cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Informatika Upgris
ISSN : 24604801     EISSN : 24776645     DOI : -
Core Subject : Science,
Journal of Informatics UPGRIS published since June 2015 with frequency 2 (two) times a year, ie in June and December. The editors receive scientific writings from lecturers, teachers and educational observers about the results of research, scientific studies and analysis and problem solving closely related to the field of Information Technology and Communications / Informatics.
Arjuna Subject : -
Articles 25 Documents
Search results for , issue "Vol 8, No 1: Juni 2022" : 25 Documents clear
IMPLEMENTASI FIREWALL JARINGAN NETWORK DI LINGKUNGAN SMK ASSODIQIYAH SEMARANG DENGAN MIKROTIK GUNA MEMBATASI DAN MEMBLOKIR AKSES SITUS NEGATIF Putra, Toni Wijanarko Adi; Widodo, Muchamad
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to regulate bandwidth usage and monitor website access using MikroTik. Bandwidth regulation with the aim of equalizing internet use where the number of students and teachers is 500 people, while monitoring websites and blocking negative websites aims to limit student access, which amounts to 416 students, consisting of 120 junior high school students, 150 vocational high school students, and 150 students. SD 100 and students 66 people. This research was conducted at Asshodiqiyah Vocational School as a technology base in the school environment under the Asshodiqiyah Foundation. The Assodiqiyah Foundation oversees elementary, junior high, and vocational schools and accommodates foreign students as boarding students. The service location is located at Jl. Sawah Besar Timur No 99 Rt.9 Rw. 2 Kaligawe Village, Gayamsari District, Semarang City. The method used in this research is Research and Development (RD) [4]. This research discusses how to create and implement to the public how to use the Mikrotik tool as a regulator of bandwidth usage and see the sites that are accessed and if necessary block sites that are considered less suitable for students to access. The expected result is an even use of internet bandwidth and security of site access from negative things. So that students will avoid the negative influences that exist from the internet.
Sistem Repositori Kekayaan Intelektual Sivitas STMIK Ichsan Gorontalo Utiarahman, Siti Andini; D. Ali, Satriadi; Mas Pratama, A. Mulawati
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.11930

Abstract

Perpustakaan Universitas mempunyai fungsi secara substansional untuk menyimpan informasi dalam repositori intitusi. Saat ini STMIK Ichsan Gorontalo penyimpanan data arsip Tugas Akhir, Skripsi serta penelitian dosen berada diperpustakaan dalam format Ms. Excell. Arsip hardcopy juga terdapat diperpustakaan institusi yang mengakibatkan arsip banyak mengalami kerusakan, hilang dan memakan tempat serta lebih sulit lagi untuk digandakan jika dibutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk  membuat sistem repositori kekayaan intelektual berbasis web sivitas STMIK Ichsan Gorontalo untuk media penyimpanan Tugas Akhir, skripsi, jurnal, prosiding konferensi, symposium, majalah, artikel resensi, HKI dan bentuk literatur lainnya yang dapat diakses langsung oleh pengguna baik dimanapun dan kapanpun. Penelitian ini menggunakan Bahasa program PHP dan MySQL sebagai basis data.  Desain dana analis sistem menggunakan DAD. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif, yakni penelitian yang berusaha untuk memecahkan masalah yang ada saat ini secara sistematis berdasarkan data-data yang ada. Hasil penelitian berdasarkan data yang diperoleh kemudian diujikan menggunakan White Box Testing Dari data yang diperoleh kemudian dibuatkan alur flowgraph. Hasil uji didapatkan V(G) = 7, CC = 7 yang dapat disimpulkan sistem efektif dan efisien secara logika.  Pada Black Box Testing, antara fungsi dan hasil didapatkan hasil sesuai.
PENGEMBANGAN POLYCLINIC MOBILE APPLICATION UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN KESEHATAN PADA MASYARAKAT Setyadi, Andi; Wuryanto, E.D.
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.7537

Abstract

Penggunaan perangkat mobile device semakin populer. Mobile device semakin dilengkapi dengan teknologi hardware dan software canggih. Dengan kinerja (performance) dinamis dan praktis pada mobile device dapat menguasai perkembangan industri dunia ICT (information and communication tehcnology). Software menjadi salah satu ujung tombak keberhasilan mobile device. Penciptaan program aplikasi merupakan terobosan penting dalam perkembangan mobile device [7]. Begitu juga pengembangan Polyclinic Mobile Application dalam penelitian dosen pemula ini untuk memberikan solusi terhadap permasalahan yang ada pada poliklinik di lingkungan PT. Eka Sandang Duta Prima Semarang, yakni belum didukung oleh ICT, sehingga dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat pekerja yang kurang optimal dapat teratasi. Dalam pengembangan Polyclinic Mobile Application ini tidak hanya fitur pendaftaran saja melainkan ada beberapa fitur lain yang dikembangkan seperti; profil poliklinik, jadwal praktek, sistem antrian modern, pencatatan rekam medis, melihat riwayat pasien, mencatat tindakan medis, mencatat obat yang diberikan [11].
Analisis Kepuasan Mahasiswa UIN Semarang Terhadap E-Learning Menggunakan Algoritma C.45 Bilqisth, Shona Chayy; Amalia, Farah
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.11588

