliner di Kabupaten Demak yang berjumlah 81 pengusaha yang tercatat di Dindagkop dan UMK Kabupaten Demak. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampel non acak dengan cara cara total sampling atau sampel jenuh atau sampel sensus. Jenis datanya primer dan sekunder. Metode pengumpulan datanya dengan wawancara dan studi pustaka dengan kuesioner sebagai alat bantu. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa :  Inovasi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja pemasaran. Orientasi pasar berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja pemasaran.Kata Kunci          :        Inovasi, Orientasi pasar, Kinerja PemasaranAbstractThis study aims to determine the effect of innovation and market orientation on marketing performance. The population and sample of this study were UMK entrepreneurs in the field of food / processed food / culinary business in Demak Regency, amounting to 81 entrepreneurs registered at Dindagkop and UMK in Demak Regency. The sampling technique used is non-random sampling by means of total sampling or saturated samples or census samples. Primary and secondary data types. The method of data collection is by interview and literature study with a questionnaire as a tool. The analysis technique used is multiple linear regression. The results showed that:  Innovation effects on marketing performance was positive not significantly.  Market orientation effects on marketing performance was positive not significantly.Keywords          :     Innovation, Market orientation, Marketing Performance
Transportasi Becak dalam Persepsi Masyarakat (Studi Kasus di Daerah Perumnas Tlogosari Semarang) Siti Aminah
Serat Acitya Vol 10, No 1 (2021): Keindahan dalam Keragaman Bisnis
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (505.673 KB) | DOI: 10.56444/sa.v10i1.2120

Abstract

Penelitian ini bertujuan,adalah “untuk mengetahui seberapa jauh pengaruh dan hubungan angkutan penumpang dokar dan becak dalam pengoperasiannya? dan mengetahui perbandingan antara angkutan penumpang dokar dengan angkutan penumpang becak dalam pengoperasian di Kota Semarang” Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel 50 penarik Dokar dan becak. Teknik analisis yang digunakan regresi linier Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Waktu Tempuh berpengaruh positif dan signifikan terhadap Jarak Tempuh Dokar, sebagaimana Waktu Tempuh berpengaruh positif dan signifikan terhadap Jarak Tempuh Becak. Bahwa Ongkos Penumpang berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Jarak Tempuh Dokar, hal ini berarti berbeda dengan Ongkos Penumpang berpengaruh positif dan signifikan terhadap Jarak Tempuh Becak. Bahwa Kecepatan Dokar Meter/jam berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Jarak Tempuh Dokar, hal ini berarti berbeda Kecepatan Becak Meter/jam berpengaruh positif dan signifikan terhadap Jarak Tempuh Becak. Jumlah Penumpang berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Jarak Tempuh Dokar Jarak Tempuh Dokar, hal ini berarti tidak berbeda Jumlah Penumpang berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Jarak Tempuh Becak.Kata kunci Transportasi, Dokar, Becak, Jarak tempuh, waktu, ongkos, penumpang.This study aims "to find out how far the influence and relationship between passenger transportation of dokar and becak in their operation? and knowing the comparison between carriage of gig passengers and pedicab passengers in operation in the city of Semarang. "The research method used a quantitative approach with a sample of 50 cart and rickshaw pullers. The analysis technique used is multiple linear regression. The results showed that the travel time had a positive and significant effect on the distance traveled for the Dokar, as the travel time had a positive and significant effect on the distance traveled for the pedicab. Whereas Passenger Fares have a positive and insignificant effect on Dokar Mileage, this means that different from Passenger Fares have a positive and significant effect on Becak Mileage. That the speed of the pedicab meter / hour has a positive and insignificant effect on the mileage of the pedicab, this means that the difference in the speed of the pedicab meter / hour has a positive and significant effect on the distance of the pedicab. Number of Passengers has a positive and insignificant effect on Dokar Mileage, Dokar Mileage, this means that it does not differ.Keywords: Transportation, Dokar, Becak, Mileage, time, fare, passenger.
Studi tentang Minat Beli Sepeda Motor Yamaha NMax Di Kota Semarang Galuh Juniarto; Hasanah Hasanah
Serat Acitya Vol 9, No 2 (2020): Kinerja Bersama Menuju Keadilan Sosial
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1098.907 KB) | DOI: 10.56444/sa.v9i2.1808

