Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

The Relationship of Working Mothers and Dependency Level on Pre-School Children Gadgets’ Use Andi Lis Arming Gandini; Umi Kulsum; Emmy Putri Wahyuni
Indonesian Journal of Multidisciplinary Science Vol. 2 No. 4 (2023): Indonesian Journal of Multidisciplinary Science
Publisher : International Journal Labs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (733.572 KB) | DOI: 10.55324/ijoms.v2i4.423

Abstract

Currently, many housewives decide to work, with these conditions it has an impact on limited time to interact directly with children. This causes children to be further away from parental supervision and assistance, especially in using gadgets. This study aimed to determine the relationship between working mothers and the level of dependency on gadget use in preschool-aged children. The research method used is an analytic study with a cross-sectional design. A sample of 303 mothers with preschool-age children in all public kindergartens in Samarinda City. The level of dependency on gadget use in preschool-age children is based on the standard length of time using gadgets in a day according to the Indonesian Pediatrician Association (IDAI). Then the data obtained were analyzed using the Chi-Square test. The results of the analysis obtained-valuable <0,05 (0,001), which means that there is a relationship between working mothers and the level of dependence on gadget use in preschool-aged children. The use of gadgets at preschool age must be supervised and assisted, especially by parents, not only mothers but also families.
Masalah Perilaku Remaja Siswa SMP Saat Menjalani School from Home pada Era Pandemi Covid-19 Tini Tini; Andi Lis Arming Gandini; Gajali Rahman
Jurnal Keperawatan Vol 15 No 2 (2023): Jurnal Keperawatan: Juni 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.558 KB) | DOI: 10.32583/keperawatan.v15i2.934

Abstract

Pandemi Covid-19 di berbagai Negara termasuk Indonesia mengakibatkan Pemerintah membuat kebijakan lock down dan pembatasan sosial dengan berkerja, belajar dan beribadah dari rumah. Kebijakan school from home membuat remaja yang menempuh pendidikan formal menggantikan metode pembelajaran tatap muka dikelas menjadi pembelajaran online di rumah. Hal ini dinilai dapat memberikan dampak bagi psikologis remaja. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis masalah perilaku remaja siswa SMP di Kota Samarinda saat menjalani School From Home di Era Pandemi Covid-19. Penelitian ini merupakan analitik deskriptif korelasi dengan pendekatan cross sectional pada remaja siswa SMP dan sederajat di kota Samarinda yang dipilih secara multi stage cluster random dan pada sekolah yang terpilih diambil sebanyak 122 responden dengan menggunakan teknik simple random sampling. Variabel perilaku remaja diukur dengan menggunakan instrumen Strength and Difficulty Questionare yang memiliki nilai reliabilitas konsistensi internal α Cronbach sebesar 0,77 dan ICC > 0,60. Data dianalisis dengan menggunakan uji chi square dengan taraf signifikansi 95% (α=0,05). Hasil penelitian menunjukkan adanya masalah emosional yang dialami oleh remaja. Terdapat hubungan antara gejala emosional dan perilaku prososial dengan gender remaja (p value < 0,05). Begitu pula dengan aspek kesulitan dan aspek kekuatan yang dimiliki oleh remaja juga memiliki hubungan dengan gender remaja (p value < 0,05).
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PENGOLAHAN MAKANAN DENGAN STATUS GIZI BALITA umi kalsum; andi lis arming gandini
MNJ (Mahakam Nursing Journal) Vol 1 No 1 (2016): Mei 2016
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.169 KB)

