cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Orbith : Majalah Ilmiah Pengembangan Rekayasa dan Sosial
ISSN : 18582095     EISSN : 25034847     DOI : http://dx.doi.org/10.32497/orbith
Core Subject : Science,
ORBITH Majalah Ilmiah Pengembangan Rekayasa dan Sosial adalah wadah informasi berbagai bidang ilmu berupa hasil penelitian, studi kepustakaan maupun tulisan ilmiah terkait. Terbit pertama kali tahun 2005, dengan frekuensi terbit tiga kali dalam satu tahun pada bulan Maret, Juli dan November.
Arjuna Subject : -
Articles 132 Documents
THE IMPLEMENTATION OF INTERDISCIPLINARY APPROACH TO WRITING 1 SUBJECT FOR STUDENTS OF ENGLISH DEPARTMENT Simanjuntak, Tiur; Sari, Evi Agustina; Gustiani, Sri; Yusri, Yusri
Orbith Vol 14, No 1 (2018): Maret 2018
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study focuses on integrating subjects in the area of hospitality industry with Writing 1 for students of English Department at higher Technical Vocational Education Training (TVET).  The integrating is necessary because language is taught for contextual communication not for the sake of the language itself.  The objective of this study is to combine hospitality industry subjects such as House Keeping, Hotel Management, with the purpose of Writing 1 and it is called interdisciplinary learning. To reach the objective, mix method is used. Qualitative method is used and it is supported by quantitative one.  Several factors are involved in this study. They are curriculum, teachers of hospitality subjects, English teachers, Students of English Department, and the competency expected from Writing 1. The result shows that high engagement is required to make interdisciplinary learning work. Several subjects in hospitality industries are identified to be integrated in Writing 1 including Guiding Technique, Profession Ethics, Tourism Marketing, Hygiene and Sanitation, Hotel Management, Tourism Destination and Attraction. The contentof those subjects are simplified according to the objective of Writing 1 for higher TVET. Keywords: Interdisciplinary Approach, Writing, English Teaching, Hospitality Industry 
APLIKASI “ROMO GILA” MONITORING DAN PENGENDALI VOLUME TANDON AIR BERBASIS MOBILE Setyani, Nurul; Kurniawati, Rani; Triyono, Liliek; Ramadhan, Dian; Wardany, Halimah Itsna; Setyowati, Kuwat Agus
Orbith Vol 14, No 1 (2018): Maret 2018
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Air merupakan kebutuhan pokok manusia untuk menunjang aktivitas sehari-hari sekarang maupun nanti (masa depan). Sehingga sangat penting untuk melakukan penghematan air. Untuk itu diperlukan cara penghematan air agar bisa mengurangi tingkat konsumsi air masyarakat Indonesia. Salah satunya dengan efisiensi pengisian tandon air agar tidak ada air yang terbuang sia-sia dikarenakan pengisian air yang berlebihan. Alat yang sudah ada untuk pengisian tandon air menggunakan alat Alat Pendeteksi Tinggi Permukaan Air Secara Otomatis pada Bak Penampungan Air Mengunakan Sensor Ultrasonik Berbasis Mikrokontroler, namun alat ini masih memiliki kekurangan yaitu pengguna harus beradaditempat ketika ingin mengisikan nilai volume air yang diisikan pada tandon air. Berdasarkan permasalahan diatas maka dibuatlah sistem ROMO GILA yang dapat melakukan monitoring dan pengontrolan level air pada tandon secara otomatis serta dapat mengatur isi air sesuai dengan keinginanmenggunakan smartphone berbasis android. Sehingga dapat memonitor air dan mengatur volume air secara efektif melalui smartphone. Dengan alat ini diharapkan dapat mengurangi volume air yang terbuang ketika mengisi tandon sekaligus sebagai langkah menghemat air.Kata Kunci : Air, tandon air, otomatis, monitoring, android
COVER DAN DAFTAR ISI ORBITH VOL. 12 NO. 2 JULI 2016 -, -
Orbith Vol 12, No 2 (2016): Juli 2016
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

