Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

Pengembangan Silabus, RPP dan LKS Materi Geometri Berbasis Etnomatematika untuk Meningkatkan Karakter Abi, Alfonsa Maria; Gella, Netty J Marlin
ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Vol 2, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (289.72 KB)

Abstract

Penelitian ini adalah Research and Development (R & D) model Borg & Gall menggunakan preexperimental one group pretest-posttest design. Bertujuan menguji kevalidan, kepraktisan dan keefektifan penggunaan silabus, RPP dan LKS yang dikembangkan. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 2 Amanuban Barat kelas VIII tahun ajaran 2017/2018 pada materi geometri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa silabus, RPP dan LKS memenuhi kriteria valid, praktis dan efektif. Kevalidannya sebesar 88,4% dan kepraktisannya  sebesar 82,3% ditunjukkan dengan respon positif siswa dan guru. Keefektifan sumber belajar dilihat dari perbedaan prestasi belajar yang signifikan antara kelas eksperimen dan kontrol. Peningkatan prestasi belajar setelah implementasi sebesar 0,35 atau berkategori sedang dilihat dari skor gain. Implementasi pengembangan silabus, RPP dan LKS meningkatkan karakter siswa berupa kritis dan aktif. Siswa lebih kritis dan lebih aktif dalam pembelajaran terlihat ketika mereka menyelesaikan masalah
Analisis Kesalahan Konsep Siswa dalam Menyelesaikan Soal pada Materi Perpangkatan Julinsen D Banamtuan; Netty J M Gella; Urni Babys
International Journal Of Humanities Education and Social Sciences (IJHESS) Vol 1 No 5 (2022): IJHESS-APRIL 2022
Publisher : CV. AFDIFAL MAJU BERKAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1016.793 KB) | DOI: 10.55227/ijhess.v1i5.140

Abstract

This study is aimed to describe the students' errors in the concept of resolving the question about rank material with descriptive qualitative method. The subject of this study was 21 students at SMA Kisten Kapan in X MIPA A on the academic year 2020/2021. The instruments were test questions, interview sheets, and documentation. The data analysis result showed that concept errors were conducted by students on the rank material such as a). Students were not able to understand the symbol and place value; b). Students were erroneous in solving process; c). Misinterpreting the idea in writing systematically; d). Students Made the error mathematical model and formulate problems' strategies. The most dominant concept error Made by students was that students were not able to understand the symbol and place values because they were less careful in working on the questions. The teachers' role in overcoming these problems was to provide various activities in learning mathematics and provide varied practice questions that students learned independently.
Analysis of Students' Mathematical Communication Skills In Terms of Self-Confidence Novianti Fay; Urni Babys; Netty Julinda Marlin Gella
International Journal Of Humanities Education and Social Sciences (IJHESS) Vol 1 No 5 (2022): IJHESS-APRIL 2022
Publisher : CV. AFDIFAL MAJU BERKAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (911.513 KB) | DOI: 10.55227/ijhess.v1i5.142

Abstract

Mathematical communication skills are the ability to convey mathematical ideas or ideas orally or in writing, and to understand and accept other people's ideas or ideas carefully, analytically, critically, and evaluative to sharpen the understanding. The purpose of this study is to analyze students ' mathematical communication skills in terms of self-confidence. The study was conducted in SMP Negeri 3 Soe with the subject of research being VIII grade students as many as 22 students. This study uses the qualitative descriptive method. Data collection techniques in the form of tests, questionnaires, and interviews. The data analysis follows the miles and Huberman model. The results showed that students ' mathematical communication skills are seen from different levels of confidence. Students who have a high level of confidence can meet 4 indicators of mathematical communication skills, namely connecting real objects, images, and diagrams into mathematical ideas; able to present ideas in the form of images; able to use terms, mathematical symbols, and structures to present ideas, describe relationships and model making; able to understand, interpret and evaluate mathematical ideas. Students who have a moderate level of confidence can meet three indicators, namely connecting real objects, images, and diagrams into mathematical ideas; being able to present ideas in the form of images; able to use terms, mathematical symbols, and structures to present ideas, describe relationships and model making. Students with a low level of confidence are only able to meet one indicator, namely in using terms, mathematical symbols, and structures to present ideas, describe relationships, and model making.
Analisis Representasi Matematis Siswa Ditinjau dari Gaya Belajar Srikandake F. M. Natonis; Farida Daniel; Netty J. M. Gella
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 4, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v4i2.2592