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pengetahuan produk dan persepsi kualitas terhadap niat beli produk sepeda motor Yamaha NMAX di Kota Semarang.Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang memiliki niat untuk membeli sepeda motor Yamaha NMAX di Kota Semarang. Ukuran jumlah sampel yang digunakan adalah 100 responden, dengan teknik sampling yang digunakan adalah quota sampling, cluster/area sampling dan accidental sampling. Sumber data penelitian adalah data primer, dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda.Hasil penelitian dilihat dari persamaan regresi linier berganda menunjukkan bahwa pengetahuan produk dan persepsi kualitas berpengaruh positif terhadap niat beli konsumen. Nilai koefisien determinasi sebesar 696, artinya bahwa pengetahuan produk dan persepsi kualitas dapat menjelaskan variasi variabel niat beli sebesar 69,6%. Hasil uji hipotesis dengan menggunakan uji statistik t menunjukkan bahwa pengetahuan produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli, dan persepsi kualitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli konsumen.Kata Kunci : Pengetahuan Produk, Persepsi Kualitas, dan Niat Beli.
Gejolak Harga Saham Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018 Setyobudi Setyobudi
Serat Acitya Vol 10, No 1 (2021): Keindahan dalam Keragaman Bisnis
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1141.546 KB) | DOI: 10.56444/sa.v10i1.2100

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari LDR,GCG,ROA, serta CAR terhadap Harrga Saham pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI tahun 2014-2018. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 45 perusahaan Perbankan yang terdaftar di BEI tahun 2014-2018, namun setelah dilakukan seleksi menggunakan purposive sampling pada populasi maka terdapat 24 perusahaan Perusahaan Perbankan yang terdaftar di BEI 2014-2018 yang dapat dijadikan sebagai sampel. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda.Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa LDR berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Harga Saham pada perusahaan Perbankan. GCG berpengaruh negative signifikan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perbankan. ROA berpengaruh positif signifikan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perbankan. CAR berpengaruh negative signifikan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perbankan.Kata Kunci : LDR,GCG,ROA,CAR, Harga Saham.
Analisis SWOT Strategi Revitalisasi Koperasi Pada KUD Pringgodani Kabupaten Demak Dwi Astutik; Hesti Ristanto; Hani Krisnawati
Serat Acitya Vol 9, No 2 (2020): Kinerja Bersama Menuju Keadilan Sosial
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (886.329 KB) | DOI: 10.56444/sa.v9i2.1715

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui kondisi existing internal dan eskternal serta menetapkan strategi revitalisasi yang tepat pada KUD Pringgodani Kabupaten Demak. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan sumber data primer dan sekunder. Teknik pengambilan data dengan wawancara mendalam dan documentary, pendekatan analisis dengan menggunakan SWOT. Hasil penelitian : Kondisi KUD Pringgodani dari faktor internal mempunyai kekuatan yang lebih tinggi dibandingkan kelemahan-kelemahan yang ada. Sama halnya dengan kondisi existing faktor eksternal, mempunyai peluang lebih tinggi dibandingkan dengan ancaman. Strategi revitalisasi yang dapat dilakukan oleh KUD Pringgodani dengan cara rapid growth, turn arround, conglomerate, dan aggresive maintenance. Rekomendasi : Melakukan diversifikasi sarana produksi pertanian khususnya pengadaan pupuk, dengan mencari produk substitusi atas produk yang sekarang langka atau memiliki supply yang sangat terbatas. Membentuk portofolio investasi, melikuidasi aset yang tidak/kurang produktif, yang selanjutnya untuk dialihkan ke investasi yang memiliki prospek baik, serta menjalin kemitraan dengan pihak lain khususnya lintas KUD. Kata Kunci : revitalisasi, strengths, weaknesses, opportunities, threats.AbstractThe purpose of this study is to determine the existing internal and external conditions and to determine the right revitalization strategy at Pringgodani KUD, Demak Regency. The research method used a qualitative approach with primary and secondary data sources. Data collection techniques with in-depth interviews and documentary, analysis approach using SWOT. Result: The condition of KUD Pringgodani based on internal factors has a higher strength than the existing weaknesses. As with the existing conditions, external factors have a higher chance than threats. The revitalization strategy that can be carried out by Pringgodani KUD is by means of rapid growth, turnaround, conglomerate, and aggressive maintenance. Recommendation: Diversify agricultural production facilities, especially the procurement of fertilizers, by looking for substitute products for products that are now scarce or have very limited supply. Forming investment portfolios, liquidating assets that are not / less productive, which are subsequently transferred to investments with good prospects, as well as forging partnerships with other parties, especially across KUDs.Keywords: revitalitation, strengths, weaknesses, opportunities, threats
Determinasi Kepemimpinan Pelayan Pada PT. Kreasi Indah Busana Semarang Sukardi Sukardi
Serat Acitya Vol 8, No 2 (2019): Akuntabilitas Kegiatan untuk Kemaslahatan Bersama
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (636.347 KB)

