Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Business Plan Untuk Maksimalisasi Cuan: Pelatihan Bagi UMKM Sektor Kuliner di Kabupaten Sambas Noviriani, Eliza; Sentiya, Novi; Roshani, Roshani
Jurnal SOLMA Vol. 13 No. 2 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka (UHAMKA Press)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22236/solma.v13i2.14687

Abstract

Background: Upaya pelatihan dan pendampingan pelaku UMKM Kabupaten Sambas di bidang keuangan antara lain melalui implementasi strategi pengembangan usaha, pemasaran berbasis digital serta penyusunan laporan keuangan. Namun sejauh ini, belum pernah dilakukan pelatihan maupun pendampingan pembuatan rencana bisnis (business plan) bagi pelaku UMKM Kabupaten Sambas khusus nya yang bergerak di sektor kuliner padahal UMKM selayaknya menjalankan tata kelola bisnis yang teratur. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan serta keterampilan pembuatan dokumen rencana bisnis (business plan) bagi pelaku UMKM bidang kuliner. Metode: Pelatihan dilakukan pada 15 pelaku UMKM sektor kuliner di kabupaten Sambas. Kegiatan diselenggarakan di Rumah BUMN Kabupaten Sambas dan berlangsung dalam 3 tahapan, yakni tahap diskusi, pemaparan teori serta praktik menggunakan metode Community Based Participatory (CBPR). Peningkatan pengetahuan dan keterampilan diukur dengan kuesioner pra dan pasca pelatihan. Hasil: Evaluasi capaian keberhasilan pelatihan dengan kuesioner memperoleh hasil perubahan signifikan pengetahuan dan keterampilan pembuatan rencana bisnis (business plan) peserta yaitu dari 20% menjadi 100% dibandingkan sebelum mengikuti pelatihan. Kesimpulan: Pelatihan yang telah diselenggarakan memberikan dampak yang cukup besar untuk pengembangan UMKM di Kabupaten Sambas agar semakin produktif dengan memperluas koneksi pasar yang lebih luas dalam upaya mencapai misi UMKM naik kelas.
Efektivitas Penerapan Aplikasi Akuntansi Berbasis Web dalam Penyusunan Laporan Keuangan UMKM sesuai SAK EMKM Alrizwan, U. Ari; Noviriani, Eliza; Herjiden; Sari, Indah Permata; Khalisa
Jurnal Alwatzikhoebillah : Kajian Islam, Pendidikan, Ekonomi, Humaniora Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Alwatzikhoebillah : Kajian Islam, Pendidikan, Ekonomi, Humaniora
Publisher : Institut Agama Islam Sultan Muhammad Syafiuddin Sambas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37567/alwatzikhoebillah.v11i1.3297

Abstract

The weaknesses of MSMEs in preparing financial reports can be overcome by using accounting applications that are widely available, both desktop-based, Android, and web-based. The purpose of this study is to obtain evidence that the POS and MSME Accounting Application can be used effectively in preparing and presenting the financial reports of Toko Bangunan Usaha Kita in accordance with SAK EMKM. The research method used in this study is a descriptive method with a qualitative approach. The results of this study are that this application can be applied in preparing MSME financial reports with several stages, namely inputting data into the application (company profile, initial balance/capital, and data on all financial transactions in a predetermined period. After all the data is inputted into the application, it produces financial reports, namely the financial position report and the profit and loss report. The presentation of financial reports based on the output of the POS and MSME Accounting Application is in accordance with SAK EMKM where financial information is presented comparatively, but one financial report that should be there is missing, namely Notes to the Financial Statements. This deficiency can be overcome by creating the report using another application (Excel).