Abstract

Kemampuan representasi matematis adalah kemampuan siswa dalam mengungkapkan ide-ide matematika yang dapat berupa diagram, tabel, grafik, simbol matematika, model matematika, kata-kata dan teks tertulis sebagai alat bantu untuk menyelesaikan permasalahan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kemampuan representasi visual, verbal dan simbolik siswa dalam menyelesaikan soal ditinjau dari gaya belajar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa angket,observasi, tes dan  wawancara. Data dianalisis menggunakan teknik analisis model Miles dan Huberman melalui tahap reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan representasi siswa berdasarkan gaya belajar berbeda-beda.Siswa yang memilikigaya belajar visual dominan pada kemampuan representasi visual, siswa yang memiliki gaya belajar auditorial dominan pada kemampuan representasi verbal dan siswa yang memiliki gaya belajar kinestetik dominan pada kemampuan representasi simbolik.
Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematika Siswa Melalui Model PBL (Problem Based Learning) Marni Abigael Kotto; Urni Babys; Netty Julinda Marlin Gella
Jurnal Sains dan Edukasi Sains Vol. 5 No. 1 (2022): Jurnal Sains dan Edukasi Sains
Publisher : Faculty of Science and Mathematics, Universitas Kristen Satya Wacana, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24246/juses.v5i1p24-27

Abstract

Kemampuan penalaran sangat penting dalam pembelajaran matematika karena dengan penalaran matematika, siswa dapat mengembangkan kemampuan penalarannya dalam bidang matematika baik itu memecahkan masalah menyusun bukti dan menarik kesimpulan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan penalaran matematika siswa melalui model Problem Based Learning (PBL). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan model pre-experimental yang didesain dalam bentuk one group pretest-postest design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMP Negeri 1 Amanuban Barat kelas VIII yang terdiri atas enam kelas. Sampel penelitian terdiri dari satu kelas yaitu kelas VIIIA dengan jumlah siswa sebanyak 12 orang yang diambil dengan teknik simple random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan tes kemampuan penalaran matematika siswa berupa soal uraian. Instrumen yang digunakan yaitu soal tes kemampuan penalaran matematika yang terdiri atas soal pre-test dan soal post-test dan digunakan setelah diuji validitas, reliabilitas, tingkat kesukaran, dan daya beda. Teknik analisis data pengujian hipotesis yang digunakan berupa uji t sampel berpasangan untuk mengetahui perbedaan kemampuan penalaran matematika siswa pada kelas penelitian serta skor gain untuk mengetahui kriteria peningkatan kemampuan penalaran matematika siswa. Hasil analisis dengan uji t sampel berpasangan diperoleh nilai thitung = -27,735 < -ttabel = -2,20, menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan penalaran matematika siswa melalui model PBL. Peningkatan kemampuan penalaran matematika siswa berada pada kategori tinggi dengan rata-rata skor gain sebesar 0,71.
Pengembangan Silabus, RPP dan LKS Materi Geometri Berbasis Etnomatematika untuk Meningkatkan Karakter Alfonsa Maria Abi; Netty J Marlin Gella
ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Vol 2, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (289.72 KB) | DOI: 10.24176/anargya.v2i1.3347

