cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Sejarah dan Budaya
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject :
Arjuna Subject : -
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 11, No 1 (2017)" : 12 Documents clear
Antara Sejarah dan Sastra: Novel Sejarah sebagai Bahan Ajar Pembelajaran Sejarah Ramilury Kurniawan
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (800.819 KB)

Abstract

Abstrak: Pelajaran sejarah identik dengan pelajaran yang membosankan dan kurang menarik. Oleh karena itu, praktisi pendidikan pelajaran sejarah terus berinovasi mengembangkan bahan ajar yang menarik. Sayangnya, pengembangan bahan ajar pelajaran sejarah yang selama ini dilakukan kurang memperhatikan budaya literasi bagi peserta didik. Dampaknya adalah kegiatan membaca buku bagi peserta didik menjadi berkurang. Padahal pada pelajaran sejarah, membaca adalah kegiatan yang penting untuk memperluas wawasan dan pemahaman peristiwa sejarah. Di sisi lain, buku yang tersedia di sekolah mayoritas merupakan buku paket dan LKS. Buku paket dan LKS ditulis dengan menggunakan bahasa ilmiah yang akan membuat peserta didik mudah bosan. Oleh karena itu, dibutuhkan pemanfaatan bahan bacaan pelengkap untuk peserta didik. Bahan bacaan pelengkap yang bisa dimanfaatkan adalah novel sejarah. Novel sejarah dapat dijadikan bahan bacaan pelengkap bagi peserta didik dan sebagai bahan ajar dalam pelajaran sejarah. Kelebihan novel sejarah adalah bahasa dan cerita yang ada didalamnya lebih menarik namun tetap tidak meninggalkan latar belakang sejarah. Kekurangan novel sejarah adalah terdapat unsur subyektifitas pengarang dan kurangnya novel sejarah yang sesuai dengan materi yang dibahas dalam pelajaran sejarah. Melihat penjelasan tersebut guru sejarah harus selektif dalam memilih novel sejarah yang akan digunakan dalam pelajaran sejarah. Dengan menggunakan novel sejarah diharapkan peserta didik memiliki budaya literasi sekaligus menambah wawasannya dalam memahami sebuah peristiwa sejarah.Kata-kata Kunci : bahan ajar, novel, novel sejarah, pembelajaran sejarahAbstract: History learning is identified as a boring and unattractive subject. Thereby, history educators keep emerging innovation to develop exciting learning media. Unfortunately, learning media improvement does not really notice students’ literacy culture. This affects reading books behavior of students becomes decreased. Whereas, regarding history, reading is an essential action in term to broaden the horizon and intensify the understandings of history events. In the other side, provided books in the school are textbook and worksheet. These textbooks and worksheets were arranged using scientific terms which bring students easily tired. Thus, it requires an addition reading source for students. Additional reading materials that may be used is historical novel. The historical novel can be developed as a supplementary source and learning media regarding history learning. The advantages of history novel are language simplicity used and appealing stories that still exposing history background. The drawbacks of history novel utilization are authors’ subjectivity content and the deficient number of history novel that associated to substances that being studied of history learning. Based on the description above, history should be selective in taking a historical novel that will be utilized in history learning. By using historical novel is expected that students may gain literacy culture in line with increasing their insight when try to understand about history events.Keywords: learning media, novel, historical novel, history learningDOI: http://dx.doi.org/10.17977/um020v11i12017p055
SEJARAH LOKAL ADALAH SEJARAH MARITIM (NASIONAL) INDONESIA? Imam Syafii
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (688.393 KB)

Abstract

PEMBELAJARAN SEJARAH LOKAL BERBASIS FOLKLORE UNTUK MENANAMKAN NILAI KEARIFAN LOKAL KEPADA SISWA Romadi Romadi; Ganda Febri Kurniawan
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (753.423 KB)

Abstract

MODUL SEJARAH PERLAWANAN MASYARAKAT LAMPUNG ABAD KE-19 BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING (PBL) Mujiati Novita
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (775.73 KB)

Abstract

Strategi Argumentasi dalam Pembelajaran Sejarah Susanto Yunus Alfian
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (771.387 KB)

Abstract

MAKNA PENGGAMBARAN "MUKA BINATANG" DAN “MUKA MANUSIA” PADA MASA PRASEJARAH DI INDONESIA: KAJIAN ARKEOLOGI POST PROSESSESUAL- PERSPEKTIF STRUKTURALISME "CLAUDE LÉVI-STRAUSS" Blasius Suprapta
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (833.112 KB)

Abstract

PEMBELAJARAN SEJARAH LOKAL BERBASIS RE-ENACTMENT DALAM KOMUNITAS PENGGIAT SEJARAH ROODEBRUG SOERABAIA Rintahani Johan Pradana
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (824.82 KB)

Abstract

Tantangan Penulisan Sejarah Lokal Warto Warto
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (734.718 KB)

Abstract

MODEL PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS SEJARAH WANITA PADA MAHASISWA Hany Nurpratiwi; Hermanu Joebagio; Nunuk Suryani
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (760.31 KB)

Abstract

Abstrak: Pembelajaran sejarah wanita penting diterapkan di universitas untuk memberikan kesadaran mahasiswa tentang peran dan kedudukan wanita. Namun selama ini kajian dan tulisan sejarah wanita masih terbatas pada tema-tema besar. Sejarah wanita dari tingkat lokal masih jarang diteliti. Sehingga perlu dikem-bangkan sebuah model pembelajaran untuk meningkatkan keterampilan menulis sejarah wanita pada mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk menguji keefektifan model project based learning dalam meningkatkan keterampilan menulis sejarah wanita pada mahasiswa. Metode yang digunakan adalah quasi experiment dengan satu kelas kontrol dan satu kelas eksperimen. Sampel yang diambil adalah maha-siswa semester 7 Prodi Pendidikan Sejarah FIS UNY angkatan 2013. Berdasarkan hasil uji statistik diperoleh rerata post test kelas eksperimen 85,70 dan kelas kontrol sebesar 61,41. Sedangkan nilai untuk uji T diperoleh 6,843 dengan taraf signif-ikansi 0,00. Taraf signifikansi 0,00 < 0,025.Kata-kata kunci: pembelajaran berbasis proyek, keterampilan menulis, sejarah wanitaAbstract: Teaching of woman history is important to be implemented in university to shape the student’s awareness on the role and position of woman. However all this study and writing history of women still limited to large themes. Woman his-tory in the local level is ralely to be studied. Therefore, we should develop a learn-ing model to increase skills of writing woman history for student. This study used quasi experiment with a control class and exsperiment class. The sample is the fourth year students, Study Proggramme of History Education FIS UNY. Based on result of statistical test. It was obtained that the post test average of experiment class is 85,70 and control class is 61,41. While value to test T is obtained of 6,843 with the significance of 0.00. The level of significance is 0.00 < 0,025.Keywords: project based learning, writing skills, woman history
MODEL PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS SEJARAH WANITA PADA MAHASISWA Yeni Wijayanti
Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya Vol 11, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (781.605 KB)

Abstract

Page 1 of 2 | Total Record : 12