Abstract

Student satisfaction on the use of e-learning is an important role for the continuity of an educational institution, especially in the current era of the covid 19 pandemic, the process of teaching and learning activities that are usually carried out in offline classes is abolished and replaced by utilizing the e-learning system. Because of the importance of the role of e-learning as a medium for student learning, knowledge is needed to determine the level of student satisfaction of e-learning as an evaluation material for managers to improve the quality of e-learning so that it can provide optimal services to students. Therefore, a classification technique with data mining is needed using the c.45 algorithm method on the WEKA (Waikato Environment for Knowledge Analysis) software. The results show that 73% of students are satisfied with the e-learning of the State Islamic University of Semarang and 23% of students are not satisfied with an accuracy of 84.76%.
Sistem Pakar Menentukan Gangguan Layanan Indihome Menggunakan Algoritma Best First Search Berbasis Web al-azizi, khalid mahfudh; akram, rizalul; novianda, novianda
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.10210

Abstract

Indihome users are growing rapidly. However, PT Telkom's indihome services are still experiencing various disturbances so that the quality of service is not optimal, with the large number of Indihome users, it is undeniable that there are technicians who understand one type of disturbance better than others and sometimes there are new disturbances that are not understood by many technicians. , technicians who do not understand even those who are familiar with certain disorders may make mistakes in making decisions in dealing with disturbances. This is what prompted the construction of an expert system that aims as a solution to help make it easier for technicians when an interruption occurs in the indihome service, the expert system allows technicians to make consistent decisions to avoid mistakes based on the knowledge of an expert, so that with the solutions provided, technicians are able to take action. what to do when a disturbance occurs and how to deal with the disturbance. The expert system used is the Best First Search algorithm method.
Modifikasi Model Enkripsi Encryption With Covertext and Reordering menggunakan Fungsi Random dan Tabel Permutasi Murti, Hari; lestariningsih, endang; Supriyanto, Edy; Ardhianto, Eka
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.9758

Abstract

Bagi entitas terbatas dokumen dapat bersifat rahasia dan penting, sehingga diperlukan mekanisme keamanan khhusus. Encryption with Covertext and Reordering (ECR) adalah salahsatu model keamanan dokumen berbasis teks. ECR menggunakan kunci acak untuk menghasilkan ciphertext. Kunci acak ECR dibuat secara manual. Penelitian ini bertujuan meningkatkan tingkat keamanan dokumen dengan menggunakan model enkripsi ECR. Kunci acak tabel permutasi diusulkan dalam perubahan model enkripsi ECR. Nilai acak akan dipilih secara otomatis menggunakan fungsi acak dari tabel permutasi. Dalam penelitian ini sebagai ukuran adalah entropi, yang merupakan nilai tingkat keamanan dokumen terenkripsi. Hasil eksperimen menunjukkan bahwa penyematan tabel permutasi dari kunci acak memberikan nilai entropi yang lebih baik, yang menyiratkan tingkat keamanan yang lebih baik. Penggunaan tabel permutasi kunci acak juga mempermudah penggunaan ECR untuk mengamankan dokumen
Optimasi Metode K-Nearest Neighbor Dengan Particle Swarm Optimization Untuk Pengenalan Citra Batik Dengan Ragam Hias Geometris Widyatmoko, Karis; Sugiarto, Edi; Muslih, Muslih; Budiman, Fikri
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.11705

Abstract

Batik is an intangible cultural heritage that has been approved by UNESCO as an Indonesian cultural heritage. Batik is the art of drawing on cloth for clothing. This art of drawing is in the form of a pattern and has a philosophical meaning which is historically very closely related to the philosophy of Javanese culture. The various patterns of this batik need to be preserved, and one of the efforts to preserve this diversity is to maintain the special characteristics of the batik motif and continue to introduce it to future generations. Efforts to facilitate the introduction of batik motifs can be done through technology that is able to automatically recognize batik patterns according to the motif being tested, one of which is pattern recognition technology. This study aims to optimize the KNN method with PSO to increase the accuracy of batik pattern recognition, the research was carried out in several stages starting from data collection, preprocessing, feature extraction, and classification. The research was conducted using 310 data in the form of batik images in 7 different motifs and divided into 240 compositions for training data and 70 for testing data. At the feature extraction stage, the discrete wavelet transform method is used up to level 3, then at the classification stage, the PSO and KNN algorithms are used. The PSO algorithm is used to obtain the most optimal number of k which is used as the input parameter k in the KNN algorithm. The results of the research that have been carried out have proven that with the addition of the PSO algorithm, the accuracy of the KNN method can be increased by 6% compared to the standard KNN method.
Penerapan Analisis Kerentanan XSS dan Rate Limiting pada Situs Web MTsN 3 Negara Menggunakan OWASP ZAP Dewangkara, Bagus Indra; Santi, Kadek Satwitri; Putri, Vany Adelia; Listartha, I Made Edy
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.10266