Abstract

Abstract Children morbidity in Indonesia still high because of disease infection influenced by nutrition, sanitation, infectious disease and accidents. In fact, earlier currently infant's nutritional status the malnourished less at in 2013 was 28.17% and 28.04% in 2014. The aim is to review research know relations mother knowledge processing on with food good nutritional status toddler. The research is a quantitative study with descriptive-analytic method, using cross-sectional design. Sampling technique which was used is total sampling that whole toddler that brought into Integrated Health Pos is 88 totalled. Results obtained nothing between relations mother knowledge processing on with food good nutritional status. Keywords: food processing, nutritional status. Abstrak Angka kesakitan anak di Indonesia masih tinggi akibat penyakit infeksi yang dipengaruhi faktor gizi, sanitasi, penyakit menular, dan kecelakaan. Faktanya saat ini status nutrisi bayi yang menderita gizi kurang pada tahun 2013 berada di 28,17 % dan 28,04 % di tahun 2014. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu tentang pengolahan makanan yang baik dengan status gizi balita. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode deskriptif analitik, menggunakan rancangan cross sectional. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah total sampling yaitu seluruh balita yang dibawa ibu ke Posyandu berjumlah 88 anak balita. Hasil penelitian didapatkan tidak ada hubungan antara pengetahuan ibu tentang pengolahan makanan yang baik dengan status gizi balita. Kata kunci : Pengolahan makanan, status gizi.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN MALNUTRISI PADA BALITA Andi Lis Arming Gandini; Umi Kalsum; Sutrisno Sutrisno
MNJ (Mahakam Nursing Journal) Vol 1 No 2 (2016): Nov 2016
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (154.796 KB)

Abstract

Malnutrition is a condition inadequate or excessive of nutrition. One of the way to improve health level is by correcting society nutritional status on toodler especially which is form age category prone to nutrient problems. This research conducted in community health centers of Mariam river working area, anggana sub-district, district of Kutai Kartanegara. With research quantitative method and descriptive analytic research design with cross sectional approach. Large samples in this research is all of toddler who have less of nutrient and malnutrition affordable that meet inclusion and exclusion criteria. Factors mother’s occupation status, mothers’s level education, food production, economy factor, food consumption factor, and utilization of health services categorical scale does chisquare analysis. As for results of multivariate analysis after controlled by variable number of children in family, family total in the house and mothers’s level education. There is relation between food consumption factor with toddler nutrition status it means that the unavailability of food by food production by family 16,2 times more likely to have toddler with malnutrition compared with productive family. Conclusion : children total factor, familiestotal, mother education, food consumption, economy, food production give contribution to the incidence malnutrition for toddler incommunity health centers of Mariam river working area, anggana sub-district, district of kutai kartanegara.
PENGARUH OLAHRAGA FITNES TERHADAP KADAR KOLESTEROL DARAH PADA PESERTA FITNES Andi Lis Arming Gandini; supriadi supriadi
MNJ (Mahakam Nursing Journal) Vol 2 No 2 (2017): Nov 2017
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (136.591 KB)

Abstract

ABSTRACT Exercise is one way to increase physical endurance as an effort to maintain health and fitness. Physical exercise is one effort to overcome the excess fat as well as to achieve a good level of physical fitness and can improve functional ability. This research is quantitative research, research design using quasi experiment method with pre-test and post-test without control (self-control) design. This study was conducted in April s.d November 2016 which aims to determine the effect of fitness exercise on blood cholesterol levels in fitness participants. Before the intervention done pre-test is to check blood cholesterol levels, then intervene and within 1 month post-test to assess changes in blood cholesterol levels. Result: Sports fitness gives a significant influence on the decrease of blood cholesterol level with p value = 0,013. The result of Multivariate test obtained exponen B = 13,732 compared with food with result of test p = 0,045 food with OR = 0,114. Conclusion: that with sports fitness at least 3 times a week and duration of at least 1 hour have a big effect to decrease blood cholesterol level especially if followed by food which appropriate with nutrient sufficiency value. Suggestion: Sports fitness can be done as an alternative to lower blood cholesterol levels in addition to aerobic exercise. Keywords: exercise, fitness, blood cholesterol levels
THE CORRELATION OF FIRST LANGUAGE ACQUISTION WITH CHILDREN’S SPEAKING ABILITY ON 5-6 AGE Amiruddin Amiruddin; Andi Lis Arming Gandini; Frana Andrianur
Husada Mahakam Vol 11 No 2 (2021): Nopember 2021
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur (URL: http://poltekkes-kaltim.ac.id/)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35963/hmjk.v11i2.283

