cover
Contact Name
Novi Laura Indrayani
Contact Email
redaksi.jitm@gmail.com
Phone
+6281374999559
Journal Mail Official
jitm@unismabekasi.ac.id
Editorial Address
http://jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/jitm/about/editorialTeam
Location
Kota bekasi,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin
ISSN : 23030909     EISSN : 25810332     DOI : https://doi.org/10.33558/jitm.v8i2
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin (JITM) diterbitkan oleh jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Islam “45” (UNISMA) Bekasi. Jurnal ini sebagai jurnal berkala ilmiah yang memiliki tujuan untuk mempublikasikan pengembangan ilmu serta wawasan mengenai lingkup teknik mesin yang berfokus pada bidang energi baru terbarukan dan manufaktur. Publikasi yang diterbitkan oleh Jurnal Ilmiah Teknik Mesin UNISMA Bekasi merupakan hasil penelitian para akademisi baik dari penelitian para dosen maupun penelitian kerjasama antara mahasiswa dan dosen, bahkan juga penelitian dari kalangan para praktisi industri yang bergerak di bidang teknik mesin. JITM ini dapat diakses secara full text dan open access oleh para pembaca sehingga para pembaca juga ikut turut membantu dalam peningkatan sitasi dari JITM. JITM dipublikasikan sebanyak 2 (dua) kali dalam 1 (satu) tahun yaitu pada bulan Februari dan Agustus. Lingkup JITM meliputi bidang energi baru terbarukan, dan manufaktur. Bidang energi baru terbarukan yang dibahas mengenai sistem dan alat teknologi konversi yang mampu mengkonversi sumber energi terbarukan seperti energi tenaga air, tenaga angin, tenaga surya, biomassa, dan lain-lain untuk dapat dimanfaatkan energinya ke bidang sektor yang lain. Bidang manufaktur yang dibahas meliputi bidang material, tribologi, dan lain-lain. Redaktur mengundang para penulis dan peneliti untuk mengirimkan artikel ilmiah maupun hasil penelitiannya ke JITM UNISMA Bekasi.
Articles 151 Documents
ANALISIS PENGARUH BENTUK PERMUKAAN PISTON TERHADAP KINERJA MOTOR BENSIN Wijayanti, Fitri; Irwan, Dadan
JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN Vol 2, No 1 (2014): JITM (Jurnal Ilmiah Teknik Mesin)
Publisher : JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.205 KB)

Abstract

Secara garis besar motor bensin tersusun oleh beberapa komponen utama meliputi : blok silinder (cylinderblock), kepala silinder (cylinder head), poros engkol (crank shaft), torak (piston), batang piston (connectingrod), roda penerus (fly wheel), poros cam (cam shaft) dan mekanik katup (valve mechanic).Berdasarkandiskripsi dari sistem kerja, karakteristik dan bagian komponen mekanik motor bakar torak (piston), adalahmemungkinkan modifikasi khususnya pada torak (piston) pada motor bakar torak. Pada penelitian ini maka kitaakan memodifikasi permukaan piston menjadi permukaan piston cekung dan permukaan piston cembung. Hasilpenelitian ini untuk mencari perbandingan model-model profil permukaan torak (piston face) gunamendapatkan model yang optimal dan dapat mengasilkan kerja maksimal. Model permukaan torak dapatdilakukan dengan modifikasi desain permukaan torak cekung dengan desain permukaan torak cembung.Pelaksanaan identifikasi penelitian ini pada modifikasi desain permukaan torak cekung dengan desainpermukaan torak cembung, maka akan diperoleh hasil yaitu desain modifikasi dan karakteristik permukaantorak. Dan peneliti ini dapat mengetahui pengaruh terhadap daya pengisapan dan perbandingan kompresi padamesin tersebut, serta hasil tenaga atau daya motor. Selain analisis secara matematis, penelti jugamensimulasikan laju aliran fluida yang terjadi pada silinder tersebut dengan menggunakan programsolidworks.Kata kunci : Permukaan piston datar, Permukaan piston cekung, Permukaan piston cembung dan daya motor
ANALISIS PENGARUH BENTUK PERMUKAAN PISTON MODEL KONTUR RADIUS GELOMBANG SINUS TERHADAP KINERJA MOTOR BENSIN Samsiana, Seta; Sikki, Muhammad Ilyas
JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN Vol 2, No 1 (2014): JITM (Jurnal Ilmiah Teknik Mesin)
Publisher : JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.205 KB)

