Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Capaian Target Imunisasi Dasar Lengkap pada Bayi Di Puskesmas Tanjung Selor Kabupaten Bulungan Indah, Aisah Puji; Sutrisno, Sutrisno; Gandini, Andi Lis Arming
Media of Health Research Vol. 1 No. 2 (2023): Media of Health Research, August 2023
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/mohr.v1i2.18

Abstract

Immunization is an effort to actively generate/increase a person's immunity against a disease. The determination of this type of immunization is based on expert studies and epidemiological analysis of the diseases that arise. Providing Complete Basic Immunization (IDL) to infants is a must. In Health Law Number 36 of 2009 it is stated that every child has the right to receive basic immunization in accordance with the provisions. To determine the factors associated with achieving the target of basic immunization for infants at the Tanjung Selor Health Center, Bulungan District. The research design in this study was descriptive analytic with a cross-sectional approach. The research was conducted in September- November 2022. The population in this study were all mothers who had babies aged 1-12 months and lived in the Tanjung Selor Health Center area of 908 people. Determination of the sample using the Non Random Sampling method with Acidental Sampling technique, the number of samples in this study were 90 people. The statistical test used is the Fisher's Exact Test if t count (pvalue) <0.1 is obtained, then the hypothesis Ha is accepted and Ho is rejected. The results of the Fisher's Exact Test on the relationship between distance, family support and support from health workers with the achievement of the complete basic immunization target for infants obtained a pvalue of 0.00. There is a relationship between distance, family support and support from health workers with the achievement of the target of basic immunization for infants in the working area of the Tanjung Selor Health Center with a value of 0.00.
PENGARUH DISTRAKSI MENONTON KARTUN TERHADAP NYERI PADA ANAK YANG DI PASANG INFUS DI RSD dr. H. SOEMARNO SOSROATMODJO TANJUNG SELOR Ernawati, Ernawati; Sutrisno, Sutrisno; Gandini, Andi Lis Arming
Aspiration of Health Journal Vol. 1 No. 2: Aspiration of Health Journal, Juni 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Distraksi adalah suatu cara yang digunakan dengan melibatkan pemusatan perhatian pasien pada sesuatu selain rasa nyeri. Distraksi digunakan untuk semua tindakan prosedur invasif yang menimbulkan rasa nyeri pada anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh distraksi menonton kartun terhadap nyeri pada anak yang dipasang infus. Jenis penelitian adalah kuantitatif, dengan metode penelitian quasi experiment. Populasi berjumlah 51 orang di RSD. Dr. H. Soemarno Sosroatmodjo Tanjung Selor. Sampel sebanyak 38 orang menggunakan teknik consecutive sampling. Instrument yang digunakan untuk menilai nyeri pada anak adalah skala nyeri FLACC. Data observasi nyeri diambil pada saat anak dilakukan pemasangan infus. Kemudian data dianalisa dengan uji Mann Withney. Didapatkan nilai mean rank pada kelompok intervensi adalah 9,88 dan kelompok kontrol adalah 23,13 dengan nilai p value adalah 0,000 < 0,05. Dimana Ho ditolak dan Ha diterima, sehingga ada pengaruh distraksi menonton kartun terhadap nyeri pada anak yang dipasang infus. Ada pengaruh distraksi menonton kartun terhadap nyeri pada anak yang dipasang infus di RSD. dr. H. Soemarno Sosroatmodjo Tanjung Selor.
PENGARUH RELAKSASI NAFAS DALAM KOMBINASI TERAPI FARMAKOLOGI TERHADAP NYERI PADA PASIEN STEMI SAAT TROMBOLISIS DI IGD RSD dr. H. SOEMARNO SOSROATMODJO TANJUNG SELOR Triyuliadi, Ahmad; Gandini, Andi Lis Arming; Setiani, Diah
Aspiration of Health Journal Vol. 1 No. 2: Aspiration of Health Journal, Juni 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dipandang dari segi biaya dan manfaat, penggunaan metode paliatif (manajemen nyeri non farmakologi) lebih ekonomis dan tidak ada efek sampingnya jika dibandingkan dengan penggunaan manajemen nyeri dengan farmakologi(Lestari, dkk., 2014). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh relaksasi nafas dalam kombinasi terapi farmakologi terhadap nyeri pada pasien STEMI saat trombolisis di IGD RSUD dr.H.Soemarno Sosroatmodjo Tanjung Selor. Penelitian ini menggunakan desain pra experiment dengan one group pretest and posttest design. Sampel sebanyak 23 orang dengan teknik accident sampling. Pada penelitian ini hanya dilakukan perlakuan pada satu kelompok tanpa kontrol. Efektifitas perlakuan dinilai dengan cara membandingkan post test dan pre test. Hasil uji Wilcoxon pada pasien STEMI saat terapi trombolisis sebelum dan sesudah dilakukan relaksasi nafas dalam kombinasi terapi farmakologi menunjukkan ρ-value (Sig.2-tailed) 0,00<0,05, berarti Ha diterima yang artinya ada pengaruh relaksasi nafas dalam kombinasi terapi farmakologi terhadap pasien STEMI saat trombolisis di IGD RSUD H. Soemarno Sosroatmodjo Tanjung Selor. Ada pengaruh relaksasi nafas dalam dikombinasikan dengan terapi farmakologi terhadap nyeri pada pasien STEMI saat trombolisis di IGD RSUD dr.H.Soemarno Sosroatmodjo Tanjung Selor.
Upaya Pencegahan Anemia pada Remaja Putri Melalui Pentingnya Konsumsi Tablet Zat Besi (Fe): Efforts to Prevent Anemia in Teenage Daughters Through the Importance of Iron Tablet Consumption (Fe) Kalsum, Umi; Andi Lis Arming Gandini; Sutrisno; Emmy Putri Wahyuni
Poltekita: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 3 (2023): Juli-September
Publisher : Pusat Penelitian & Pengabdian Masyarakat Poltekkes Kemenkes Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33860/pjpm.v4i3.1788