Abstract

Abstract The problem in this research is how does the correlate between first language acquisition and children‟s speaking ability on 5-6 age. This research is used to know about the description of correlation between first language acquisition and children‟s speaking ability on 5-6 age. This research is conducted in kindergarten of Bunga Tanjung Lempake Samarinda Utara, Samarinda City. The method that used in this research is descriptive quantitative correlational. The sample which is used in this research is all of the children in Bunga Tanjung Lempake Samarinda Utara in academic year 2019/2020 who still in 5-6 ages with the total of samples are 30 children. Data collection technique was collected by using questionnaire. The result of the research about first language acquisition and children‟s speaking ability was analyzed using statistic analysis with the presentage formula and product moment. The result of this research showed that the first language acquisition of the children have been improved 53,3 % in average like expectation before, meanwhile the children‟s speaking ability have been improved 46,7 % in average which hoped. The result of this research showed low correlation between the first language acquisiton and the children‟s speaking ability in age 5 – 6 year. Abstrak Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah hubungan antara pemerolehan bahasa pertama dengan keterampilan berbicara anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tentang hubungan pemerolehan bahasa pertama dengan keterampilan berbicara anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini dilakukan di PAUD Bunga Tanjung Lempake Samarinda Utara, Samarinda. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif korelasional. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh anak didik di PAUD Bunga Tanjung Lempake Samarinda Utara, Samarinda tahun ajaran 2019/2020 yang berusia 5-6 tahun yaitu sebanyak 30 anak. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Hasil penelitian tentang pemerolehan bahasa pertama dan keterampilan berbicara anak diolah menggunakan analisis statistik dengan rumus persentase dan product moment. Hasil penelitian ini menunjukkan rata- rata pemerolehan bahasa pertama anak adalah 53,3 % telah berkembang sesuai harapan, sedangkan rata-rata keterampilan berbahasa lisan anak 46,7 % telah berkembang sesuai harapan. Hasil penelitian ini menunjukkan korelasi yang rendah antara pemerolehan bahasa pertama dengan keterampilan berbahasa lisan anak usia 5-6 tahun, oleh karena itu rekomendasi bagi peneliti berikutnya untuk meneliti faktor lain yang mempengaruhi keterampilan berbahasa lisan diluar pemerolehan bahasa pertama.
Relationship Length of Stay (Los) with Service Quality at the Emergency Room of Pratama Nawacita Datah Dave Hospital Fransiska Song Gun; Andi Lis Arming Gandini; Rivan Firdaus
Formosa Journal of Science and Technology Vol. 2 No. 8 (2023): Agustus 2023
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/fjst.v2i8.5543

Abstract

Length of Stay (LOS) in the emergency room is used to see the level of density and clinical workload of nurses. This type of research is quantitative and the population is patients who receive health services in the Emergency Room of Pratama Nawacita Datah Dave Hospital with an average visit in 1 month is 37 people. The characteristics of the respondents were seen from the age of the majority of respondents> 60 years (51.4%), female sex totaling 19 people (51.4%), the diagnosis of disease most of the respondents with hypertension amounted to 17 people (45.9%). The level of Length of Stay (LOS) is mostly from less respondents (59.5%) and service quality is mostly from less respondents (56.8%) There is a relationship between Length of Stay (LOS) and service quality (p value 0.042 < α : 0.05). That means there is a relationship between Length of Stay (LOS) and service quality.
MASALAH PERILAKU REMAJA MENJALANI SCHOOL FROME HOME DI ERA PANDEMI COVID-19 Tini Tini; Andi Lis Arming Gandini
Husada Mahakam Vol 13 No 1 (2023): Mei 2023
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur (URL: http://poltekkes-kaltim.ac.id/)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35963/hmjk.v13i1.401

Abstract

The Covid-19 pandemic in various countries including Indonesia resulted in the Government making lock down policies and social restrictions, one of which is to work, study and worship at home. The school from home policy encourages adolescents who take formal education to replace face-to-face learning methods in class with internet-based learning at home. This is considered to have a psychological impact on adolescents. This study aims to analyze the behavior problems of junior high school students in Samarinda City while undergoing School From Home in the Covid-19 Pandemic Era. This study is a descriptive analytic study with a cross sectional approach to junior high school students and the equivalent in the city of Samarinda, selected by a multi-stage random cluster and 122 respondents using simple random sampling technique in the selected schools. The variables measured include the behavior of adolescents using the Strength and Difficulty Questionare instrument. Data were analyzed using the chi square test with a significance level of 95% (α = 0.05). The results showed that there were emotional problems experienced by adolescents. There is a relationship between emotional symptoms and prosocial behavior with adolescent gender (p value <0.05). Likewise, the aspects of difficulties and aspects of strength possessed by adolescents also have a relationship with adolescent gender (p value <0.05). So it is necessary to conduct coaching and monitoring of behavior in learning at least once a month.
Kepemilikan Buku Kesehatan Ibu dan Anak Berhubungan dengan Perilaku Orang Tua dalam Memberikan Stimulasi dan Tingkat Perkembangan Anak Wahyuni, Emmy Putri; Sutrisno, Sutrisno; Gandini, Andi Lis Arming; Kalsum, Umi; Asthiningsih, Ni Wayan Wiwin
Health Information : Jurnal Penelitian Vol 15 No 2 (2023): Mei-Agustus
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36990/hijp.v15i2.877