Abstract

Secara garis besar motor bensin tersusun oleh beberapa komponen utama meliputi : blok silinder (cylinderblock), kepala silinder (cylinder head), poros engkol (crank shaft), torak (piston), batang piston (connectingrod), roda penerus (fly wheel), poros cam (cam shaft) dan mekanik katup (valve mechanic). Berdasarkandiskripsi dari sistem kerja, karakteristik dan bagian komponen mekanik motor bakar torak (piston), adalahmemungkinkan modifikasi khususnya pada torak (piston) pada motor bakar torak. Pada penelitian inimaka kita akan memodifikasi permukaan piston menjadi permukaan piston bergelombang sinus. Hasilpenelitian ini untuk mencari perbandingan model-model profil permukaan torak (piston face) gunamendapatkan model yang optimal dan dapat mengasilkan kerja maksimal. Model permukaan torak dapatdilakukan dengan modifikasi desain permukaan torak dengan kontur radius gelombang sinus. Pelaksanaanidentifikasi penelitian ini pada modifikasi permukaan torak dengan kontur radius gelombang sinus, maka akandiperoleh hasil yaitu desain modifikasi dan karakteristik permukaan torak dengan kontur radius. Dan penelitidapat mengetahui pengaruh terhadap daya pengisapan dan perbandingan kompresi pada mesin tersebut, sertahasil tenaga atau daya motor. Selain analisis secara matematis, penelti juga mensimulasikan laju aliran fluidayang terjadi pada silinder tersebut dengan menggunakan program solidworks.Kata kunci : Permukaan piston, kontur radius, dan daya motor
ANALISA RANCANGAN DESAIN SHOCK ABSORBER BELAKANG PADA MOTOR YAMAHA JUPITER Paridawati, Paridawati
JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN Vol 1, No 1 (2013): JITM (Jurnal Ilmiah Teknik Mesin)
Publisher : JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.205 KB)

Abstract

Shock absorber merupakan komponen penting suatu kendaraan yaitu dalam sistem suspensi, yangberguna untuk meredam gaya osilasi dari pegas. Shock absorber berfungsi untuk memperlambat danmengurangi besarnya getaran gerakan dengan mengubah energi kinetik dari gerakan suspensi menjadi energipanas yang dapat dihamburkan melalui cairan hidrolik.Konstruksi shock absorber itu terdiri atas piston, piston rod dan tabung. piston adalah komponen dalamtabung shock absorber yang bergerak naik turun disaat shock absorber bekerja. sedangakan tabung adalahtempat dari minyak shock absorber dan sekaligus ruang untuk piston bergerak naik turun. dan yang terakhiradalah piston rod adalah batang yang menghubungkan piston dengan tabung bagian atas (tabung luar) dari shockabsorber.Kata kunci : shock absorber, spring, shaft.
ANALISA PERFORMA ENGINE ESEMKA 1.5 i Handoyo, Yopi
JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN Vol 1, No 1 (2013): JITM (Jurnal Ilmiah Teknik Mesin)
Publisher : JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.205 KB)

Abstract

Engine Esemka adalah engine petrol atau motor bensin, komponen utamanya adalah System bahanbakar (Fuel System), System Pengapian (Ignition System) dan System Mekanikal (Mecanical System). Padasistem Mecanical terdiri dari; Mekanisme Valve, Mekanisme Piston dan Mekanisme Poros Engkol. Efisiensipada suatu motor terdiri dari efisiensi volumetris, thermis, pembakaran, dan mekanis. Produsen kendaraanberupaya untuk mempertinggi efisiensi tersebut dengan penambahan komponen, peningkatan kualitaskomponen, peningkatan hasil pekerjaan mesin (Machining process) dan modifikasi lainnya.Salah satu yang lagitrend saat ini adalah inovasi pada Engine ESEMKA 1500 cc. Bahkan hingga saat ini mobil esemka menurutinformasi akan dijadikan mobil nasional karena tidak kalah saing dengan produk mobil luar negeri.Kata kunci : Performa,siklus Otto, mobil esemka
SIMULASI V-BENDING DENGAN VARIASI KECEPATAN PEMBEBANAN TERHADAP KEAUSAN DIES MENGGUNAKAN SOFTWARE FINITE ELEMENT METHODE Rahmanto, R Hengki
JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN Vol 1, No 1 (2013): JITM (Jurnal Ilmiah Teknik Mesin)
Publisher : JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.205 KB)