Abstract

This study aims to determine the effect of each servant leadership variable, career development, organizational commitment, capabilities, and teamwork on employee performance at PT. Kreasi Indah Busana Semarang. The population in this study all employees of PT. Kreasi Indah Busana Semarang, amounting to 461 people, while the sample size used was 82 respondents. The sampling technique is done by random sampling, especially using simple random sampling. Data collection techniques using questionnaires, and data analysis used is multiple linear regression analysis. Based on the results of the linear regression equation shows that servant leadership, career development, organizational commitment has a positive effect on employee performance. The coefficient of determination results obtained a value of 0.798, meaning that the servant leadership variable, career development, and organizational commitment can explain variations in employee performance variables of 79.8%. Hypothesis test results using the statistical test t obtained that servant leadership has a positive and significant effect on employee performance. Career development has a positive and significant effect on employee performance. Organizational commitment has a positive and significant effect on employee performance. Capabilities have a positive and significant effect on employee performance. Teamwork has a positive and significant effect on employee performance.Keywords: Servant Leadership, Career Development, Organizational Commitment, Capabilities, Teamwork and Employee Performance
Penguatan Kinerja Pengusaha UMKM Mebel di Jepara Karsiati Karsiati
Serat Acitya Vol 9, No 2 (2020): Kinerja Bersama Menuju Keadilan Sosial
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (819.549 KB) | DOI: 10.56444/sa.v9i2.1834

Abstract

Studi ini meneliti pengaruh Pelatihan dan komitmen pada tujuan terhadap kinerja pengusaha UMKM, responden penelitian ini pengusaha UMKM mebel di Jepara, dengan populasi sebesar 98 UMKM mebel, dari 98 kuesioner yang disampaikan, diterima kembali dan  diisi lengkap sebanyak 97 kuesioner, data yang dikumpulkan diolah dengan model analisis Statistik Deskriptif dan Regresi Linear Berganda.  Hasil analisis akhir diperoleh bahwa Pelatihan dan komitmen berpengaruh positif terhadap kinerja pengusaha UMKM, sedangkan bahwa kinerja pengusaha dipengaruhi Pelatihan dan komitmen pada tujuan. Pada pengukuran pelatihan, dapat dilihat bahwa dengan adanya pelatihan dapat meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan sikap kerja. Kata kunci : Pelatihan,komitmen, pada tujuan, kinerja.
Belanja Modal APBD KABUPATEN-KOTA Di Jawa Tengah Tahun Anggaran 2017 – 2018 Nurchayati, Nurchayati
Serat Acitya Vol 10, No 1 (2021): Keindahan dalam Keragaman Bisnis
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1077.006 KB) | DOI: 10.56444/sa.v10i1.2101