Abstract

Indonesia yang sudah memasuki era digitalisasi membuat sektor pendidikan diharapkan mampu beradaptasi. Learning Daring kini menjadi salah satu metode pembelajaran di Indonesia. Dengan adanya kondisi dan situasi tersebut, situs web memiliki peran penting dalam penunjang pendidikan di era digital saat ini. Hal tersebut memicu perlunya analisis terhadap kerentanan situs-situs web sekolah yang ada di Indonesia. Sasaran penerapan analisis ini ada pada situs web MTsN 3 Negara. Analisis kerentanan cross site scripting (XSS) serta rate limitingbekerja untuk mencegah peretasan yang merugikan situs web MTsN 3 Negara. Penerapan analisis ini menggunakan salah satu perangkat lunak bernama OWASP sebagai media pendukungnya. Adapun hasil dari analisis keamanan situs web MTsN 3 Negara ini terdapat kerentanan pada rate limiting serta percobaan analisis cross-site scripting (XSS) yang tidak ditemukan. Selain itu, terdapat juga solusi-solusi terhadap kerentanan yang ada pada situs web MTsN 3 Negara.
Game Edukasi Bahasa Arab Untuk Anak Madrasah Iptidaiyah Berbasis Android Darnita, Yulia; Fransisco, Nochi Erfindo; Toyib, Rozali
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.11097

Abstract

Materi Bahasa Arab cenderung sebagai momok yg nir disukai sang poly murid. fenomena misalnya ini membawa kesan bahwa bahasa Arab adalah bahasa yg sulit buat dipelajari dibandingkan bahasa asing lainnya, meskipun dalam dasarnya nir sesulit yg dibayangkan khususnya bagi orang Indonesia yg dominan beragama Islam dan metode yg dipakai pada pengajarannya dievaluasi kurang variatif sebagai akibatnya rasa jenuh kurang semangat akan gampang menghampiri murid yg mana bisa berdampak dalam turunnya minat murid terhadap pembelajaran Bahasa Arab. Cara menaikkan menumbuhkan semangat anak buat belajar bisa dilakukan menggunakan memakai permainan, permainan adalah galat satu media hiburan yg bisa menaruh rasa bahagia dalam anak menggunakan menerapkan Algoritma Bubble Sort yg berfungsi buat menaruh solusi yg sempurna pada menebak gambar yg dilengkapi menggunakan materi pendidikan Bahasa Arab. Hasil pengujianberdasarkan kuisioner, diperoleh jawaban Sangat Menarik 68,75 %, Menarik 28,75 %, Tidak Menarik 2,5%, Algoritma Algoritma Bubble Sort merupakan prosedur pemecahan yg paling simple cocok buat data menggunakan elemen mini dan gampang buat dihubah kodenya, kelemahaannya adlah apabila pengurutan buat data besar kinerjanya menjaddi lamban memburuk
Desain Dan Realisasi Aplikasi Pengelolaan Nilai Siswa Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter herdiyatmoko, hendrik fery
Jurnal Informatika UPGRIS Vol 8, No 1: Juni 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v8i1.9868

Abstract

Student Assessment System is a student score processing system based on the K13 curriculum. The 2013 curriculum has four aspects of assessment, namely aspects of knowledge, aspects of skills, aspects of attitudes, and behavior. In the 2013 curriculum, especially in learning materials, there are materials that are streamlined and materials that are added. The streamlined material appears to be in Indonesian, Social Studies, PPKn, and so on while the added material is Mathematics. In this study, the authors found several problems that occurred at SMA Xaverius 1 Palembang, including the difficulty of distributing grades starting from the teacher then the homeroom teacher and finally the vice principal in the academic field according to the K13 curriculum. The second is how the student assessment system is carried out in an integrated manner by a system, so that the value data is centered on one data source. The third problem is how to give a deadline when entering grades, so that teachers and homeroom teachers are administratively orderly in entering student grades. The student grade management application is built with the Codeigniter 3 framework, which makes grade data centralized, and grade distribution fast. With the facility of limiting the time for input values, the teacher is in an orderly administration. Parents can monitor their child's study progress with access to the application to view student report cards..

Page 2 of 3 | Total Record : 25