Abstract

Stamping Part adalah hasil dari suatu proses produksi yang dinamakan Sheet Metal Forming, dimanauntuk menghasilkan Pressed Part dibutuhkan Sheet Metal atau lembaran plat. Pressing Dies sebagai cetakandalam memproduksi Sheet Metal atau lembaran plat tersebut. Penggunaan Pressing Dies sangat dominan padaindustri otomotif, elektronika, bahkan pada industri berat seperti industri kapal dan pesawat terbang.Penelitian ini bertujuan merancang dan membuat Pressing Dies dalam membuat suatu Pressed Parttidak mengalami tingkat kerusakan (Failure), keausan (Wear) atau cacat (Defect) agar kualitas dan kuantitaspart pada proses Pressing Dies terjamin.Solusi yang terjadi dari beberapa masalah yang ada di atas yaitu dengan cara menganalisa kecepatanproses pada Pressing Dies dan bahan dari Pressing Dies serta material part pada titik terjadinya cacat (Defect)dengan menggunakan program DEFORM-2D v.10.0 untuk memprediksi suatu kesalahan-kesalahan yang terjadisebelum masuk tingkat uji coba atau proses produksi di lapangan. Penulis mencoba untuk menganalisa pengaruhkecepatan Pressing Dies pada material Part terhadap keausan Dies, khususnya pada proses V-bending.Kata Kunci : Pressing Dies, V-bending, DEFORM-2D Ver 10.0
Analisa pengaruh Besar Tegangan Listrik Terhadap Ketebalan Pelapisan Chrome pada Pelat Baja dengan Proses Electroplating Majanasastra, R Bagus Suryasa
JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN Vol 1, No 1 (2013): JITM (Jurnal Ilmiah Teknik Mesin)
Publisher : JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (59.205 KB)

Abstract

Electroplating adalah pelapisan permukaan logam dengan proses eletrokimia penggunaan baja pada masasekarang ini sangatlah pesat, umumnya banyak digunakan untuk mengatasi alat-alat permesinan, konstruksimaupun pipa minyak atau gas. Penigkatan sifat-sifat fisis baja dapat dilakukan dengan proses pelapisanmenggunakan metode eletroplating. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh variasi teganganlistrik dan lama waktu eletroplating terhadap ketebalan pada baja karbon rendah dengan pelapisan chrome.Manfaat dilakukan penelitian yaitu untuk mendapatkan informasi pengaruh tegangan listrik dan waktu terhadapketebalan baja karbon rendah dengan pelapisan chrome. Dalam kegiatan penelitian ini menggunakan bajakarbon rendah yang dilapisi dengan menggunakan metode eletroplating dengan variasi tegangan listrik 1,5-2-2,5-3-3,5 volt serta lama waktu pelapisan 5, 10, dan 15, menit. Selanjutnya dilakukan pengujian ketebalanKata kunci : Electroplating, baja karbon rendah.
ANALISIS KINERJA MESIN PENDINGIN KOMPRESI UAP MENGGUNAKAN FE-36 SEBAGAI ALTERNATIF PENGGANTI R-22 Majanasastrs, R Bagus Suryasa
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Vol 3 No 1 (2015): JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN
Publisher : Universitas Islam 45 Bekasi, Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3468.525 KB)

Abstract

This paper introduces developmental fluid FE-36 as potential replacement for R-22. FE-36 is fire extinguishingagent. It is a new fire extinguishing agent that is replacing Halon 1211 in portable extinguishers and othersteaming applications. FE-36 is non-corrosive, electrically nonconductive, free of residue, and has zero ozonedepletionpotential (ODP). At the last assessment from Environmental Protection Agency (EPA), indicatea very low level of toxicity. Key thermo-physical properties of both fluid material ware determined and itsthermodynamic performance in a modeling COP testing machine was evaluated thought computationalmodeling by using Genetron Properties 1.1. Based on data experiment, the COP of FE-36 has analysis andcompare to the COP of R-22. Comparison data COP show that average of COP of FE-36 to R-22 is more than80%.
PERANCANGAN COLD STORAGE UNTUK PRODUK REAGEN Rahmat, Muhammad Rais
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Vol 3 No 1 (2015): JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN
Publisher : Universitas Islam 45 Bekasi, Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5099.296 KB)