-
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBELAJARAN DENGAN METODE UNIFIED MODELING LANGUAGE (UML) DI TAMAN KANAK – KANAK PGRI PATARUMAN BANJAR Mustari, Dewi
Orbith Vol 12, No 2 (2016): Juli 2016
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pembahasan dalam penelitian ini adalah mengenai perancangan sistem informasi pembelajaran dengan  menggunakan model unified modeling language (UML). Penelitian sebelumnya membahas mengenai model pembelajaran dengan knowledge management sistem untuk membantu guru dalam menyiapkan materi pembelajaran. Sebelum mengimplentasikannya dalam bahasan pemrograman tentunya peneliti akan membahas mengenai rancangan untuk sistem yang nantinya akan dibuat, di mulai dari rancanganproses dalam bentuk usecase, activity diagram dan sequence diagram, termasuk juga rancangan basis data yang akan digunakan pada aplikasi yang akan dibuat nantinya. Perancangan ini aakan sangat berguna bagi pembuat program yang akan menjadi acuan dalam membuat aplikasi pembelajaran untuk taman kanak – kanak pataruman banjar.
MASALAH OPEN TRANSITION PADA SAKLAR BINTANG- SEGITIGA SEBAGAI STARTING MOTOR INDUKSI 3 PASE Sarjono, Bambang
Orbith Vol 12, No 2 (2016): Juli 2016
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu cara untuk mengurangi arus mula pada saat starting motor induksi 3 pase adalah dengan cara mengurangi tegangan suplay yaitu, memakai saklar Bintang-Segitiga ( star-delta starter). Dalam hal ini tegangan yang diberikan hanya 58% dari nominal dan mengakibatkan momen puntir starting turun menjadi 83% dari nominal, maka percepatannya menjadi kecil dan putaran normal dicapai lebih lama. Sehingga momen starting yang hanya 33% dari seharusnya. Secara teoritis arus starting menjadi turun, yaitu : 2 kali arus nominal. Tetapi perlu dikemukakan di sini bahwa arus starting teoretis di atas hanya dapat terlaksana bila dipergunakan star-delta starter tipe "closed-transition", yaitu pada saat perpindahan dari bintang (star) ke segitiga (delta) tidak terjadi pemutusan hubungan antara tegangan sumber dengan motor, tapi diselang dengan tahanan. Pada starter tipe "open-transition" akan terjadi pemutusan hubungan antara tegangan sumber dengan motor pada saat perpindahan dari bintang ke segitiga. Jadi dapat dikatakan bahwa, starter bintang-segitiga tipe "open-transition" tidak akan menguragi arus starting langsung. Maka dapat dikatakan  bahwa starter bintang-segitiga tipe "opentransition" tidak direkomedasikan untuk starting motorinduksi 3 pase.
ALAT PENGISI AIR OTOMATIS TIGA GALON BERBASIS ARDUINO Warjono, Sulistyo; Suryono, Suryono; I, Baliyan; Aulada, Nourobby; Handayani, Retno
Orbith Vol 12, No 3 (2016): November 2016
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Di era ini banyak kecanggihan teknologi untuk memudahkan pengguna dalam membantu aktifitas sehari-hari. Dengan adanya hal seperti itu perlu adanya suatu gagasan bahwa penggunaan air perlu ditata, penggunaan media yang mampu menbantu pekerjaan manusia baik secara mekanik maupun secara pembacaan media agar lebih mudah. Oleh karena itu penulis menuangkan ide pembuat sebuah alat pengisian air secara otomatis dengan menggunakan Arduino Mega sebagai kontrol. Dengan dilengkapi limit switch dan sensor ultrasonic yang digunakan untuk mendeteksi keberadaan gallon, serta sensor proximity sebagai pembatas air pada gallon, dan solenoid valve yang berfungsi sebagai penutup dan pembuka aliran air. Komponen ini bekerja bersama untuk mengisi air pada galon secara otomatis. Sedangkan untuk indikator level air pada penampungan air diperlukan sensor ultrasonic, LED, dan buzzer agar volume air pada tempat penampungan dapat terkontrol tanpa perlu mengecek isinya secara manual.Kata kunci : limitswitch, sensor proximity, sensor ultrasonic, solenoid valve
COVER DAN DAFTAR ISI ORBITH VOL. 13 NO. 1 MARET 2017 -, -
Orbith Vol 13, No 1 (2017): Maret 2017
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