Abstract

Anemia is a health problem in society worldwide, especially among young women. Anemia in adolescents hurts decreased immunity, impaired physical growth, mental development, concentration, learning achievement, adolescent fitness, and productivity if prevention is not carried out early. This community service activity aims to increase young women's knowledge and awareness of the importance of taking iron (Fe) tablets. The targets in this activity were young women attending school, teachers, and principals at SMA Negeri 9, 12, and 13 Samarinda City, with 326 participants. The method used in community service consists of situation analysis, planning, preparation, and implementation. The evaluation results showed increased participants' knowledge after obtaining information/messages about the importance of consuming iron (Fe) tablets in preventing anemia in female adolescents, which was indicated by an increase in the mean value of 12.92. So, continuing education for young women about the importance of consuming iron (Fe) tablets to prevent anemia will have long- and short-term impacts.
Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Capaian Target Imunisasi Dasar Lengkap Pada Bayi di Puskesmas Tanjung Selor Kabupaten Bulungan Indah, Aisah Puji; Sutrisno, Sutrisno; Gandini, Andi Lis Arming
DIKKESH : Jurnal Penelitian Pendidikan dan Kesehatan Vol. 1 No. 1 (2025): DIKKESH : Jurnal Penelitian Pendidikan dan Kesehatan, Mei 2025
Publisher : Lumbung Pare Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Imunisasi adalah suatu upaya untuk menimbulkan/meningkatkan kekebalan seseorang secara aktif terhadap suatu penyakit. Penentuan jenis imunisasi ini didasarkan atas kajian ahli dan analisa epidemiologi atas penyakit-penyakit yang timbul. Pemberian Imunisasi Dasar Lengkap (IDL) pada bayi merupakansuatu keharusan. Dalam Undang-Undang Kesehatan Nomor 36 Tahun 2009 dinyatakan bahwa setiap anak berhak memperoleh imunisasi dasar sesuai dengan ketentuan. Untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan capaian target imunisasi dasar lengkap pada bayi di Puskesmas Tanjung Selor Kabupaten Bulungan. Desain penelitian pada penelitian ini adalah Deskriftif analitik dengan pendekatan cross-sectional. Penelitian dilaksanakan pada bulan September- Nopember 2022. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu yang mempunyai bayi usia 1-12 bulan dan bertempat tinggal di wilayah Puskesmas Tanjung Selor sebanyak 908 orang. Penentuan sampel menggunakan metode Non Random sampling dengan teknik Acidental Sampling, maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 90 orang. Uji statistik yang digunakan adalah Fisher's Exact Test apabila diperoleh t hitung (nilai pvalue) < 0,1, maka hipotesis Ha diterima dan Ho ditolak. Hasil uji Fisher's Exact Test pada hubungan jarak tempat, dukungan keluarga dan dukungan petugas kesehatan dengan capaian target imunisasi dasar lengkap pada bayi diperoleh pvalue 0.00.
Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Capaian Target Imunisasi Dasar Lengkap Pada Bayi di Puskesmas Tanjung Selor Kabupaten Bulungan Indah, Aisah Puji; Sutrisno, Sutrisno; Gandini, Andi Lis Arming
DIKKESH : Jurnal Penelitian Pendidikan dan Kesehatan Vol. 1 No. 1 (2025): DIKKESH : Jurnal Penelitian Pendidikan dan Kesehatan, Mei 2025
Publisher : Lumbung Pare Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Imunisasi adalah suatu upaya untuk menimbulkan/meningkatkan kekebalan seseorang secara aktif terhadap suatu penyakit. Penentuan jenis imunisasi ini didasarkan atas kajian ahli dan analisa epidemiologi atas penyakit-penyakit yang timbul. Pemberian Imunisasi Dasar Lengkap (IDL) pada bayi merupakansuatu keharusan. Dalam Undang-Undang Kesehatan Nomor 36 Tahun 2009 dinyatakan bahwa setiap anak berhak memperoleh imunisasi dasar sesuai dengan ketentuan. Untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan capaian target imunisasi dasar lengkap pada bayi di Puskesmas Tanjung Selor Kabupaten Bulungan. Desain penelitian pada penelitian ini adalah Deskriftif analitik dengan pendekatan cross-sectional. Penelitian dilaksanakan pada bulan September- Nopember 2022. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu yang mempunyai bayi usia 1-12 bulan dan bertempat tinggal di wilayah Puskesmas Tanjung Selor sebanyak 908 orang. Penentuan sampel menggunakan metode Non Random sampling dengan teknik Acidental Sampling, maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 90 orang. Uji statistik yang digunakan adalah Fisher's Exact Test apabila diperoleh t hitung (nilai pvalue) < 0,1, maka hipotesis Ha diterima dan Ho ditolak. Hasil uji Fisher's Exact Test pada hubungan jarak tempat, dukungan keluarga dan dukungan petugas kesehatan dengan capaian target imunisasi dasar lengkap pada bayi diperoleh pvalue 0.00.