Abstract

Cold Storage merupakan suatu mesin refrigerasi yang digunakan untuk menyimpan suatu produk dalam suhutertentu, sehingga kualitas produk tetap terjaga. Dalam perancangan cold storage ini dilatar belakangi olehbeberapa permasalahan, antara lain bahwa saat ini produk reagen disimpan pada unit refrigerator berdayatampung kecil, yaitu sekitar 300 kit. Sedang untuk kedepannya produk reagen akan diproduksi dalam jumlahyang banyak sekitar yaitu sekitar 1500 kit. Oleh karena itu, untuk mengatasi permasalahan itu maka penulisakan merancang suatu alat pendingin yang bisa menampung jumlah produk reagen dalam kapasitas besar yaitucold storage. Suhu yang diperlukan oleh produk reagen berkisar 2–8°C. Saat beroperasi cold storage harusdapat mengatasi beban pendinginan dari produk yang didinginkan, beban transmisi, beban infiltrasi dan bebantambahan. Dengan menggunakan rumus perpindahan panas, diagram tekanan-entalpi dan tabel dapat dihitungbeban pendinginan, laju aliran massa, daya kompresor dan koefisien prestasi (COP) dari daur kompresi uap.Dari hasil perancangan didapat beban pendinginan total 5248,7 Watt atau 1,49 TR, laju aliran massarefrigeran sebesar 0,035 kg/det, daya compressor yang dibutuhkan 1,29 kW dan koefisien prestasi kerja (COP)sebesar 3,97.
ANALISIS MODEL TAHANAN DEFORMASI EKSPERIMENTAL PADA PENGEROLAN DINGIN PADUAN KUNINGAN CARTRIDGE Qamaruddin, Qamaruddin
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Vol 3 No 1 (2015): JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN
Publisher : Universitas Islam 45 Bekasi, Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (243.533 KB)

Abstract

A model of resistance to deformation as a result of cold rolling process of Cartridge Brass alloy conducted atlaboratory, was obtained. Based on this experimental model, to be able to apply the theoritical models to meetthe scale level of laboratory, they were modified. The regression of experiment results and the modifiedtheoritical models are reasonably able to predict the resistance to deformation. The models of resistance todeformation both experimental and modified ones show the average deviation of about 10%Keywords: Cold Rolling, Resistance to deformation, Brass alloy
Analisis Performa Cooling Tower LCT 400 Pada P.T. XYZ, Tambun Bekasi Handoyo, Yopi
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Vol 3 No 1 (2015): JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN
Publisher : Universitas Islam 45 Bekasi, Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5630.047 KB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui performa cooling tower LCT 400 pada PT., XYZ apakah masihlayak untuk digunakan untuk proses pendinginan mesin kompresor dan air dryer.Metode penelitian yangdigunakan adalah metode statistik deskriptif, dengan metode ini menguraikan suatu studi dokumen yangdilengkapi dengan gambar dan tabel yang berhubungan dengan proses performa cooling tower LCT 400 di PT.,XYZ. Kemudian dievaluasi apakah sudah sesuai dengan kondisi masa sekarang. Cara kerja cooling towerkhususnya tipe LCT 400 adalah dengan menggunakan prinsip counterflow air yang masuk ke cooling tower(water flow outlet) dipercikan dengan nozzle dari sprinkle head yang berputar diatas filler pvc. Lalu udara yangmasuk dari kisi-kisi samping mesin (air flow inlet) bertemu sepintas dengan air dari outlet disana terjadilahproses konveksi paksa. Hawa panas yang ada didalam air dibuang keluar bersamaan dengan udara (air flowoutlet) kemudian air jatuh seperti rintik-rintik air hujan dan tertampung di dalam water basin.Secara ringkasmetode ini dapat digunakan dalam melakukan tugas akhir, antara lain adalah: studi literatur, prosespengumpulan data, pengolahan data, dan analisis pembahasan cooling tower LCT 400 pada PT., XYZ semogadapat dilaksanakan dengan baik secara keseluruhan.

Page 3 of 16 | Total Record : 151