Abstract

Penelitian ini adalah Research and Development (R and D) model Borg and Gall menggunakan preexperimental one group pretest-posttest design. Bertujuan menguji kevalidan, kepraktisan dan keefektifan penggunaan silabus, RPP dan LKS yang dikembangkan. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 2 Amanuban Barat kelas VIII tahun ajaran 2017/2018 pada materi geometri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa silabus, RPP dan LKS memenuhi kriteria valid, praktis dan efektif. Kevalidannya sebesar 88,4% dan kepraktisannya  sebesar 82,3% ditunjukkan dengan respon positif siswa dan guru. Keefektifan sumber belajar dilihat dari perbedaan prestasi belajar yang signifikan antara kelas eksperimen dan kontrol. Peningkatan prestasi belajar setelah implementasi sebesar 0,35 atau berkategori sedang dilihat dari skor gain. Implementasi pengembangan silabus, RPP dan LKS meningkatkan karakter siswa berupa kritis dan aktif. Siswa lebih kritis dan lebih aktif dalam pembelajaran terlihat ketika mereka menyelesaikan masalah
Analisis Kemampuan Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Siswa ditinjau dari Gender David J. I. Tunu; Farida Daniel; Netty J. M. Gella
Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika Vol 6 No 2 (2022): Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika Volume 6 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Mathematics Education Study Program

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cendekia.v6i2.1366

Abstract

Kemampuan menyelesaikan soal cerita matematika adalah kemampuan berpikir dalam menyelesaikan masalah matematika yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari dan dapat diselesaikan melalui prosedur penyelesaian yaitu memahami masalah, membuat rencana, melaksanakan rencana dan memeriksa kembali jawaban. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan kajian tentang kemampuan menyelesaikan soal cerita matematika siswa yang ditinjau dari gender. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI SMAN 1 Mollo Selatan sebanyak 15 siswa yang terdiri dari 8 siswa perempuan dan 7 siswa laki-laki. Metode penelitian yang digunakan adalah deskripsi kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi untuk mendapatkan kajian mendalam terkait kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal cerita. Teknik analisis data mengikuti model Miles dan Huberman dengan uji keabsahan data menggunakan triangulasi teknik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa siswa laki-laki maupun perempuan sama-sama mencapai tiga dari lima indikator kemampuan menyelesaikan soal cerita matematika yaitu menuliskan aspek yang diketahui, menuliskan aspek yang ditanyakan dan membuat model matematika. Siswa laki-laki maupun perempuan mampu menceritakan kembali semua informasi yang terdapat pada soal menggunakan kata-kata sendiri. Dalam proses penyelesaian berdasarkan tahapannya, siswa perempuan menuliskan langkah-langkah penyelesaian soal secara jelas dan lengkap sedangkan siswa laki-laki menuliskan secara singkat.
Pengembangan Buku Ajar Aljabar Linear Berbasis IT untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Netty Julinda Marlin Gella; Yusak Imanuel Bien
Jurnal Basicedu Vol 6, No 3 (2022): June Pages 3200-5500
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i3.2630

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan representasi matematis mahasiswa dengan melakukan pengembangan buku ajar aljabar linear berbasis IT yang valid, praktis dan efektif. Metode penelitan yang digunakan adalah research and development dengan model Plomp yang terdiri dari 5 fase yaitu (1) investigasi awal; (2) desain; (3) realisasi/konstruksi; (4) tes, evaluasi dan revisi; (5) implementasi. Mahasiswa yang mengambil mata kuliah aljabar linear, semester ganjil tahun akademik 2019/2020 merupakan subjek penelitian ini yang terdiri dari dua kelas dan diambil dengan teknik simple random sampling. Observasi, tes dan angket digunakan untuk mengumpukan data. Buku ajar yang dikembangkan yaitu buku ajar aljabar linear berbasis IT (scilab, microsoft mathematics dan geogebra) dilakukan uji validitas oleh tim ahli sebagai validator. Uji kepreaktisan dilakukan dengan menganlisis lembar respon yang diisi oleh teman sejawat dan mahasiswa. Digunakan model quasi eksperimen dengan bentuk non equivalent control group design dan uji t sampel independent dan skor gain normalisasi sebagai teknik analsis data untuk melakukan uji keefektifan buku ajar yang dikembangkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa buku ajar linear berbasis IT (scilab, microsoft mathematics dan geogebra) layak digunakan. Hal ini didasarkan pada (1) hasil validasi dan revisi dari 3 validator yaitu 90,26 % yang menunjukkan buku ajar tersebut valid; (2) hasil analisis angket respon dari mahasiswa dan dosen yaitu 91,82% yang menunjukkan buku ajar tersebut praktis; (3) hasil uji keefektifan menunjukkan terdapat peningkatan kemampuan representasi matematis mahasiswa dengan skor gain normalisasi sebesar 0,605 sehingga dikatakan buku ajar tersebut efektif.
PENGEMBANGAN SUMBER BELAJAR GEOMETRI SMP BERBASIS ETNOMATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KARAKTER Abi A. M; Gella N. J. M
Asimtot : Jurnal Kependidikan Matematika Vol 2 No 1 (2020): Asimtot : Jurnal Kependidikan Matematika | Desember 2019 - Mei 2020
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Katolik Widya Mandira