-
MODEL PENCARIAN INFORMASI DI KALANGAN PETANI : STUDI KASUS PETANI DI DESA ROWOSARI GROBOGAN, JAWA TENGAH Wicaksono, Hendra
Orbith Vol 13, No 1 (2017): Maret 2017
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini menganalisa model pencarian informasi di kalangan petani: studi kasus petani di Desa Rowosari Grobogan, Jawa Tengah. Teori pencarian informasi yang digunakan adalah teori pencarian informasi menurut kuhtau, Ellis dan Wilson. Desain penelitian yang digunakan adalah desain penelitian kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif subjek dalam penelitian ini yaitu 5 (lima) orang petani padi dan objek penelitiannya adalah perilaku pencarian mereka dalam mencari informasi untuk meningkatkan dan memperluas pengetahuan tentang tanaman padi. Jenis data dalam penelitian ini ada dua macam yaitu data primer: hasil wawancara, observasi dan sekunder berupa laporan surat-kabar dan dokumentasi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa sebagian besar informan menyatakan bentuk informasi yang digunakan adalah berupa lisan seperti penyuluhan pertanian dan bertukar pengalaman dengan rekan petani, bentuk informasi audio visual seperti berita di televise dan radio, bentuk informasi tertulis seperti buku, surat-kabar dan majalah dinding pada toko obat. Mayoritas para informan mencari informasi dengan datang ke perkumpulan tani untuk berdiskusi bersama teman sejawat maupun para ahli. Ada pula informan yang mencari informasi dengan melihat dan mendengar siaran di televisi dan radio, menggunakan internet dengan kata kunci terkait tanaman padi.Kata kunci: Perilaku informasi, petani, tanaman padi, pencarian, informasi
COVER DAN DAFTAR ISI ORBITH VOL. 13 NO. 2 JULI 2017 -, -
Orbith Vol 13, No 2 (2017): Juli 2017
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

-
PENGUKURAN TINGKAT KESULITAN SOAL TES MASUK CALON MAHASISWA BARU POLITEKNIK NEGERI SEMARANG Triyani, Endang
Orbith Vol 13, No 2 (2017): Juli 2017
Publisher : Orbith

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjamin kehandalan soal tes masuk melalui jalur SPA dan kerjasama dengan PLN tersebut perlu dilakukan pengukuran tingkat kesulitan soal tes masuk Politeknik Negeri Semarang. Sedangkan mutu tes ditentukan oleh mutu setiap butir soal yang dirakit dalam tes tersebut.Maka diperlukan anailsis soal yang mana dilakukan untuk menentukan salah satunya tingkat kesulitan Soal, hal ini dimaksudkan agar tes tersebut memliki kemampuan sebagai alat ukur untuk mengukur sasaran ukurnya, dan  agar soal yang diberikan memiliki tingkat konsistensi skor tes yang dicapai peserta tes jika diadakan pengujian ulang (Ahiri, J.2002). Analisis Tingkat Kesulitan Butir Soal Dengan Grafik Kendali (Control Char) menunjukkan hasil yang berimbang nilai batas bawah yang tinggi berkisar antara 0,080 sampai dengan 0,188. Batas bawah ini menunjukkan angka batas butir soal masuk dalam kategori sulit, artinya apabila angka butir berada dibawah garis ini maka masuk dalam kriteria butir yang sulit, sedangkan bila berada diatas garis batas bawah maka butir soal tersebut berada pada batas normal/sedang, dan apabila nilai suatu butir soal berada diatas garis batas atas yang berkisar antara 0,339 sampai dengan 0,47 maka butir tersebut dinyatakan dalam kriteria mudah.Kata Kunci : Pembuatan Soal, Tinggat kesulitan, Control Char.

Page 11 of 14 | Total Record : 132