Abstract

This study aims to determine the effect of Regional Original Income (PAD), General Allocation Fund (DAU), Special Allocation Fund (DAK), and Revenue Sharing Fund (DBH) on Capital Expenditures in Districts / Cities in Central Java, either simultaneously or partially. The population in this study is the District / City Government Financial Statements in Central Java. This study uses secondary data in the form of Budget Realization Reports (LRA) of 34 districts / cities in Central Java for the 2017-2018 fiscal year. Hypothesis testing in this study using multiple linear regression with t test. The results showed that PAD, DAK and DBH had a positive and significant effect on capital expenditure, while DAU had a negative and insignificant effect on capital expenditure. Simultaneously the variables PAD, DAU, DAK, and DBH affect capital expenditure. Regional governments are expected to pay more attention to the proportion of DAU allocated to the capital expenditure budget.keywords General Allocation Fund, Special Allocation Fund, and Revenue Sharing Fund
Model Kinerja Selling-in (Studi: Outlet Yang Menjual Produk Kalbe Farma OTC di Semarang) Camilus Isidorus Ikut; Rochdita Yuningsih
Serat Acitya Vol 9, No 2 (2020): Kinerja Bersama Menuju Keadilan Sosial
Publisher : FEB UNTAG Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1190.155 KB) | DOI: 10.56444/sa.v9i2.1797

Abstract

A good marketing performance demonstrate a high level of sales, increasing the number of sales both in units of the product as well as in monetary units. The improved marketing performance also marked by good sales growth from year to year and a higher growth than similar competitors and has a broad customer compared to previous years. This study aimed to analyze the influence of strategy and service outlets and outlet connection with the performance of the selling-in and its impact on the performance of marketingThis study using multiple linear regression analysis using SPSS. The population is all outlets selling OTC product Kalbe diSemarang where the amount is not known for certain. The sample used as many as 100 people with engineering sample selection of non-probability sampling using accidental samplingThe results showed that the strategy and service outlets on the performance of selling in, Relationships outlet affect the performance of selling in, strategy and service outlets on the performance marketing, relations outlets affect the performance of selling in, Performance selling-in effect on the performance of marketing, Strategy service outlets and outlet connection directly affect the performance of marketing through selling performance-insKeywords: Service Strategy Outlet, Relationships Outlet, Performance in Selling, Marketing Performance

Filter by Year

2012 2023


Filter By Issues
All Issue Vol 12, No 1 (2023): Bisnis dengan berketuhanan Vol 11, No 2 (2022): Keadilan sosial dalam bisnis Vol 11, No 1 (2022): Kerakyatan dalam bisnis Vol 10, No 2 (2021): Persatuan dalam Keragaman Bisnis Vol 10, No 1 (2021): Keindahan dalam Keragaman Bisnis Vol 9, No 2 (2020): Kinerja Bersama Menuju Keadilan Sosial Vol 9, No 1 (2020): Kapabilitas Kegiatan untuk Kemaslahatan Bersama Vol 2, No 1 (2013): April - Aksi dan Reaksi Partikel Kehidupan di Sekitar Kita Vol 8, No 2 (2019): Akuntabilitas Kegiatan untuk Kemaslahatan Bersama Vol 8, No 1 (2019): Mengelola Kegiatan untuk Kemaslahatan Masyarakat Vol 7, No 3 (2018): Dinamika dalam Bisnis Vol 7, No 2 (2018): Determinan dan Transaksi dalam Masyarakat Vol 7, No 1 (2018): Optimalisasi dan Pengendalian untuk Pengembangan Vol 6, No 2 (2017): Optimalisasi Pangan demi Kemakmuran Vol 6, No 1 (2017): Sumber Daya Manusia adalah modal utama untuk pembangunan Vol 5, No 2 (2016): Pemanfaatan Rasio untuk menyelesaikan Kasus dan mewujudkan Program Kehidupan Vol 5, No 1 (2016): Berlaku seperti Hukumnya Vol 4, No 3 (2015): faktor-faktor keberhasilan dalam kehidupan Vol 4, No 2 (2015): Perjuangan untuk Perbaikan Vol 4, No 1 (2015): Pemberdayaan Sumber Daya bagi Kehidupan Vol 3, No 2 (2014): (Oktober 2014) etika dan relasi dalam kehidupan Vol 3, No 2 (2014): (Oktober 2014) etika dan relasi dalam kehidupan Vol 3, No 1 (2014): HARGA SEBUAH KEHIDUPAN DALAM BERMASYARAKAT Vol 2, No 3 (2013): November - Strategi Investasi Kehidupan Bermasyarakat Vol 2, No 2 (2013): Juli - Pengembangan Sumber Daya Alam, Manusia dan Sosial Vol 1, No 2 (2012): Masyarakat, Bisnis dan Lingkungan Vol 1, No 1 (2012): Peradaban Kehidupan Masa Kini More Issue