Abstract

Melakukan stimulasi yang memadai artinya merangsang otak anak sehingga perkembangan gerak, bicara dan bahasa, sosialisasi dan kemandirian berlangsung secara optimal sesuai dengan umur anak. Kepemilikan Buku KIA berperan penting bagi orang tua maupun pengasuh terutama sebagai pedoman dalam memberikan stimulasi pada anak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kepemilikan buku KIA dengan perilaku orang tua dalam memberikan stimulasi dan tingkat perkembangan anak. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain cross sectional. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Januari sampai dengan Juni tahun 2021 di wilayah kerja Puskesmas Bengkuring kecamatan Samarinda Utara kota Samarinda. Sampel yang digunakan sebanyak 68 ibu yang memiliki anak usia 0-18 bulan dengan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner dan lembar observasi yang digunakan untuk mengetahui perilaku ibu dalam melakukan stimulasi. Kuesioner Pra Skrining Perkembangan (KPSP) digunakan untuk mengetahui tingkat perkembangan anak (0-18 bulan). Kemudian data dianalisis secara univariat dan bivariat menggunakan uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan p value (< 0,05) yang artinya secara statistik ada hubungan kepemilikan buku KIA dengan perilaku orang tua dalam memberikan stimulasi dan tingkat perkembangan anak. Sehingga diharapkan ke depannya agar tenaga kesehatan mampu meningkatkan perannya dalam memotivasi orang tua dalam memberikan stimulasi pada anak sesuai dengan buku KIA sebagai pedoman.
HUBUNGAN LAMA RAWAT DENGAN TINGKAT KECEMASAN KELUARGA PASIEN YANG DIRAWAT DI RUANG ICU RSD dr. H. SOEMARNO SOSROATMODJO Widiastuti, Leonita; Gandini, Andi Lis Arming; Setiani, Diah
Jurnal Sains, Teknologi dan Kesehatan Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Sains, Teknologi dan Kesehatan, April 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/saintekes.v2i2.78

Abstract

Pasien yang dirawat diruang ICU (Intensive Care Unit) mengalami keadaan gawat yang mengancam kehidupan. Untuk itu perawat diruang ICU cenderung cepat dan cermat serta kegiatannya dilakukan secara terus menerus dalarn 24 jam. Perawatan diruang ICU sering menggunakan alat-alat canggih yang asing bagi pasien maupun keluarga. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan lama rawat dengan tingkat kecemasan keluarga pasien yang dirawat di ruang ICU RSD dr. H. Soemarno Sosroatmodjo. Desain penelitian pada penelitian ini adalah observasional menggunakan pendekatan cross-sectional. Penelitian dilaksanakan pada bulan Agustus-September 2022. Populasi dalam penelitian ini adalah keluarga yang menunggui pasien di ruang tunggu ICU RSD dr. H. Soemarno Sosroatmodjo sebanyak 43 orang data dari Bulan Juni s/d Agustus 2022. Penentuan sampel menggunakan Purposive Sampling, maka jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang. Uji statistik yang digunakan adalah chi square. Apabila diperoleh t hitung (nilai pvalue) < 0,05, maka hipotesis Ha diterima dan Ho ditolak. Hubungan lama rawat dengan tingkat kecemasan keluarga pasien yang dirawat di ruang ICU (pValue = 0,00), lama rawat lebih dari 3 hari (73,3%) dan tingkat kecemasan keluarga pada kategori sedang (46,7%). Terdapat hubungan lama rawat dengan tingkat kecemasan keluarga pasien yang dirawat di ruang ICU RSD dr. H. Soemarno Sosroatmodjo.