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30822/asimtot.v2i1.497

Abstract

Pembelajaran kontekstual menjadi isu penting karena melibatkan budaya peserta didik. Etnomatematika menjadi salah satu solusi untuk menjawab kebutuhan tersebut terutama pada materi geometri. Penelitian ini adalah Research and Development (R & D) model Borg & Gall menggunakan pre-experimental one group pretest-posttest design. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji kevalidan, kepraktisan dan keefektifan penggunaan sumber belajar. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 2 Amanuban Barat kelas VIII tahun ajaran 2017/2018 pada materi geometri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sumber belajar yang dikembangkan berkategori valid, praktis dan efektif. Kevalidan sumber belajar sebesar 98% sedangkan kepraktisannya sebesar 96% ditunjukkan dengan respon positif peserta didik dan guru. Keefektifan sumber belajar dilihat dari perbedaan prestasi belajar yang signifikan antara kelas eksperimen dan kontrol. Peningkatan prestasi belajar setelah implementasi sebesar 0,6 dilihat dari skor gain.
Pengembangan Buku Ajar Aljabar Linear Berbasis IT untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Netty Julinda Marlin Gella; Yusak Imanuel Bien
Jurnal Basicedu Vol 6, No 3 (2022): June Pages 3200-5500
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i3.2630

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan representasi matematis mahasiswa dengan melakukan pengembangan buku ajar aljabar linear berbasis IT yang valid, praktis dan efektif. Metode penelitan yang digunakan adalah research and development dengan model Plomp yang terdiri dari 5 fase yaitu (1) investigasi awal; (2) desain; (3) realisasi/konstruksi; (4) tes, evaluasi dan revisi; (5) implementasi. Mahasiswa yang mengambil mata kuliah aljabar linear, semester ganjil tahun akademik 2019/2020 merupakan subjek penelitian ini yang terdiri dari dua kelas dan diambil dengan teknik simple random sampling. Observasi, tes dan angket digunakan untuk mengumpukan data. Buku ajar yang dikembangkan yaitu buku ajar aljabar linear berbasis IT (scilab, microsoft mathematics dan geogebra) dilakukan uji validitas oleh tim ahli sebagai validator. Uji kepreaktisan dilakukan dengan menganlisis lembar respon yang diisi oleh teman sejawat dan mahasiswa. Digunakan model quasi eksperimen dengan bentuk non equivalent control group design dan uji t sampel independent dan skor gain normalisasi sebagai teknik analsis data untuk melakukan uji keefektifan buku ajar yang dikembangkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa buku ajar linear berbasis IT (scilab, microsoft mathematics dan geogebra) layak digunakan. Hal ini didasarkan pada (1) hasil validasi dan revisi dari 3 validator yaitu 90,26 % yang menunjukkan buku ajar tersebut valid; (2) hasil analisis angket respon dari mahasiswa dan dosen yaitu 91,82% yang menunjukkan buku ajar tersebut praktis; (3) hasil uji keefektifan menunjukkan terdapat peningkatan kemampuan representasi matematis mahasiswa dengan skor gain normalisasi sebesar 0,605 sehingga dikatakan buku ajar tersebut efektif.